Anda di halaman 1dari 11

LATIHAN SOAL PAS GANJIL MATEMATIKA MINAT

KELAS XII MIPA (30+).

1. Diketahui nilai dari fungsi peluang : 2. Sebanyak 5 kaleng cat warna kuning, 6
13 kaleng cat warna biru, dan 9 kaleng cat
𝑃(𝑋 = 3) =
𝑠 warna merah akan dimasukkan ke dalam
23 kardus. Diketahui variabel X menyatakan
𝑃(𝑋 = 5) = .
𝑠 peluang banyaknya kaleng cat warna biru
Jika nilai dari fungsi peluang tersebut yang terambil dalam pengambilan 6
membentuk suatu barisan aritmatika, kaleng cat sekaligus secara acak. Maka
maka rumus fungsi peluang tersebut rumus fungsi peluang tersebut adalah ....
adalah ....

3. Diketahui nilai dari fungsi peluang 4. Diketahui fungsi distribusi kumulatif


variabel acak kontinu adalah sebagai variabel acak kontinu adalah sebagai
berikut : berikut :
8 0 , (𝑥 < 3)
𝑃(2 ≤ 𝑥 ≤ 3) = 2
55 𝐹(𝑥) {
𝑥 + 12𝑥 − 45
, (3 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎)
31 110
𝑃(4 ≤ 𝑥 ≤ 5) = . 1 , (𝑥 > 𝑎).
55
Dengan demikian rumus fungsi Maka rumus fungsi kepekatannya adalah
kepekatan untuk 2 ≤ x ≤ 5 jika fungsi ....
tersebut merupakan polinomial derajat 2
adalah ....
5. Sebanyak 7 dadu dilempar sekaligus. 6. Di sebuah aquarium, terdapat 30 ikan
Diketahui variabel Q menyatakan jumlah hias jantan dan 70 ikan hias betina. Hanya
mata dadu yang muncul. Jika nilai dari saja, mereka terlihat sama. Deni ingin
𝑎
𝑃(𝑞 = 40) adalah 2𝑏 3𝑐 , maka nilai dari membeli 3 ikan dari aquarium tersebut.
𝑎
log 𝑐 𝑏 = .... Jika variabel X menyatakan banyaknya
ikan jantan yang terambil dengan syarat
ikan pertama harus jantan. Maka nilai
dari
𝑃(|𝑥 − 1| ≥ 0) adalah ....

7. Diketahui variabel acak kontinu memiliki 8. Diketahui masa pakai pada suatu baterai
fungsi kepekatan sebagai berikut : handphone dinyatakan dalam fungsi
3𝑥 2 − 9 3𝑥² − 45
kepekatan 𝑓(𝑥) = 28 . Jika P(x)
𝑓(𝑥) { 440 , (𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 8) menyatakan probabilitas baterai
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎. handphone rusak setelah dipakai selama
Maka nilai dari 𝑃(8𝑥 − 𝑥 2 ≥ 12) adalah x tahun, maka masa pakai maksimum
.... baterai tersebut adalah ... tahun.
9. Diketahui variabel acak diskrit memiliki 10. Diketahui variabel acak diskrit memiliki
fungsi peluang sebagai berikut : fungsi peluang sebagai berikut :
2 𝑎𝑘 + 𝑏
𝑎𝑥 + 𝑏, (1 ≤ 𝑥 ≤ 7) , (0 < 𝑘 ≤ 10)
𝑃(𝑥 = 𝑋) { 10
𝑃(𝑥 = 𝑘) {∑𝑘=1(𝑎𝑘 + 𝑏)
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎.
Suatu fungsi 𝐹(𝑥) menyatakan fungsi 0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎.
distrbusi kumulatif. Jika nilai dari 𝐹(3) = Suatu fungsi 𝐹(𝑘) menyatakan fungsi
1 distrbusi kumulatif. Jika nilai dari F(𝑘) =
, maka nilai dari 𝐹(5) = ....
143 0.3, maka nilai dari F(𝑘 + 2) = ....

