Anda di halaman 1dari 9

SISTEM PRODUKSI USAHA

Berikut ini yang merupakan contoh produksi dengan memanfaatkan bentuk yaitu ....
Menjelang puasa Ramadhan memproduksi banyak sirop
Seorang nelayan menjual panen ikan dari desa ke kota
Wirausaha mengolah eceng gondok menjadi kerajinan cantik
Memproduksi jas hujan saat musim hujan tiba
Petani menjual hasil panen sayuran ke pasar yang terletak di pusat kota

Berikut ini yang bukan termasuk masukan (input) dalam sistem produksi adalah ....
Bahan baku
Lokasi pabrik
SDM
Modal
Skill

Perhatikan pernyataan dibawah ini! (1)Memiliki harga yang relatif murah, (2)Jumlahnya sangat
berlimpah, (3) Proses pengolahannya memerlukan teknik khusus, (4)Memiliki kualitas yang baik.
Pernyataan diatas yang termasuk syarat-syarat pemilihan bahan baku adalah nomor....

(1) dan (2)


(1) dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (4)

Berikut ini yang merupakan alasan letak mesin dan peralatan produksi penting untuk diperhatikan
adalah ...
Mengoptimalkan mesin dan peralatan produksi
Menjaga keamanan produksi
Menghindari kehilangan barang-barang produksi
Untuk mempermudah pengawasan
Mengoptimalkan produktivitas tenaga kerja

Berikut yang bukan merupakan faktor utama dalam memilih lokasi usaha yaitu ....
Dekat dengan bahan baku
Dekat dengan tenaga kerja
Dekat dengan pasar
Tersedianya fasilitas transportasi
Dekat dengan para pesaing

Perhatikan ciri-ciri proses produksi berikut ini dengan seksama! (1)Produk yang dihasilkan berjumlah
banyak dengan variasi kecil. (2)Produk yang dihasilkan berjumlah kecil dengan variasi besar.
(3)Mesin yang digunakan bersifat khusus. (4)Apabila salah satu mesin terhenti maka seluruh proses
akan terhenti. (5)Proses produksi tidak akan berhenti walaupun terjadi kerusakan pada salah satu
mesin. Pernyataan diatas yang termasuk ciri-ciri proses produksi terus-menerus ditunjukan oleh
nomor....
(1), (3) dan (4)
(1), (3) dan (5)
(2), (3) dan (4)
(2), (3) dan (5)
Semuanya benar

Routing merupaan fungsi yang menentukan dan mengatur urutan kegiatan pekerjaan yang logis,
sistematis, dan ekonomis melalui urutan dimana bahan-bahan dipersiapkan untuk diproses menjadi
barang jadi. Routing yang dilakukan berhubungan erat dengan ...

Layout pabrik
Lingkungan kerja
Metode kerja
Pola produksi
Jadwal produksi

Berikut tujuan dari pengendalian kualitas yang paling tepat adalah

Agar pembelian yang dilakukan perusahaan terkait dengan proses produksi lebih hemat biaya
Biaya yang digunakan untuk pemyimpanan dapat dikendalikan
Mencegah adanya penyimpangan terhadap standar kualitas produk yang ditetapkan
Agar proses produksi berjalan lancar
Agar biaya bahan baku dapat dikendalikan

Salah satu input yang digunakan dalam memproduksi barang dan jasa adalah SDM. Berikut ini yang
bukan merupakan cara meningkatkan kualitas SDM yaitu ....
Memberikan pelatihan-pelatihan tenaga kerja
Meningkatkan kemampuan dalam hal keterampilan, bahasa dan wawasan
Melaksanakan program-program yang mendukung tercapainya sistem ketenagakerjaan yang ideal
Meningkatkan upah tenaga kerja
Memperlakukan tenaga kerja sesuai kode etik yang berlaku.

