Anda di halaman 1dari 1

SMK KESEHATAN

PROF. DR. MOESTOPO


PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : PKK


NAMA GURU : YUSEP ZAELANI dan
INDAH W
KELAS : XII FARMASI
HARI/TANGGAL : SEPTEMBER 2022
ALOKASI WAKTU : 60 MENIT

NAMA *

INDAH MELASARI

KELAS *

XII FAR A

XII FAR B

Nomor peserta *

2223XII062

TOKEN

token menggunakan huruf kecil dan angka

Silahkan masukan token *

rwt222

PTS PKK XII PAK YUSEP ZAELANI

JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI YANG


PALING BENAR

*
Produksi massal juga disebut sebagai...

Produksi terus menerus

Produksi secara berkala

Produksi secara kecil

Produksi rokok

Produksi bertahap

Pembuatan barang dan jasa dengan


menggunakan faktor-faktor produksi tanah,
tenaga kerja dan modal disebut ....

manajemen produksi

manajemen operasi

produksi

manufaktur

proses produksi

Berikut yang menyebabkan produksi *


massal sangat efektif dibandingkan dengan
produksi satuan adalah ....

biaya rendah dan produksi banyak

biaya sedang danproduksi sedang

biaya tinggi dan produksi tinggi

biaya sedang dan produksi tinggi

biaya redah dan produksi rendah

Apakah ciri-ciri utama produksi massal..... *

Tidak adanya standard yang jelas dalam


proses produksi

Memiliki mesin yang bisa memproduksi


secara terus menerus dan dalam jumlah
yang banyak

Waktu produksi reatif lama

Dalam penggunaan bahan baku sudah


berjalan secara manual

Sulit dalam kontrol produksi

Berikut ini merupakan keuntungan produksi *


massal.....

Biaya per unit murah

Kurang beragam

Memerlukan banyak investasi untuk


membeli mesin

Sumber daya yang terbuang

Tidak ada jaminan (tidak ada jaminan


produk akan seluruhnya terjual)

Untuk mendapat harga yang baik *


perusahaan biasanya menekan biaya
produksi dengan cara....

Membeli mesin-mesin yang lebih canggih


yang mahal

Mengurangi kapasitas produksi

Mempercepat produksi

Segera merespon permintaan

Mengurangi biaya bahan baku dengan


membeli bahan baku dalam jumlah besar

Tujuan perusahaan dalam penggunaan *


mesin adalah...

Menambah pengeluaran

Peningkatan jumlah produksi

Memperlambat produksi

menghambat produksi

Memperlancar kegiatan produksi

Sumber daya dibutuhkan sebuah unit usaha *


untuk memberikan hasil berupa...

loyalitas pelanggan

barang dan jasa

fasilitas usaha

modal usaha

sumber daya manusia

Berikut ini yang tidak termasuk contoh *


produksi massal adalah...

Pabrik roti

Salon kecantikan

Catering

Pabrik mie instan

Pabrik Motor

Perencanaan produksi massal adalah ... *

menciptakan ide produk dan


menindaklanjuti sampai produk
diperkenalkan ke pasar

menciptakan produk dan menindaklanjuti


sampai produk diperkenalkan ke pasar

menciptakan barang atau jasa dan


menindaklanjuti sampai produk
diperkenalkan ke pasar

menciptakan ide produk dan


menindaklanjuti sampai produk tidak
dikenalkan ke pasar

menciptakan ide produk dan


menindaklanjuti sampai produk tidak
dikenalkan kepasaran luar

Perencanaan produk merupakan proses *


menciptakan ide produk dan
menindaklanjuti sampai produk dipasarkan
ke pasar. Dalam merencanakan produksi
massal, perusahaan harus memiliki
strategi. Adapun salah satu aspek utama
dalam perencanaan produksi massal
adalah...

fasilitas produk

jenis produksi yang dilakukan

perkiraan keuntungan yang akan diperoleh

harga barang

pegawai yang akan direkrut

Proses persiapan produksi terdiri dari *


kegiatan-kegiatan seperti perencanaan
urutan-urutan proses sebagai berikut.

