Anda di halaman 1dari 3

STERILISASI

No. Dokumen : 082/UKP/PUSK.BGL/I/2017

No. Revisi : 01
SPO
Tanggal Terbit : 04 Januari 2017

Halaman : 1/3

UPT dr.A A Gede


PUSKESMAS Mahendra Putra
BANGLI
NIP.
197010102000031012

1. Pengertian Sterilisasi ialah suatu prosedur untuk membunuh kuman aphatogen dan pathogen beserta
sporanya pada peralatan perawatan dan kedokteran dengan cara merebus, stoom, panas
tinggi atau menggunakan bahan kimia

2. Tujuan Sebagai acuan untuk menerapkan langkah – langkah melaksanakan sterilisasi alat

3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Bangli Nomor 440/022/Pusk.Bgl/2020 tentang Tata Layanan
Klinis

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan No 43 tahun 2019

5. Alat & Alat :


Bahan
1. Alat Klinis Berbahan Logam
2. Sterilisator
3. Lap
Bahan :
1. Sabun cuci
2. Klorin

6. Langkah- 1. Petugas menyiapkan peralatan klinis yang akan disterilkan


Kerja
2. Petugas merendam peralatan dengan larutan klorin
3. Petugas membersihkan peralatan medis dengan sabun dan air mengalir
4. Petugas memasukkan kassa sudah siap kesterilisator bagian atas kemudian ditutup
5. Petugas memasukkan alat-alat logam yang sudah kering dan bersih ke dalam
sterilisator kemudian ditutup
6. Petugas menekan tombol power untuk menghidupkan mesin sterilisator
7. Petugas menekan ozone untuk mensterilkan alat
8. Petugas menekan steril untuk mensterilkan kassa
9. Dalam waktu 10 menit sterilisator tersebut akan mati secara otomatis, tunggu
sampai 20 menit pintu baru di buka
10. Petugas memindahkan peralatan yang sudah disterilkan menggunakan korentang
ke tempat penyimpanan alat steril

1/3
7. Bagan Alir Menyiapkan peralatan klinis yang akan
disteril

Merendam peralatan dengan


larutan klorin

membersihkan peralatan medis


dengan sabun dan air mengalir

memasukkan kassa sudah siap


kesterilisator bagian atas
kemudian ditutup

memasukkan alat-alat logam yang sudah kering


dan bersih ke dalam sterilisator kemudian ditutup

menekan tombol power


untuk menghidupkan mesin
sterilisator

menekan tombol I untuk mensterilkan


alat

menekan tombol II untuk


mensterilkan kassa

Dalam waktu 10 menit sterilisator tersebut akan


mati secara otomatis, tunggusampai 20 menit
pintu baru di buka

2/3
8. Hal-hal
yang perlu
diperhatikan

9. Unit Terkait 1. Ruangan Pemeriksaan Umum


2. Ruangan KIA,KB, dan Imunisasi
3. Ruangan kesehatan gigi dan mulut

10. Dokumen Jadwal Sterilisasi Alat


terkait

11. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tgl mulai


historis diberlakukan
perubahan
1 Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Bangli 2 Juni 2020
Nomor 440/022/Pusk.Bgl/2020

3/3

Anda mungkin juga menyukai