11. Fungsi distribusi kumulatif dari suatu 12. Diketahui variabel acak kontinu memiliki
variabel acak kontinu pada fungsi fungsi kepekatan sebagai berikut :
kepekatan : 𝑥 2 + 2𝑥 − 15
7𝑥 + 7 𝑓(𝑥) { , (𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 𝑏)
, (3 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎) 36
𝑓(𝑥) {(7𝑥 − 14)(3 ln 3 + 2) 0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎.
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎.
Jika fungsi distribusi kumulatif dari f(x)
adalah .... (3 – 𝑞)𝑥 3 + 𝑎𝑥 2 − 5𝑎𝑥 + 45𝑎
adalah 𝐹(𝑥) = 4𝑎(2𝑝 + 1)
pada interval 𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 𝑏, dan
𝑎+𝑏
𝑎, 𝑏, €𝑍, maka nilai dari 𝑝 – 𝑞 = ....
13. Diketahui fungsi distribusi kumulatif 14. Dalam suatu distribusi kumulatif dari
variabel acak kontinu adalah sebagai distribusi peluang diskrit terdapat 10
berikut : kemungkinan, di mana probabilitas
0, [𝑥 < 2] terbesar dari semua kemungkinan
15(4 − 𝑥 2 ), [2 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎] 101
𝐹(𝑥) 𝑥 3
1
tersebut adalah . Jika distribusi
605
750 ( − 16𝑥 + 39) + , [𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 5]
3 3 peluang tersebut membentuk suatu
{ 1, [𝑥 > 5]. barisan, maka nilai dari F(3) = ....
Maka nilai dari 𝑃[(𝑎 − 2) ≤ 𝑥 ≤ 4]
adalah ....

15. Diketahui fungsi distribusi kumulatif 16. Diketahui tabel distribusi peluang diskrit
4
variabel acak kontinu adalah sebagai dengan nilai rata – rata sebesar 9 adalah
berikut : sebagai berikut :
0, [𝑥 < 1]
3(𝑥 − 1)(𝑥 + 1)
, [1 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎]
(𝑥 − 44)(𝑥 − 3) − 𝑥(𝑥 − 47)
𝐹(𝑥)
3𝑥 − 𝑎
, [𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 8] 𝑎
2𝑏 − 6 − 𝑎
{ 1, [𝑥 > 8].
Jika nilai dari p – q adalah 𝑏 dengan a dan
Maka nilai dari 𝑃(3 ≤ 𝑥 ≤ 6) adalah .... b relatif prima atau 𝐹𝑃𝐵 (𝑎, 𝑏 = 1) ,
maka nilai dari 𝑎 + 𝑏 = ....
17. Nilai rata - rata dari suatu variabel acak 18. Di persimpangan jalan raya terdapat
kontinu pada fungsi kepekatan : lampu lalu lintas di mana lampu merah
14(𝑥 − 2)6 dan hijau menyala secara bergantian.
𝑓(𝑥) { , (2 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎) Durasi lampu hijau menyala adalah 25
729
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎. detik. Diketahui variabel X menyatakan
adalah .... frekuensi jumlah lampu hijau muncul tiap
menitnya. Dengan demikian variansi dari
distribusi variabel X adalah ....

19. Diketahui variabel acak kontinu memiliki 20. Sepasang suami istri akan melakukan
fungsi kepekatan sebagai berikut : program Keluarga Berencana (KB) setelah
2𝑥 − 1 mereka melahirkan anak laki – laki.
, (𝑞 ≤ 𝑥 ≤ 6)
𝑓(𝑥) { 𝑝 Namun, mereka juga tetap melakukan
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎. program KB jika ternyata ke empat anak
Jika nilai rata – rata dari distribusi mereka berjenis kelamin perempuan.
2
peluang tersebut adalah 7 3, maka Jika variabel X menyatakan banyaknya
anak perempuan sebelum melahirkan
variansi dari distribusi peluang tersebut
anak laki – laki dan 𝐸(𝑥) menyatakan
adalah ....
nilai ekspetasi terhadap variabel X, maka
nilai dari 𝐸(32𝑥 + 5) = ....
21. Diketahui sebuah gelombang yang 22. Diketahui fungsi distribusi kumulatif
merupakan distrbusi peluang kontinu variabel acak kontinu adalah sebagai
mempunyai fungsi kepekatan sebagai berikut :
berikut : 0, [𝑥 < 2]
𝜋 4(𝑥 − 2) 5
6 tan 3𝑥 sin 3𝑥 , ( ≤ 𝑥 ≤ 𝑎) , [2 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎]
𝑓(𝑥) { 2 19
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎. 𝐹(𝑥)
𝑥−2
Maka nilai dari 𝐸(2𝑥) = .... , [𝑎 ≤ 𝑥 ≤ 𝑏]
5
{ 1, [𝑥 > 𝑏].
Dari fungsi kumulatif tersebut dapat
disimpulkan bahwa penyebaran
distribusi secara seragam terjadi pada
saat x ....