Perhatikan biaya-biaya produksi berikut ini! (1)Biaya pemeblian bahan baku, (2) biaya sewa tempat
usaha, (3)Biaya tenaga kerja borongan, (4) Biaya untuk gaji tenaga kerja tetap. Biaya produksi diatas
yang termasuk dalam biaya produksi tetap ditunjukan oleh nomor.....
(1)dan (2)
(1)dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (4)

Berikut ini yang merupakan salah satu kelemahan proses produksi terus-menerus yaitu ....
Mesin yang digunakan bersifat khusus
Apabila salah satu mesin mati maka seluruh proses produksi akan terhenti
Produk yang dihasilkan biasanya berjumlah kecil
Persediaan bahan mentah tinggi
Jumlah tenaga kerja tidak banyak
MANAJEMEN SUMBER DAYA USAHA
Berikut ini yang merupakan definisi dari perencanaan usaha yaitu ....
Sejumlah keputusan mengenai keinginan untuk mencapai tujuan yang berisi tentang pedoman
pelaksanaan untuk mencapai tujuan
Peta atau gambaran tajam mengenai usaha yang akan dijalankan oleh perusahaan
Peta dan gambaran tajam mengenai target dan posisi perusahaan orang lain yang akan
mempengaruhi perusahaan anda dalam waktu dekat
Rencana usaha yang akan memberikan keuntungan di masa yang akan datang
Serangkaian tindakan yang dikumpulkan untuk dilaksanakan oleh tenaga kerja dengan
memperhatikan peraturan-peraturan dari perusahaan

Manfaat dari perencanaan usaha yakni ...


Membantu untuk menarik debit di bank
Sebagai petunjuk pimpinan perusahaan dalam menjalankan usaha
Sebagai sarana untuk memperkecil usaha
Sebagai bentuk pengawasan manajer terhadap pegawainya
Membimbing jalannya produksi usaha

Perhatikan paragraf berikut ini ! (1)Susu beruang adalah minuman yang bermanfaat bagi semua usai,
kecuali bayi, (2)Paket internet saat ini telah menjadi kebutuhan banyak orang, (3)Makanan kucing
sterilized sangat cocok untuk semua kucing yang telah disteril, (4)Kue brownis yang lembut bisa
dikonsumsi oleh semua usia, (5)milkshake bermacam rasa untuk penderita obesitas. Pernyataan
diatas adalah bentuk dari analisis strategi tanpa pembedaan, kecuali .....
(1),(2), dan (3)
(1),(2), dan (4)
(1),(3), dan (4)
(1),(4) dan (5)
(3),(4) dan (5)

Analisis strategi pembeda ditunjukan oleh ....


Kosmetik khusus kulit normal, kering, dan berminyak
Produk popok lansia
Teh botol sosro
Baju dengan ukuran X, M, L, dan XL
Salad khusus penderita diabetes

Dibawah ini yang bukan merupakan kegiatan-kegiatan perencanaan fasilitas produksi adalah ....

Menetapkan jenis barang yang akan diproduksi


Menentukan proses produksi yang dibutuhkan
Menentukan hubungan antara departemen
Menyusun rencana dan fasilitas produksi
Mengelola pengembangan tenaga kerja
Sebuah perencanaan usaha harus mengukur waktu dengan tepat sehingga rencana bisa
terselesaikan dengan baik, merupakan definisi perencanaan usaha dengan prinsip .....
Waktu
Pencapaian tujuan
Patokan perencanaan
Alternatif
Perencanaan efisien

Perencanaan harus dibuat dengan standar tertentu dengan asumsi tertentu, dengan demikian
perencanaan dapat dijadikan ramalan masa depan usaha, merupakan definisi perencanaan usaha
dengan prinsip .....
Waktu
Pencapaian tujuan
Patokan perencanaan
Alternatif
Perencanaan efisien

Perhatikan pernyataan berikut! (1)Organisasi, (2)Departemen, (3)Manjer, (4)Individu, (5)Rekan kerja.


Pernyataan di atas yang termasuk ruang lingkung perencanaan SDM adalah ....

(1),(2) dan (3)

(1),(2) dan (4)

(2),(3), dan (4)

(2),(3), dan (5)

(3),(4) dan (5)

Di bawah ini yang merupakan definisi dari kontrol kualitas bahan adalah....
Standar prosedur operasi yang akan menentukan jumlah pelanggan
Pengelolaan sejumlah bahan yang telah dierencanakan
Penyesuaian sejumlah bahan yang telah direncanakan
Seleksi mesin yang dapat meningkatkan efisiensi pembuatan produk
Teknik operasional dan aktivitas yang digunakan untuk memenuhi standar kualitas

Teknik operasional dan aktivitas yang digunakan untuk memenuhi standar kualitas disebut ....
Kontrol kualitas
Kontrol kuantitas
Kontrol produksi
Kontrol sdm
Kontrol mesin

Yang dimaksud dengan pemasaran adalah .....


