Anda di halaman 1dari 1

Perdarahan berlebihan pascamelahirkan Perdarahan berlebihan pascamelahirkan

Perdarahan pascamelahirkan dapat menjadi tanda Nyeri dada yang disertai dengan sesak napas bisa menjadi Tanda Bahaya Masa Nifas
bahaya. Hal ini perlu dicurigai jika Anda harus tanda emboli paru. Emboli paru adalah kondisi
mengganti pembalut lebih dari satu kali per jam. tersumbatnya aliran darah di paru-paru akibat gumpalan
Keadaan ini juga bisa disertai dengan pusing dan detak darah. Kondisi ini bisa mengancam nyawa, apalagi bila
jantung yang tidak teratur. disertai muntah darah atau penurunan kesadaran.

Perdarahan berlebihan pascamelahirkan Perdarahan berlebihan pascamelahirkan

Demam tinggi dan tubuh mengigil bisa menjadi tanda Tidak bisa buang air kecil (BAK), tidak bisa mengontrol
infeksi. Keluhan ini juga bisa disertai dengan nyeri pada keinginan BAK, ingin BAK terus-menerus, nyeri saat BAK,
bagian perut, selangkangan, payudara, ataupun bekas hingga gelapnya warna air kencing bisa menjadi tanda
jahitan, bila melahirkan dengan operasi. Selain demam, kondisi medis tertentu.
darah nifas yang berbau menyengat juga dapat menjadi
gejala infeksi. Tergantung gangguan BAK yang dialami, masalah tersebut
bisa menjadi tanda dehidrasi, gangguan pada otot usus
atau panggul, bahkan infeksi pada kandung kemih ataupun Kelompok 5
Perdarahan berlebihan pascamelahirkan
ginjal.
Sakit kepala yang terjadi satu minggu pertama masa - Nanda Laila. N (211FI08003)
nifas mungkin merupakan efek sisa pemberian obat Perdarahan berlebihan pascamelahirkan - Virly Syaidina. S (211FI08010)
anestesi saat melahirkan. Namun, jika sakit kepala
terasa sangat mengganggu disertai dengan penglihatan Perubahan kadar hormon dan munculnya tanggung
kabur, muntah, nyeri ulu hati, ataupun bengkaknya jawab setelah melahirkan bisa membuat ibu
pergelangan kaki perlu diwaspadai. mengalami baby blues. Gejala yang muncul bisa
berupa perasaan gelisah, marah, panik, lelah atau
Perdarahan berlebihan pascamelahirkan sedih. Kondisi ini umumnya hilang dalam beberapa PRODI D3 KEBIDANAN PSDKU SERANG
b hari atau minggu.
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
Nyeri tak tertahankan pada betis yang disertai dengan Namun, bila perasaan tersebut tak juga hilang, bahkan UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA
rasa panas, pembengkakan, dan kemerahan bisa disertai rasa benci, keinginan bunuh diri, dan halusinasi,
menjadi tanda adanya penggumpalan darah. Kondisi ini kemungkinan itu merupakan tanda depresi
dikenal dengan deep vein thrombosis (DVT) dan bisa pascamelahirkan. Kondisi ini tergolong berbahaya dan Jl. Raya Taktakan KM. 1 Makmur Jaya
berakibat fatal bila gumpalan darah tersebut berpindah perlu segera mendapat penanganan. Kel. Drangong, Kec. Taktakan Kota Serang – Banten 42162
ke bagian tubuh lain, misalnya paru-paru. Telp/Fax : (0254) 8483331 Email: pdsku.serang@bku.ac.id

Anda mungkin juga menyukai