23. Diketahui peluang mendapatkan satu 24. Sebuah dropper memiliki 10 item yang
gambar pada pelemparan x uang koin terdiri atas 3 jenis item, yaitu 5 notch
7𝑛−1
selama n kali adalah 512 . Secara teori, apple, 4 trident, dan sisanya enchanted
book. Seorang Player menekan tombol di
agar distribusi peluang yang dihasilkan
samping dropper sebanyak 5 kali dengan
merupakan distribusi normal, maka
pengembalian. Jika peluang player
frekuensi minimum koin yang harus
mendapatkan enchanted book sebanyak
dilempar adalah .... 7𝑎 10𝑏
2 kali adalah 6 , maka nilai dari
3
log 49 𝑎𝑏 = ....
25. Pada tumbuhan Lathyrus Odoratus, 26. Diketahui variansi dari suatu distribusi
warna bunga ungu hanya akan muncul peluang binomial pada percobaan yang
jika terdapat gen C dan gen P sekaligus dilakukan sebanyak 3 kali adalah
yang bersifat dominan. Namun, jika 8
. Dengan demikian peluang dari
27
bunga tersebut tidak memiliki salah satu percobaan tersebut adalah ....
dari kedua gen dominan C dan P (misal :
ccPp), maka, warna bunga yang
terbentuk adalah warna putih. Jika
sesama tumbuhan bunga ungu
heterozigot (CcPp) disilangkan dan
menghasilkan 9 keturunan, maka
probabilitas keturunan yang dihasilkan
memiliki 8 keturunan dengan sifat bunga
berwarna ungu adalah ....

27. Pada suatu distribusi normal yang 28. Diketahui nilai sampel acak dari distribusi
disimbolkan dengan nilai z, maka nilai normal :
79 𝑃(𝑧 ≤ 2𝑎) + 𝑃(𝑧 ≥ 𝑏) = 0.4641
dari 𝑃 (|𝑧 + 1| ≥ 25) + 𝑃 (0 ≥ 𝑧 ≥
79 𝑃(𝑧 ≤ 3𝑏) − 𝑃(𝑧 ≥ 𝑎) = 0.703.
− 25) = .... Dengan demikian nilai dari 𝑃(𝑎 ≤ 𝑧 ≤
𝑏) adalah ....
29. Diketahui peluang seseorang mengalami 30. Ketika liburan, Deni menghabiskan 25%
kematian akibat suatu penyakit adalah waktu hariannya untuk bermain video
30%. Sebanyak 8.400 pasien menderita game. Dalam liburan itu juga ia ditelepon
penyakit yang sama. Jika probabilitas oleh temannya sehari sekali dalam waktu
jumlah pasien yang mengalami kematian yang tidak tentu. Jika probabilitas pada
membentuk distribusi normal, maka kasus ini membentuk distribusi secara
probabilitas orang yang mengalami normal, maka, dalam periode 40 hari
kematian kurang dari 2.583 orang adalah libur, peluang ia ditelepon oleh temannya
.... ketika ia sedang bermain video game
setidaknya 13 hari adalah ....