1) Pemilihan peralatan

2) Pembelian material

3) Pengerjaan dengan perkakas

4) Pembagian pekerjaan

5) Penjadwalan waktu

6) Mobilisasi personalia

Urutan kegiatan produksi yang benar


adalah...

1-2-4-5-3-6

5-6-1-2-3-4

2-1-4-5-3-6

5-1-3-6-2-4

2-1-4-5-6-3

Berikut ini yang bukan merupakan kriteria *


indikator keberhasilan produksi adalah...

kemampuan menyesuaikan diri

Modal

Produktivitas

Kepuasan kerja

Kemampuan mendapatkan laba dan


pencarian sumber daya

Berikut yang bukan aktivitas perancangan *


proses produksi yaitu perancangan...

tata cara kerja

metode kerja

barang/jasa

waktu standar

kegiatan lainnya dalam proses produksi

Gabungan dari beberapa unit atau elemen *


yang saling berhubungan dan saling
menunjang untuk melaksanakan proses
produksi dalam suatu perusahaan disebut...

manajemen produksi

perencanaan produksi

sistem produksi

sistem pemasaran

kombinasi produk

Tahap menetapkan dan menentukan *


urutan-urutan proses produksi dari bahan
aku sampai menjadi barang jadi, termasuk
penyusunan alat -alat/ fasilitas yang
diperlukan dalam proses produksi disebut...

routing

scheduling

dispatching

follow up

handling

PTS PKK BU INDAH

JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI YANG


PALING BENAR

Segala jenis bahan baku sediaan farmasi *


yang digunakan dalam pembuatan obat
yang diolah berdasarkan standar dan
prosedur yang berlaku, pengertian dari...

sediaan obat

Bahan obat

bahan pokok

racikan farmasi

Bahan jamu

Literatur yang menjadi dasar dalam *


pembuatan formula produk kreatif yang
saudara akan buat kecuali

PEDOMAN TEKNOLOGI FORMULASI

FORMULARIUM NASIONAL

TEKNOLOGI SEDIAAN FARMASI

MARTINDAL

MIMS

Dimana Proses Registrasi produk Kosmetik *


dilakukan

BPOM

KEMENKES

DEPKES

DINKES

LOKA BPOM

KEMASAN YANG LANGSUNG *


BERINTERAKSI DENGAN BAHAN BAKU DI
SEBUT

tersier

frontliner

sekunder

Primer

quartener

Pada kemasan produk kosmetik harus *


tercantum dibawah ini, kecuali

Manufacturing Date

Logo

No batch

Expire Date

P.No 3

suatu bahan yang digunakan untuk *


memperbaiki warna dalam suatu formulasi
sediaan adalah

Eksipien

corigen odoris

Corigen actionis

corigen saporis

corigen coloris

Tahap awal dalam rangkaian proses *


pembuatan sediaan farmasi yang berpusat
pada sifat fisika kimia zat serta interaksi
dengan komponen lain yang dapat
mempengaruhi penampilan obat adalah

Formulasi

Pre-formulasi

Pemilihan bahan

Uji stabilisasi

koe^sien partisi

SYARAT PEMBUATAN LABEL PADA


KEMASAN HARUS BERSIFAT KECUALI

sesuai penggunaan

informatif

jelas

singkat

hyperbola

dibawah ini merupakan Nomor izin edar *


untuk kosmetik yang dikeluarkan BPOM

NB 18131201555

HT 122 600 301

NA 18131201555

DKL1234567890A1

MD 235531101050

dibawah ini merupakan Nomor izin edar *


untuk FITOFARMAKA yang dikeluarkan
BPOM

TL 122 600 301

HT 122 600 301

GKL 1234567890A1

FF 122 600 301

TR 122 600 301

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan


Layanan - Kebijakan Privasi

Formulir

Anda mungkin juga menyukai