Proses sosial dan manajerial dalam upaya pemenuhan keinginan dan kebutuhan individu atau
kelompok
Proses produksi barang dan jasa sesuai keinginan dan kebutuhan pelanggan
Proses pembentukan manajerial yang akan membuat produk yang dibuthkan konsumen
Proses penjamin kualitas produk yang diperjual belikan
Standar kualitas yang diberikan produsen kepada konsumen terhadap produk yang dibelinya

Strategi pemasaran terkonsentrasi ditunjukan oleh....


Perusahaan menjual beragam rasa jagung rebus, ada rasa berbeque, pasta, coklat, dll
Perusahaan menjual beragam kue tart yang manis tapi aman bagi penderita diabetes
Perusahaan menjual beraam kosmetik dari mulai ujung rambut hingga ujung kaki
Perusahaan menjual beragam jus buah-buahan
Perusahan menjual bergaam masakan korea

Perhatikan pernyataan berikut ini dengan seksama! (1)Menentukan kualitas dan kuantitas yang akan
mengisi jabatan tertentu dalam perusahaan, (2)Untuk menjamin ketersedian pekerja di masa kini
aupun di masa akan datang, sehingga setiap pekerjaan akan ada yang mengerjakan. (3)Menjadi
pedoman dalam proses rekrutmen,seleksi, pengembangan, kompensasi, pengintegrasian,
pemeliharaan, kedisiplinan, dan pemberhentian pegawai. (4)Menjadi dasar dalam melakukan
penilaian kinerja produksi. (5)Untuk menghindari kekurangan atau kelebihan produksi. Pernyataan di
atas yang termasuk dari tujuan perencanaan SDM ditunjukan oleh nomor ....
(1),(2), dan (3)
(1),(2) dan (4)
(2),(3) dan (4)
(2),(3) dan (5)
(3),(4) dan (5)

Menyediakan mesin yang tepat untuk memproduksi suatu barang adalah sebuah keharusan dan
sebisa mungkin juga menyediakan suku cadang mesin. Berikut ini yang termasuk pemilihan meisn
yang tepat adalah ....
Mesin harus bisa meningkatkan atau minimal mempertahankan jumlah produksi barang
Mesin harus memiliki standar yang baik untuk bisa mempertahankan kepuasan pelanggan
Harus memilih mesin yang masih baru dan bagus
Mesin harus dievaluasi agar bisa meningkatkan kualitas produk
Memilih mesin yang sudah bersertifikat agar tidak terjaid kesalahan dalam memproduksi barang

MEMPERSIAPKAN ADMINISTRASI USAHA


Sebuah usaha yang memiliki modal dan kekayaan bersih lebih dari RP 500.000.000,- tidak termasuk
tanah dan bangunan harus mengurus SIUP kategori....
Mikro
Kecil
Menengah
Besar
Tidak perlu mengurus SIUP

Salah satu dokumen yang harus dilampirkan untuk bisa mendapatkan SITU adalah ....
Sertifikat tanah dan bangunan
Sertifikat pendidikan
Sertifikat pengalaman
Sertifikat keamanan
Sertifikat kejuaraan

Dibawah ini yang tidak termasuk salah satu jenis surat niaga adalah ....
Surat penawaran
Surat permintaan
Surat lamaran
Surat pemesanan
Surat perkenalan

Perhatikan pernyataan berikut ini! (1)Suarat Izin Usaha Perdaganagn, (2)Surat Izin Tempat Usaha,
(3)Nomor Pokok Wajib Pajak, (4) Tanda Daftar Perusahaan. Urutan yang sesuai dengan proses
legalisasi perusahaan adalah ...
(1)-(2)-(3)-(4)
(1)-(2)-(4)-(3)
(2)-(3)-(4)-(1)
(3)-(1)-(2)-(4)

Yang dimaksud dengan tanda daftar perusahan adalah...


Tanda daftar perusahaan yang diberikan oleh perusahaan kepada dinas perdagangan atas berdirinya
perusahaan
Tanda pendaftarann yang diberikan oleh Kamar Dagang Indonesia kepada Dinas Perdagangan atas
bentuk kerjasama
Tanda pendaftaran yang diberikan Kamar Dagang Indonesia kepada Perusahaan sebagai tanda
anggota
Tanda pendaftaran yang diberikan oleh kantor Pendaftaran Perusahaan kepada pedagang keliling
atau kaki lima sabagai syarat berdagang
Tanda pendaftaran yang diberikan oleh Kantor Pendaftaran Perusahaan kepada badan usaha atau
perusahaan yang telah disahkan pendaftarannya

Berikut ini merupakan bagian-bagian surat, kecuali ...