31. Diketahui suatu fungsi kepekatan adalah 32. Nilai q agar


sebagai berikut : 2 cos 2 2𝑥 tan 𝑥
3𝜋 , (𝑥 > 0)
sin (3𝑥 − 4 ) (4𝑥 − 𝜋) csc 2 3𝑥(1 − 2tan²𝑥)
𝜋 𝑓(𝑥)
3𝜋
, (𝑥 ≠ ) 𝑞2 + 𝑞 − 𝑥(2 − 𝑞)5
𝑓(𝑥) 12 cos ( 4 − 𝑥) 4 , (𝑥 ≤ 0)
{ 4
𝜋 Kontinu saat x = 0 adalah ....
{ 𝑝, (𝑥 = ).
4
Dengan demikian agar fungsi tersebut
kontinu di 𝑥, maka nilai p harus ....
33. Diketahui suatu fungsi kepekatan pada 34. Pada percobaan melempar 3 buah dadu
distribusi peluang kontinu adalah sebagai sekaligus sebanyak 6 kali, peluang
berikut : munculnya mata dadu dengan
sin 3𝑥 − 3 𝑠𝑖𝑛 𝑥 + 4 cos 𝑥 ketentuan:
, (0 ≤ 𝑥 ≤ 𝑎)
𝑓(𝑥) { 4 sin 𝑥
0, (𝑥 > 𝑎). 2 kali muncul mata dadu prima
𝜋 1 kali muncul mata dadu genap
Dengan demikian nilai dari 𝑃 (6 ≤ 𝑥 ≤
𝜋 2 kali muncul mata dadu berjumlah 13
) = ....
3 1 kali muncul mata dadu kembar
adalah ....

35. Pada tikus, gen A dipengaruhi oleh gen C. 36. Diketahui variabel acak kontinu memiliki
Jika terdapat gen C yang bersifat resesif fungsi kepekatan sebagai berikut :
(cc), maka tikus tersebut bersifat albino. 𝑥2 − 9
, (3 ≤ 𝑥 ≤ 5)
Gen A dominan (AA/Aa) menghasilkan 44
tikus algouti. Sedangkan gen A resesif 𝑓(𝑥) 𝑚
, (5 ≤ 𝑥 ≤ 10)
menghasilkan tikus warna hitam. Jika 𝑛
sesama tikus Algouti dengan genotif { 0, (𝑥 > 10).
(AaCc) disilangkan menghasilkan 10 Dengan demikian nilai dari sampel acak
keturunan. Maka probabilitas keturunan 𝑃[𝑥 3 + 205 ≤ (𝑥 − 13)2 ] = ....
yang dihasilkan terdiri atas 5 tikus
algouti, 2 tikus hitam, dan sisanya albino
adalah ...
37. Diketahui variabel acak diskrit dengan 𝑎 38. Diketahui nilai ekspetasi Rafly lulus ujian
merupakan bilangan asli memiliki fungsi matematika pada beberapa ujian yang
1
peluang sebagai berikut : telah ditempuh adalah 8. Jika peluang ia
2𝑎2 − 3 lulus ujian matematika pada Penilaian
𝑃(𝑥 = 𝑎) { 164 , (1 ≤ 𝑎 ≤ 𝑛)
Akhir Semester yang akan dilaksanakan
0, 𝑎 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎. 3𝑎 − 2𝑏
Selasa depan adalah 6𝑎 + 5𝑏 sehingga
Dengan demikian nilai dari 𝑃(𝑥 = 𝑛) 1
adalah .... nilai ekspetasinya menjadi 3, maka nilai
dari 𝑎 − 𝑏 = ....

39. Persebaran nilai ujian biologi yang diikuti 40. Tabel berikut ini merupakan daftar nilai
oleh 300 siswa terdistribusi secara ujian tengah semester dan Nilai ujian
normal dengan notasi 𝑋 ~ 𝑁(30, 1.6) . akhir semester pelajaran Matematika
Semua guru biologi secara sepakat akan dari 7 siswa di kelas XII :
melaksanakan remedial bagi siswa yang
nilainya di bawah KKTP yang di mana
mereka menginginkan 269 siswa
tersebut tidak mengikuti remedial. dengan demikian nilai dan tingkat
Dengan demikian batas minimal KKTP korelasi produk moment dari data di atas
yang diberikan adalah .... adalah ....
~~~ SELAMAT BELAJAR, SEMOGA SUKSES .... ~~~

Anda mungkin juga menyukai