Anda di halaman 1dari 5

TUGAS TUTORIAL ONINE 1

MATA KULIAH :

PENGANTAR ILMU LINGKUNGAN

OLEH :
NAMA : FIRYAL KHAIRUNNISA
NM : 048807881

JURUSAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
2023
SOAL :
1. A. Jelaskan pengertia pencemaran !
B. Sebutkan 5 macam kegiatan yang menjadi sumber pencemaran dan berika contoh
bentuk pencemaran tersebut !
C. Jelaskan pengaruh pencemaran udara serta air tehadap Kesehatan manusia !

2. A. Jelaskan pengertian pemanasa global !


B. Jelaskan dampak dan solusi pemanasan global !

3. Jelaskan pengertian perubahan iklim dan cara pengeolahannya !

JAWABAN :
1. A. Pencemaran adalah masuk atau dimasukkannya mahkluk hidup , zat, ennergi ,
dan/komponen lain kedalam air atau udara . Pencemaran juga bisa diartikan
berubahnya tatanan (komposisi) air atau uadra oleh kegiatan manusia dan proses alam ,
seingga kualitas air / udara menjadi kurang atau tidak berfungsi lagi sesuai dengan
peruntukannya .
Sedangkan menurut ( Riani 2012 ) , Pencemaran adalah prubahan pada suatu kualitas
lingkungan yang terjadi baik pada sifat fisik , sifat kimia , , maupun sifat biologi yang
tidak di kehendaki seingga dapat membahayakan kehidupan yang ada didalamnya
termasuk membahayakan pada kehidupan manusia itu sendiri .
B. 5 kegiatan manusia yang menjadi sumber pencemaran beserta contohnya :

 Kegiatan pemukiman , contohnya : berubha bahan organik yang mudah di urai


sisa makanan , pembusukan makanan , minyak , nabati , lemak , deterjen , e-coli/
coiform, pestisida ( obat nyamuk ) , dan sebagainya .
 Kegiatan industry , contohnya : berupa bahan organic mudah urai dari kegiatan
domestik dalam Kawasan industri dan dari proses industry baik bahan baku ,
atau bahan tambahan berupa bahan organik sulit urai (persitant organic
pollutants (POPs)) . Proses pembakaran BBF untuk kegiatan industri (proses) juga
akan dihasilkan poliaromatik hirokarbon , logam berat , dioksisin-furan , dan
sebagianya .
 Kegiatan transportasi , contohnya : berupa SO , NO, CO, logam berat PPOs
seperti dioksidan furan poliaromatik , hidrokarbon , dan sebagianya .
 Kegiatan perkotaan , contohnya : berupa bahan organic mudah urai , logam
berat dan organic sulit urai (persitant organic pollutans (PPOs)) seperti
poliaromatik , hidrokarbon, dioksida , furan dan sebagianya .
 Kegiatan pertmbangan , contohnya : berupa bahan oragnik mudah urai berbagia
jenis logam sesuia dengan jenis tambangnya (dari batuan )dan atua bahan yang
digunakan pada pertambangan tersebut misalnya merkuri pada pertambangan
emas, poliaromatik ,hidrokarbon , dan sebaginya .

C. PENGARUH PEMCEMARAN UDARA TEHADAP KESEHATAN


Dampak pencemaran udara terhadap Kesehatan manusia adalah , dapat
beraneka ragam , dari dampak yang relatif ringan hanya sekedar iritis mata , iritasi alat
pernapasa sampai yang mengakibatkan kanker dan kematian . Menurut WHO-Europe
(2004) yang selanjutnya pada 15 April 2005 diumukan di Berlin , Copenhagen , dan
Roman dinyatakan dampak Kesehatan dari pencemaran udara , diantaranya adalah
meningkatkan jumlah dan keparahan gejala-gejala gangguan saluran pernafasan bawah
dan atas terutama pada anak – anak .

PENGARUH PEMCERMARAN AIR TERHADAP MANUSIA


Dampak pencemaran air terhadap kesehata manusia , dapat terjadi secara
langsung maupun tidak langsung . Secara langsung jika air terseut langusng digunakan
untuk makan dan minum serta mandi ataupun mencuci . Secara tidak langsung dapat
terjadi , teruatama terhadap percemar bahan yang masuk pada kategori B3 karena B3
tersebut akan terakumulasi pada biot air baik melalui difusi , melalui makanna atau
melalui proses lainnya sehingga kandungan di dalam tubuh biota tersebut di atas
ambang batas yang sudah ditentukan .

