Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN DETEKSI (MENGENALI) PERUBAHAN

KONDISI PASIEN (EWS)

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT UMUM
SITI ASIYAH BUMIAYU 00 1/2
Jalan Pasar Wage Bumiayu –
Brebes 52273 Telp. 0289
432352 Fax.0289 430581
e-mail;
rsusitiasiyah@gmail.com
Ditetapkan Oleh :
Direktur RSU Siti Asiyah
Tanggal Terbit
25 Juni 2022
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. Anisa Paramitha


Early Warning System (EWS) adalah system peringatan dini yang
dapat diartikan sebagai rangkaian sistem komunikasi informasi
yang dimulai dari deteksi awal, dan pengambilan keputusan
selanjutnya. Deteksi dini merupakan gambaran dan isyarat
PENGERTIAN
terjadinya gangguan fungsi tubuh yang buruk atau ketidakstabilan
fisik pasien sehingga dapat menjadi kode dan atau mempersiapkan
kejadian buruk dan meminimalkan dampaknya, penilaian untuk
mengukur peringatan dini ini menggunakan Early Warning score.
Sebagai bentuk penilaian sedini mungkin atas perubahan
TUJUAN perburukan konsisi yang terjadi pada pasien untuk meminimalkan
dampak dari perubahan tersebut.
Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Siti Asiyah Nomor
KEBIJAKAN 109/KEP/DIR.RSUSA/I/2019 Tentang Kebijakan Pelayanan Dan
Asuhan Pasien
PROSEDUR 1. Periksa kesadaran pasien dengan menilai GCS.
2. Periksa tanda-tanda vital pasien meliputi tekanan dara, nadi,
suhu, respirasi, SPO2.
3. Laporkan hasil pemeriksaan tersebut kepada dokter jaga.
4. Tuliskan instruksi pada lembar atatan Perkembangan Pasien
Terintegrasi (CPPT).
5. Tuliskan hasil pemeriksaan tersebut pada formulis EWS yang
tersedia.

PELAYANAN DETEKSI (MENGENALI) PERUBAHAN


KONDISI PASIEN

RUMAH SAKIT UMUM


SITI ASIYAH BUMIAYU No. Dokumen No. Revisi Halaman
Jalan Pasar Wage Bumiayu –
Brebes 52273 Telp. 0289 00 2/2
432352 Fax.0289 430581
e-mail;
rsusitiasiyah@gmail.com

Ditetapkan Oleh :
Direktur RSU Siti Asiyah
Tanggal Terbit
STANDAR
PROSEDUR 25 Juni 2022
OPERASIONAL
dr. Anisa Paramitha
6. Lakukan tindakan selanjutnya sesuai advice dokter jaga.
7. dr. jaga melaporkan kondisi pasien kepada DPJP.
PROSEDUR
8. Perawat/ bidan melakukan pencatatan baik pada CPPT
maupun formulir tindakan.
UNIT TERKAIT  RAWAT INAP

Anda mungkin juga menyukai