Anda di halaman 1dari 7

PT.

BALI AUTHENTIC LIVING

BERITA ACARA

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA

− Pada hari ini senin, tanggal 06-11-2023 (enam November dua ribu dua puluh

tiga). ------------------------------------------------------------------------------

− Pukul 11.00 Wita (sebelas nol-nol Waktu Indonesia Tengah). ------------------

− PT BALI AUTHENTIC LIVING berkedudukan di Kabupaten Badung, Provinsi

Bali, yang merupakan suatu Perseroan Terbatas yang dibentuk dan didirikan

berdasarkan Akta Pendirian Nomor 133 tertanggal 09-10-2020 (sembilan

Oktober dua ribu dua puluh) yang dibuat dihadapan Notaris TYNIYA

SUTEJA, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan, berkedudukan di

Kabupaten Serang, dan telah mendapatkan pengesahan dari Kementerian

Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia sebagaimana ternyata

dalam Surat Keputusannya Nomor : AHU-0051964.AH.01.01.Tahun 2020,

tertanggal 09-10-2020 (sembilan Oktober dua ribu dua puluh). Anggaran

dasar tersebut telah mengalami beberapa kali perubahan termuat

berdasarkan dalam akta pernyataan keputusan para pemegang saham

tertanggal 18 – 05 – 2022 (delapan belas Mei dua ribu dua puluh dua) nomor:

01, yang dibuat dihadapan Notaris INTAN DAHLIA, Sarjana Hukum,

Magister Kenotariatan, yang berkedudukan di Kabupaten Tabanan, yang

mana telah mendapatkan pengesehan dari Menteri Hukum dan Hak asasi

Manusia Republik Indonesia tertanggal 21 – 10 – 2021 (delapan belas Mei

dua ribu dua puluh satu) dengan surat keputusan nomor: AHU-

0058330.AH.01.02.TAHUN 2021, akta pernyataan keputusan para

pemegang saham tertanggal 02 – 10 – 2023 (dua Oktober dua ribu dua puluh

1
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

tiga) nomor: 01, yang dibuat dihadapan Notaris-------- NI WAYAN DEWI

KUNCI, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan, yang berkedudukan di

Kabupaten Gianyar, yang mana telah mendapatkan pengesehan dari Menteri

Hukum dan Hak asasi Manusia Republik Indonesia tertanggal 04 – 10 – 2023

(empat Oktober dua ribu dua puluh tiga) dengan surat keputusan nomor:

AHU-0059965.AH.01.02.TAHUN 2023. ---------------------------------------------

----------------------------------------

− (selanjutnya disebut sebagai “Perseroan”) dengan ini bermaksud

mengadakan suatu Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (selanjutnya

disebut sebagai “Rapat”). ------------------------------------------------------------

- Berdasarkan ketentuan Pasal 9 Anggaran Dasar Perseroan, tempat diadakan

Rapat ini beralamat di kantor Perseroan tersebut diatas dan rapat ini telah

dihadiri oleh seluruh Pemegang Saham Perseroan sebanyak 8.800 (delapan

ribu delapan ratus) lembar saham atau seluruhnya sejumlah Rp

11.000.000.000.- (sebelas miliar rupiah) dengan harga masing-masing

lembar saham adalah Rp 1.250.000.- (satu juta dua ratus lima puluh ribu

rupiah) yang telah dikeluarkan oleh Perseroan sampai saat ini adalah

sebagai berikut : ------------------------------------------------------------------------

1. Tuan DAVID JOHN SUTCLIFFE, Lahir di Havering, pada tanggal

16 – 09 - 1984 (enam belas September seribu sembilan ratus delapan

puluh empat), Warga Negara Inggris , Bertempat tinggal sementara di 38F

Jalan Pura Taman Sari Canggu, Desa Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara,

Kabupaten Badung, Provinsi Bali, pemegang passpor nomor: 121848292

yang berlaku sampai tanggal 07 – 08 – 2030 (tujuh Agustus dua ribu tiga

puluh), Selaku Direktur Utama Perseroan, Pemilik/Pemegang saham

2
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

sebanyak 3.400 (tiga ribu ratus) lembar saham. -------------------------------

-------------------------------------------------

2. Nyonya DECLARA ESTER YUDITH, Lahir di Palembang, pada tanggal dua

puluh Mei seribu Sembilan ratus Sembilan puluh empat (20 – 05 – 1984),

warga Negara Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Bertempat tinggal di

