Anda di halaman 1dari 5

Migrasi SKP untuk Pejabat yang Baru Dimutasi dan

Bawahannya
Migrasi SKP dilakukan mulai dari pejabat yang baru dimutasi dengan tingkat jabatan tertinggi dan dilanjutkan migrasi SKP
pejabat / pegawai dibawahnya. Jika sudah terlanjur membuat SKP baru secara manual, silahkan dihapus terlebih dahulu
dan selanjutnya membuat SKP sesuai panduan berikut ini:

▪ Setelah login, selanjutnya pilih menu E-SKP 🡪 Rencana & Realisasi

▪ Selanjutnya pada SKP lama, klik tombol Ubah SKP untuk merubah rentang SKP. Sebagai contoh, pada SKP berikut
untuk jabatan lama selesai pada bulan Mei.

▪ Berikut adalah tampilan jika rentang SKP sudah mengubah rentang SKP lama.

▪ Selanjutnya, buat SKP baru dengan rentang Juni s/d Desember 2023 dan klik tombol Buat SKP.
▪ Kemudian pilih Jabatan Pegawai dan Pejabat Penilai yang sesuai dengan jabatan sekarang

▪ Berikut adalah tampilan jika SKP baru berhasil dibuat. Selanjutnya, klik tombol Ambil SKP Lama untuk memilih
referensi dari RHK jabatan sebelumnya.
▪ Setelah klik tombol Ambil SKP Lama, akan muncul referensi RHK SKP Lama dari pejabat sebelumnya. Pilih RHK yang
kuantitasnya ≠ 0.
▪ Jika sudah memilih RHK yang kuantitasnya ≠ 0, selanjutnya klik tombol Simpan Migrasi.

▪ Untuk melihat SKP baru hasil migrasi dari SKP pejabat lama, silahkan klik tombol Tahunan atau tombol Bulanan pada
SKP baru. Berikut adalah salah satu contoh tampilannya:
▪ Selanjutnya, untuk input realisasi SKP hanya perlu dilakukan pada SKP baru saja.

Anda mungkin juga menyukai