Anda di halaman 1dari 6

“REVIEW JURNAL”

Dosen Pengampu : Ali Ikhwan,M.kom


Mata Kuliah : Metodologi Penelitian
Prodi/Kelas : Sistem Informasi – 2

Disusun Oleh :

MELVA ALIYAH ROYANI SIAHAAN : 0702211016

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA 2022/2023
Judul Artikel : Metode Waterfall Untuk Sistem Informasi Penjualan
Kata Kunci : System development, System sales, Waterfall
Penulis : Asep Abdurrahman & Siti Masripah
Nama Jurnal : INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS
Tahun : 2017
Volume dan Halaman : 2 & 95-104
Identifikasi Masalah : Sistem yang terjadi pada toko kue Manika yang bergerak dalam bidang
penjualan makanan, masih melakukan proses transaksi penjualan secara
manual, mulai dari pencatatan pelanggan, penyimpanan data-data yang
berhubungan dengan proses penjualan,sehingga saat proses
berlangsung terjadi kesalahan dalam pencatatan, kurang akuratnya
laporan yang dibuat dan keterlambatan dalam pencarian data-data yang
diperlukan
Tujuan Penelitian : dapat tercapai suatu kegiatan yang efektif dan efisien dalam menunjang
aktivitas pada perusahaan ini.
Subjek Penelitian : Toko kue Manika Brownies kukus & Cake
Metode Penelitian : Metode penelitian yang digunakan penulis adalah Metode Waterfall
Kekuatan Penelitian : 1. Teori dan model analisis yang diguakan tepat
2. Bahasa yang digunakan oleh penulis mudah dipahami maksud dan
tujuannya oleh pembaca. Analisisnya sangat rinci dan mudah dipahami
Kelemahan Penelitian : 1. Penulis kurang lengkap dalam menyimpulkan keseluruhan isi
dari jurnal ini.
2. Penulis kurang detail dalam memberikan hasil yang didapat
dalam melakukan penelitiannya.

Hasil Penelitian : Analisa kebutuhan Software


 Bagian penjualan
Bagian penjualan mengakses menu login;
- Mengakses menu login,
- Mengakses logout,
Bagian penjualan mengakses master akun;
- Mengelola menu data pelanggan,
Bagian penjualan mengakses menu transaksi;
- Mengelola menu penjualan,

 Bagian pemilik toko Pemilik


toko mengakses menu login ;
- Mengakses menu login ,
- Mengakses logout ,
Pemilik toko mengakses master akun ;
- Mengelola menu data admin (pengguna),
- Mengelola menu data produk (kue),
- Mengelola menu data pelanggan,
- Mengelola menu data akun perkiraan ,
Pemilik toko mengakses menu transaksi;
- Mengelola menu penjualan ,
- Mengelola menu jurnal,
Pemilik toko mengakses menu laporan ;
- Melihat menu laporan penjualan,
- Melihat menu laporan persedian (produk),

- Melihat menu laporan jurnal,

Gambar 1. Diagram Use Case Login


Gambar 2. Diagram Use Case Menu Utama

Gambar 3. Diagram aktivitas login

Gambar 4. Entity Realitionship Diagram (ERD)


Gambar 5. Diagram Sequens Login

Tabel 1. Hasil Pengujian BalcBox testing Form Login


Kesimpulan : Sistem informasi penjualan pada Toko Kue MANIKA dan dengan
alternatif pemecahannya yaitu dengan membangun sistem
komputerisasi, penulis menyimpulkan sebagai berikut, komputerisasi
merupakan sebagian kecil dari teknologi yang dapat membantu cara
dalam meningkatkan serta mengawasi produktivitas kerja. Menggunakan
metode Waterfall mempermudah dalam melakukan pengembangan
sistem karena harus melalui tahapantahapan yang harus dilakukan.
Dengan ketelitian yang tinggi data akan lebih akurat dan mengurangi
tingkat kesalahan Proses pembayaran atau transaksi yang ada menjadi
lebih terkontrol dengan sistem komputerisasi serta memudahkan saat
pembuatan laporan. Proses penyimpanan data dengan menggunakan
proses terkomputerisasi akan lebih menghemat waktu dibandingnkan
media kertas dan mempercepat dalam proses pengolahan data,
pencarian data serta pembuatan laporannya.

Anda mungkin juga menyukai