Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan : UPTD Skb Randong


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : IX/Satu
Materi Pokok : Allah adalah sumber keselamatan yang sejati
Alokasi Waktu : 3X40 Menit

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
Menunjukan sikap bersyukur atas kasih Allah , Menunjukan sikap disiplin dalam
memberikan kesaksian tentang karya Allah yang menyelamatkan, Menjelaskan bahwa
manusia membutuhkan Allah, Merumuskan pandangan tentang sumber – sumber
keselamatnan yang ada dalam masyarakat, Menerangkan bahwa Allah sumber keeselamatn
sejati, Meceritakan pengalaman di kasihi Allah, Menjelaskan bahwa Yesus adalah tanda
kasih Allah paling agung, Membuat refleksi secara tertulis tentang Allah sebagai sumber
keselamatan dalam hidupnya.

2. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


 Media : WhatsApp Grup dan Modul pembelajaran PAK dan Budi Pekerti kelas 9
 Sumber Belajar : Buku Paket PAK dan Budi Pekerti Belajar Mengikuti Yesus untuk
Kelas 9 dan Kitab Suci

3. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
 Peserta didik berdoa sebelum memulai kegiatan belajar
 Peserta didik membuka modul pembelajaran materi Allah adalah sumber keselamatan
yang sejati
Kegiatan Inti
 Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik
materi Allah adalah sumber keselamatan yang sejati dengan cara menganalisis cerita
berjudul Allah itu Ada
 Peserta didik mengerjakan soal latihan berdasarkan cerita yang ada di modul
pembelajaran
 Peserta didik mendalami Allah adalah sumber keselamatan yang sejati dengan
membaca teks Kitab Suci Kisah para Rasul 17:16-43 dan Yesaya 44:9-21
 Peserta didik mengerjakan soal latihan berdasarkan teks Kitab Suci yang ada di modul
pembelajaran
Kegiatan Penutup
 Peserta didik membaca rangkuman materi yang ada di modul pembelajaran
 Peserta didik mengisi lembar penilaian diri sebagai penilaian sikap spiritual dan social
 Peserta didik mengerjakan soal sebagai penilaian pengetahuan
 Peserta didik membuat refleksi secara tertulis tentang Allah sebagai sumber keselamatan
sejati dalam khidupan sehari-hari
 Peserta didik berdoa setelah melaksanakan kegiatan belajar

4. PENILAIAN
 Penilaian Sikap : Lembar Penilaian Diri
 Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
 Penilaian Keterampilan : Produk

Randong, 21 Juli 2023


Mengetahui,
Kepala UPTD Skb Randong Tutor Mata Pelajaran

Sebastiana Ngening, S.Ag Mathilda Irena Suryani, S.Pd


NIP. 197403202008012009

Anda mungkin juga menyukai