2. A. Pemanasan global merupakan fenomena global yang disebabkan oleh aktivitas manusia,
khususnya yang berkaitan dengan penggunaan bahan bakar fosil dan perubahan penggunaan
lahan atau peningkatan suhu rata-rata di bumi , akibat peningkatan panas di atmosfer yang
berasal dari efek rumah kaca . Kegiatan tersebut semakin banyak menimbulkan gas di atmosfer,
terutama karbon dioksida (CO2) melalui proses yang disebut efek rumah kaca.
Efek rumah kaca merupakan istilah yang erat kaitannya dengan pemanasan global. Hal ini
disebut efek rumah kaca karena suhu bumi meningkat akibat panas yang terperangkap di
atmosfer bumi. Proses ini mirip dengan rumah kaca yang menjaga suhu hangat bagi tanaman
di dalamnya. Suhu di dalam rumah kaca meningkat karena adanya pantulan sinar matahari yang
mengenai benda-benda di dalam rumah kaca yang terhalang oleh dinding kaca, sehingga udara
panas tidak dapat keluar (efek rumah kaca).

B. Dampak dari terjadinya pemanasan global , adalah melelehnya es yang ada di kutub ,
terjadinya hujan asam dan terjadinya pengasaman laut , serta akan berujung pada terjadinya
perubahan iklim.
Solusi dari pemanasan global sebagai berikut :
• Gunakan transportasi umum atau bersepeda untuk mengurangi emisi dari kendaraan pribadi.
• Mengurangi penggunaan peralatan yang mengandung CFC, seperti AC dan lemari es.
• Matikan alat elektronik bila tidak digunakan untuk menghemat energi.
•Menghemat air dengan mengeringkan pakaian dibandingkan menggunakan mesin pengering.
•Mengetahui penyebab pemanasan global, seperti penggundulan hutan dan penggunaan
bahan bakar fosil, dan menghindari perilaku yang memperburuk masalah tersebut.
•Gunakan insulasi atap untuk mencegah hilangnya panas di musim dingin.
•Memanfaatkan sumber energi terbarukan untuk kebutuhan seperti pemanas air.
•Melakukan penghijauan dan memperluas kawasan pepohonan hijau untuk menyerap karbon
dioksida.
• Daur ulang sampah untuk mengurangi penumpukan sampah dan memerangkap panas di
atmosfer.
• Mengurangi penggunaan plastik untuk mengurangi pencemaran lingkungan.
• Berkendara dengan aman dan menggunakan kendaraan hemat energi.

3. Perubahan iklim adalah fenomena global yang mengakibatkan terjadinya perubahan


cuaca (iklim) secara berangsur – angsur dalam jangka waktu yang Panjang , yang dipiu
kegiatan manusia (antropgenik) seperti penggunaan BBF yang berlebihan , pengalihan
fungsian lahan yang berlebihan hilangnya ruang terbuka hjau (RTH) dan ruang terbuka biru
(RTB) yang berebihan dan sebagainya . Perubahan ikim dapat terjadi dalam beberapa skala ,
diantaranya adalah skala lokal , skala regioal , skala nasional , hinga skala internasional /
global ( seluruh permukaan bumi . Adapun pemicu utama dari perubahan iklim global
adalah melimpahnya kegiatan antropogenik yang mengakibatkan terjadinya pemanasan
global .
Ada 2 cara dalam pengelolahan atau cara memerangi terjadinya perubahan ikim yaitu :
1. Adaptasi perubahan iklim
Kegiatan manusia yang mencoba untuk menyesuaikan diri dengan perubahan iklim yang
terjadi ( manusia yang menyesuaikan diri ).

2. Mitigasi perubahann iklim


Kegiatan manusia yang mencoba untuk menurunkan / menekan / mengurangi /
meminimalkan terjadinya perubahan iklim ( manusia berupaya mencegah )

Sumber :
PWKL4106 2SKS/MODUL 1-6 PENGANTAR ILMU LINGKUNGAN

Anda mungkin juga menyukai