Anda di halaman 1dari 1

PENGUJIAN

 Box’s Test
Hasil Box’s Text menunjukkan sig 0,870 > 0,05, maka simpulkan H0 yaitu tidak
terdapat perbedaan varian nilai tingkat kepuasan pada ke-4 merk rokok atau
variannya sama.

 Multivariate Test
Hasil Multivariate Test menunjukkan bahwa seluruh kelompok pemakai
menghasilkan sig > 0,05, maka simpulkan H0 yang berati tidak terdapat
pengaruh/hubungan antara kelompok dengan rokok merk Marlboro, Dunhill, Camel,
dan Sampoerna

 Levene’s Test
Hasil Levene’s Text menunjukkan bahwa ke-4 merk rokok tersebut menghasilkan
sig > 0,05, maka simpulkan H0 yang berati tidak terdapat perbedaan variansi tingkat
kepuasan pada semua kelompok

 Test Between Subject Effects


Hasil Test Between Subject Effects menunjukkan bahwa ke-4 merk rokok tersebut
menghasilkan sig > 0,05, maka simpulkan H0 yang berati tidak terdapat perbedaan
tingkat kepuasan pada ketiga kelompok dalam memakai suatu produk

 Analisis Post Hoc Test


Hasil Analisis Post Hoc Test menunjukkan bahwa seluruh dependent variable
menghasilkan sig > 0,05, maka simpulkan H0 yang berati tidak terdapat perbedaan
variansi tingkat kepuasan pada kelompok

Anda mungkin juga menyukai