Jalan Kebung Bunga Blok C No 07, Kelurahn/Desa Kebun Bunga,

Kecamatan Sukarami, Kota Palembang, Provinsi Sumatra Selatan,

Pemegang Kartu penduduk Nomor : 1671076005840019, yang dalam hal

ini bertindak berdasarkan surat kuasa tertanggal 03-11-2023 (tiga

November dua ribu dua puluh tiga) selaku kuasa dari : ---------------------

- Nyonya ANDREA IRENE HERNANDEZ AZOCAR, Lahir di Vina Del

Mar, Pada tanggal 05 – 12 - 1983 (lima Desember seribu sembilan

ratus delapan puluh tiga), Bertempat tinggal di Av. Padre Hurtado

Norte 2500, depot 33, Vitacura, Santiago – Chili, Warga Negara Chili,

Pemegang Passport Nomor: F49981392, yang berlaku sampai tanggal

18 – 04 – 2032 (delapan belas April dua ribu tiga puluh dua). selaku

Direktur Perseroan, Pemilik/Pemegang saham sebanyak 2.100 (dua

ribu seratus) lembar saham. -------------------------------------------------

3. Nyonya THEODORA HELEN JANE SUTCLIFFE, Lahir di Stroud, Pada

tanggal 08 – 04 - 1974 (delapan April seribu sembilan ratus tujuh puluh

empat), Bertempat tinggal di 15 Fort Picklecombe, Maker, Torpoint, PL10

1JF Warga Negara Inggris, Pemegang Passpor Nomor: 141274915, yang

berlaku sampai tanggal 04 – 05 – 2033 (empat Mei dua ribu tiga puluh

tiga), selaku Direktur Perseroan, Pemilik/Pemegang saham sebanyak 800

(delapan ratus) lembar saham. ----------------------------------------------

3
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

4. Tuan JUAN JOSE DIAZ IBANEZ, Lahir di Recoleta, Pada tanggal 10 – 06

- 1972 (sepuluh Juni seribu sembilan ratus tujuh puluh dua), Bertempat

tinggal di Vital Apoquindo 1380 casa 13, Las Condes Santiago - Chili,

Warga Negara Chili, Pemegang Passpor Nomor :F22525038, yang berlaku

sampai tanggal 04 – 04 – 2024 (empat Mei dua ribu dua puluh empat),

selaku Komisaris Perseroan, Pemilik/Pemegang saham sebanyak 2.100

(dua ribu seratus) lembar saham. ----------------------------------------

- Selanjutnya pemegang saham tersebut diatas disebut sebagai : ---------------

-------------------------------------- “Para Pemegang Saham” --------------------------------

- Adapun Agenda Rapat ini yang telah disetujui oleh Para Pemegang Saham

adalah sebagai berikut : ---------------------------------------------------------------

1. Pembukaan; ------------------------------------------------------------------------

2. Peningkatan modal dasar Perseroan.--------------------------------------------

3. Peningkatan modal setor atau ditempatkan Perseroan.----------------------

4. Memberikan kuasa kepada Tuan DAVID JOHN SUTCLIFFE untuk

menghadap Notaris/PPAT atau Pejabat yang berwenang. ------------------

5. Penutup. -----------------------------------------------------------------------------

- Sesuai dengan ketentuan-ketentuan Pasal 8 dan Pasal 9 Anggaran Dasar

Perseroan, syarat-syarat Rapat ini telah dipenuhi, sehingga Rapat ini sah dan

dapat mengambil keputusan-keputusan yang sah dan mengikat terhadap

hal-hal dan tindakan-tindakan yang ditetapkan dibawah ini. ------

- Tuan DAVID JHON SUTCLIFFE, selaku Direktur Utama Perseroan dengan

ini membuka dan memimpin Rapat ini sebagai Ketua Rapat, sesuai dengan

Pasal 10 Anggaran Dasar Perseroan dan Rapat ini telah dinyatakan korum

serta telah mengambil keputusan dengan suara yang sah sebagai berikut : -

1. Pembukaan: -------------------------------------------------------------------------
4
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

2. Menyetujui peningkatan Modal dasar Perseroan dari 8.800 (delapan ribu

delapan ratus) lembar saham atau senilai Rp.11.000.000.000 (sebelas

miliar rupiah) menjadi 32.000 (tiga puluh dua ribu) lembar saham atau

senilai Rp.40.000.000.000.- (empat puluh miliar rupiah). -------------------

3. Menyetujui peningkatan modal setor atau ditempatkan dari 8.400

(delapan ribu empat ratus) lembar saham atau senilai

Rp.10.500.000.000.- (sepuluh miliar lima ratus juta rupiah) menjadi

32.000 (tiga puluh dua ribu) lembar saham atau senilai

Rp.40.000.000.000.- (empat puluh miliar rupiah), Sehingga setelah

Peningkatan Modal Disetor dan Ditempatkan Perseroan yang telah

diambil bagian oleh masing-masing Para Pemegang Saham sebagaimana

dimaksud dalam Keputusan Para Pemegang Saham, maka susunan

Pemegang - Saham Perseroan menjadi sebagai berikut: ---------------------

- Tuan DAVID JOHN SUTCLIFFE, Lahir di Havering, pada tanggal

16 – 09 - 1984 (enam belas September seribu sembilan ratus delapan

puluh empat), Warga Negara Inggris , Bertempat tinggal sementara di

38F Jalan Pura Taman Sari Canggu, Desa Kerobokan, Kecamatan Kuta

Utara, Kabupaten Badung, Provinsi Bali, pemegang passpor nomor:

121848292 yang berlaku sampai tanggal 07 – 08 – 2030 (tujuh Agustus

dua ribu tiga puluh), sejumlah 8.000 (delapan ribu) lembar saham

dengan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp. 10.000.000.000,-

(sepuluh miliar rupiah) dari jumlah seluruh saham yang dikeluarkan

Perseroan. --------------------------------------------------

- Nyonya ANDREA IRENE HERNANDEZ AZOCAR, Lahir di Vina Del

Mar, Pada tanggal 05 – 12 - 1983 (lima Desember seribu sembilan ratus

delapan puluh tiga), Bertempat tinggal di Av. Padre Hurtado Norte


5
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

2500, depot 33, Vitacura, Santiago – Chili, Warga Negara Chili,

Pemegang Passport Nomor: F49981392, yang berlaku sampai tanggal

18 – 04 – 2032 (delapan belas April dua ribu tiga puluh dua). sejumlah

8.000 (delapan ribu) lembar saham dengan nilai nominal seluruhnya

sebesar Rp. 10.000.000.000,- (sepuluh miliar rupiah) dari jumlah

seluruh saham yang dikeluarkan Perseroan. ---------------------

- Nyonya THEODORA HELEN JANE SUTCLIFFE, Lahir di Stroud, Pada

tanggal 08 – 04 - 1974 (delapan April seribu sembilan ratus tujuh

puluh empat), Bertempat tinggal di 15 Fort Picklecombe, Maker,

Torpoint, PL10 1JF Warga Negara Inggris, Pemegang Passpor Nomor:

141274915, yang berlaku sampai tanggal 04 – 05 – 2033 (empat Mei

dua ribu tiga puluh tiga), sejumlah 8.000 (delapan ribu) lembar saham

dengan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp. 10.000.000.000,-

(sepuluh miliar rupiah) dari jumlah seluruh saham yang dikeluarkan

Perseroan. --------------------------------------------------

- Tuan JUAN JOSE DIAZ IBANEZ, Lahir di Recoleta, Pada tanggal 10 –

06 - 1972 (sepuluh Juni seribu sembilan ratus tujuh puluh dua),

Bertempat tinggal di Vital Apoquindo 1380 casa 13, Las Condes

Santiago - Chili, Warga Negara Chili, Pemegang Passpor Nomor

:F22525038, yang berlaku sampai tanggal 04 – 04 – 2024 (empat Mei

dua ribu dua puluh empat), sejumlah 8.000 (delapan ribu) lembar

saham dengan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp. 10.000.000.000,-

(sepuluh miliar rupiah) dari jumlah seluruh saham yang dikeluarkan

Perseroan. --------------------------------------------------

4. Menyetujui dan menetapkan untuk Memberikan kuasa kepada Tuan----

DAVID JOHN SUTCLIFFE untuk menghadap Notaris/PPAT atau Pejabat


6
PT. BALI AUTHENTIC LIVING

yang berwenang dan menandatangani dokumen–dokumen yang

diperlukan untuk kepentingan perseroan. -------------------------------------

5. Penutup; --------------------------------------------------------------------------

- Oleh karena sudah tidak ada lagi yang dibicarakan atau minta berbicara,

maka ketua rapat menutup rapat pada pukul 13.00 Wita (tiga belas nol nol

waktu Indonesia tengah). -------------------------------------------------------------

- Pada akhirnya, Pimpinan Rapat menyetujui hasil Rapat yang akan

dituangkan dalam Pernyataan Keputusan Rapat Luar Biasa dalam bentuk

akta notaris. -----------------------------------------------------------------------------

- Rapat ini telah diadakan dan diselenggarakan sebagaimana mestinya dan

telah dituangkan dalam suatu Berita Acara Rapat sebagaimana tersebut

disini dan Pimpinan Rapat menyatakan menutup Rapat ini. -------------------

Pimpinan Rapat;

DAVID JOHN SUTCLIFFE DECLARA ESTER YUDITH


(Drektur Utama Perseroan) (QQ. ANDREA IRENE
HERNANDEZ AZOCAR)

THEODORA HELEN DECLARA ESTER YUDITH


JANE SUTCLIFFE (QQ. JUAN JOSE DIAZ IBANEZ)

Anda mungkin juga menyukai