Kop surat
Doa setelah salam pembuka
Tubuh surat
Salam penutup
Tanda tangan dan nama lengkap

Perhatikanlah pernyataan berikut ini! (i)pengajuan SIUP dan TDP, (ii)pengajuan pinjaman modal
usaha, (iii)penerimaan gaji dari perusahaan, (iv)pembuatan KTP. Yang tidak termasuk dari
pembuatan NPWP adalah ...
(i)dan (ii)
(ii) dan (iii)
(iii) dan (iv)
(i)dan (iii)
(i)dan (iv)

Berikut ini yang tidak wajib mengurus TDP adalah bentuk usaha ...
Perseroan terbatas
Firma
Persekutuan komanditer
Pedagang keliling
Koperasi

Cermati pernyataan berikut ini! (1)Menyembunyikan dokumen tertentu, (2)Membohongi oetugas


atas jenis usaha yang dilakukan, (3)Melakukan pemalsuan data dan dokumen tertentu. Ketiga
keterangan di atas adalah hal yang fatal dalam pengurusan SIUP yang bisa berakibat ...
Diberikannya surat peringatan
Diberhentikan sementara atas SIUP yang dimilikinya
Dicabutnya SIUP
Diundurnya pemberian SIUP
Penutupan usaha secara paksa
Perhatikanlah jenis-jenis usaha dibawah ini (1)Warung sate, (2)Penjual nasi goreng keliling, (3)Pabrik
petasan dan kembang api, (4)Tempat pemotongan hewan, (5)Pabrik Gula. Yang termasuk jenis usaha
yang wajib memiliki SITU karena termasuk 20 usaha hinder ordonantie adalah nomor...
(1),(2) dan (3)
(1),(2) dan (4)
(2),(3) dan (4)
(1),(3) dan (4)
(3),(4) dan (5)
Perhatikanlah kegiatan-kegiatan di bawah ini (1)Membuka rekening di bank, (2)Mengajukan lamaran
pekerjaan ke perusahaan bertaraf internasional, (3)Membuka usaha kecil jus aneka buah,
(4)Mengajukan kredit rumah. Yang tidak termasuk kegiatan yang membutuhkan NPWP adalah ....
(1)dan (2)
(2)dan (3)
(3) dan (4)
(1) dan (4)
(4) dan (5)
Salinan surat yang dikirimkan kepada pihak-pihak tertentu yang dituliskan sebagai informasi bahwa
surat tersebut sudah dikirimkan dan bersifat opsional, merupakan salah satu bagian surat yang
disebut ....
Tembusan
Isi surat
Salam pembuka
Salam penutup
Lampiran
Inti atau pokok surat yang dimaksudkan untuk mempermudah penerimaan surat untuk melihat garis
besar isi surat dan mengelompokan mana surat yang harus segera direspon dan mana surat yang
bisa dibaca kemudian, merupakan salah satu bagian surat yang disebut....
Nomor surat
Perihal
Lampiran
Isi surat
Salam Penutup
Surat ini bisa diberikan kembali ketika perusahaan kita memiliki produk baru atau produk-produk
tertentu yang sedang dipromosikan, merupakan jenis surat niaga
Surat penawaran
Surat permintaan penawaran
Surat perkenalan
Surat pemesanan
Surat lamaran
Surat ini berisi mengenai produk yang dihasilan oleh penjual dan ditujukan kepada pembeli dari
perusahaan lain, surat ini biasanya menginformasikan tentang profil perusahaan dan juga daftar
harga produk penjual, merupakan jenis surat niaga ...
Surat permintaan penawaran
Surat penawaran
Surat pemesanan
Surat lamaran
Surat perkenalan
Surat yang diterbitkan oleh pembeli dan ditujukan kepada penjual untuk keperluan pemesanan atau
permintaan barang atau jasa yang hendak dibeli, merupakan jenis surat niaga...
Surat permintaan penawaran
Surat penawaran
Surat pemesanan
Surat lamaran
Surat perkenalan
Kontribusi wajib pribadi atau badan negara yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-Undangm
dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi
sebesar-besarnya untuk kemakmuran rakyat, merupakan definisi dari....
Pajak
Wajib pajak
Iuran
Deposito
Investasi

Anda mungkin juga menyukai