Anda di halaman 1dari 2

Monitoring Status Fisiologi Pasien

Selama Pemberian Anastesi Local


Dan Sedasi
No. Dokumen
No. Revisi
Tanggal Terbit
SOP Halaman 1/2
UPTD PUSKESMAS
MALUK

KABUPATEN
FAHMI, SKM
SUMBAWA
NIP. 19760520 200012 1004
BARAT

1. Pengertian Monitoring Status Fisiologi Pasien Adalah Prosedur untuk menilai stabilitas
fisiologi pasien sebelum dilakukan sedasi
2. Tujuan 1. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam memonitoring status
fisiologi pasien selama pemberian anastesi local dan sedasi
2. Untuk menyakinkan pasien dalam keadaan hemodinamik stabil sebelum
dilakukan sedasi
Untuk mengantisipasi dampak dari tindakan sedasi
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Maluk,
Nomor : /B5/SK/PKM-M/I/2023 Tentang Layanan Klinis.
4. Referensi KEPMENKES RI NOMOR HK.02.02/MENKES/514/2015 tentang panduan praktik
klinis bagi dokter di fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama.
5. Prosedur

6. Bagan Alur

Petugas meninjau ulang


Petugas meninjau ulang
temuan dan kunjungan
pra anastesi

Perencanaan tindakan anastesi


Merencanakan tindakan anastesi dan
harus menunjuk pada SOP
sedasi beserta alternatifnya

Tindakan dilakukan setelah


melalui konsultasi

7. Hal Yang Perlu Kesesuain rekam medis dengan identitas pasien


Diperhatikan
8. Unit Terkait UGD,Poli Gigi,KIA/PONED

9. Dokumen Rekam medis, buku register.


Terkait

10. Rekam Histori No Yang Dirubah Tanggal Tanggal Mulai


Perubahan Perubahan Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai