Anda di halaman 1dari 32

RENCANA KERJA TAHUNAN (RKT)

SMK NEGERI 1 KERSANA


KABUPATEN BREBES
PROVINSI JAWA TENGAH
TAHUN ANGGARAN 2024

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1
KERSANA
Jl. Raya Jagapura – Kersana Telp/Fax (0283) 881851 – Brebes Kode Pos 52264
e-mail: smkn1kersana@yahoo.com, http://www.smkn1-kersana.sch.id

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


HALAMAN PENGESAHAN

Dokumen Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana ini, telah mendapat pertimbangan
dan persetujuan dari Komite Sekolah, Pengawas Pembina, dan Kepala Cabang Dinas
Pendidikan Wilayah XI Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah dan
dinyatakan berlaku mulai Tahun Anggaran 2024.

Ditetapkan di : Brebes
Tanggal : 02 Januari 2024

Menyetujui, Mengesahkan,
Ketua Komite SMK N 1 Kersana Kepala SMK N 1 Kersana

Drs. Maulana Fakhruroji, M.Pd Aman Farikhi, M.Pd


NIP: 197303182000121002

Mengetahui,
a.n. Kepala Dinas Pendidikan Pendidikan dan Kebudayaan
Provinsi Jawa Tengah
Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah XI

INDRI ASTUTI, S.IP., M.H


Pembina
NIP. 197803231998032004

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 2


KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat
hidayah-Nya, sehingga Rencana Kerja Tahunan (RKT) SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten
Brebes Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2024 dapat terselesaikan dengan baik tanpa
halangan yang berarti.
Dalam rencana kerja tahunan ini, kami mencoba menyusun rencana kerja berdasarkan
Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) atau Peta Jalan, kemudian dideskripsikan ke dalam
berbagai langkah program kerja dan kegiatan untuk tahun 2024, dalam upaya yang kuat
untuk meningkatkan berbagai Standar Nasional Pendidikan yang masih belum standar atau
belum tercapai.
Tujuan utama penyusunan Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana adalah
sebagai acuan dalam rangka pelaksanaan yang didasarkan pada keefektifan dan keefesienan
pemanfaatan Struktur Kurikulum dan Program Pembelajaran, Kalender Pendidikan, Program
Pembinaan Peserta Didik, Pembiasaan Karakter, budaya, literasi, dan kedisiplinan, supervisi
dalam kegiatan intra-kurikuler, ko-kurikuler, dan ekstra-kurikuler, program pemenuhan
Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan, pemanfaatan sarana dan prasarana dan
pengelolaan keuangan sarana dan sumber daya yang ada. Tujuan lainnya adalah untuk
mengimplementasikan program sekolah sesuai dengan Rapor Mutu Pendidikan SMK Negeri 1
Kersana.
Kami menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
mewujudkan Rencana Kerja Tahunan (RKT) ini, khususnya kepada Kepala Cabang Dinas
Pendidikan Wilayah XI Provinsi Jawa Tengah, Kasi SMK dan Pengawas SMK serta stakeholder
yang telah membantu sekolah kami dalam hal pelatihan, bimbingan, pembinaan, dan
pengarahan sepanjang penyusunan RKT ini.
Kami menyadari sepenuhnya bahwa penyusunan Rencana Kerja Tahunan ini, masih
belum sempurna sehingga dibutuhkan revisi secara kontinyu dan berkesinambungan agar
progres keberhasilan pencapaian kegiatan dapat terukur dengan valid.
Akhirnya semoga rencana tahunan ini, dapat diimplementasikan secara penuh dan
menjadi tolok ukur keberhasilan program di SMK Negeri 1 Kersana. Semoga Allah SWT
membalas budi baik kita semua, Aamin.

Brebes, Januari 2024


Kepala SMK Negeri 1 Kersana

Aman Farikhi, M.Pd

NIP. 197303182000121002

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 3


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.............................................................................................................................1

HALAMAN PENGESAHAN................................................................................................................2

KATA PENGANTAR..........................................................................................................................3

DAFTAR ISI........................................................................................................................................4

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................................5

A. LATAR BELAKANG.........................................................................................................................5

B. DASAR HUKUM................................................................................................................................6

C. MAKSUD DAN TUJUAN..................................................................................................................8

D. RUANG LINGKUP...........................................................................................................................10

BAB II DATA SEKOLAH DAN ORGANISASI SEKOLAH ............................................................ 11

A. DATA SEKOLAH ………………………………………………………………………………… 11

1. DATA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ..................................................... 11

2. DATA PESERTA DIDIK .............................................................................................. 12

3. DATA KOMITE SEKOLAH ......................................................................................... 13

4. DATA SARANA DAN PRASARANA ............................................................................ 14

B. STUKTUR ORGANISASI SEKOLAH ................................................................................ 17

BAB III PROGRAM KERJA SEKOLAH (RENCANA KERJA TAHUNAN) TAHUN 2024...............18

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN..........................................................................................................18

STANDAR ISI..................................................................................................................................................19

STANDAR PROSES.........................................................................................................................................20

STANDAR PENILAIAN..................................................................................................................................21

STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN..........................................................................21

STANDAR SARANA DAN PRASARANA....................................................................................................23

STANDAR PENGELOLAAN..........................................................................................................................24

STANDAR PEMBIAYAAN.............................................................................................................................25

PENGEMBANGAN SEKOLAH......................................................................................................................26

BAB IV MONITORING DAN EVALUASI ……………………...........................................................28

BAB V PENUTUP.............................................................................................................................29

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 4


BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Peningkatan kualitas sumber daya menusia merupakan prasyarat mutlak untuk

mencapai tujuan pembangunan. Salah satu wahana untuk meningkatkan kualitas SDM

tersebut adalah pendidikan sehingga kualitas pendidikan harus senantiasa

ditingkatkan termasuk peningkatan kualitas pendidikan di SMK Negeri 1 Kersana

Kabupaten Brebes Provinsi Jawa Tengah.

Sejalan dengan tuntutan dan kebutuhan masyarakat terhadap pendidikan

anaknya dan kebutuhan DUDI, sekolah ini memerlukan peningkatan dan

pengembangan dalam berbagai aspek, misalnya dalam hal kesiswaan, kurikulum dan

kegiatan pembelajaran, pendidik dan tenaga kependidikan serta pengembangannya,

sarana dan prasaran, keuangan dan pembiayaan, budaya dan lingkungan sekolah,

peran serta masyarakat dan kemitraan, dalam pendidikan, serta lain-lain. Berdasarkan

kondisi tersebut, maka perlu kiranya dilakukan upaya penyusunan Rencana Kerja

Tahunan (RKT) agar sekolah memiliki rambu-rambu yang bisa dijadikan landasan

dalam pengelolaan program, implementasi, memonitoring dan evaluasi yang baik,

terstruktur dan terukur.

Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten Brebes Provinsi

Jawa Tengah tahun 2024 ini disusun bardasarkan :

1. Hasil Rapor Mutu Pendidikan SMK Negeri 1 Kersana tahun 2023

2. Hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan RAKS tahun 2023

3. Pelaksanaan rencana program dan kegiatan RKS tahun 2023

4. Disesuaikan dengan Permendikbud No. 34 tahun 2018 tentang Standar

Nasional Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan/ Madrasah Aliyah Kejuruan

pada Lampiran VII Standar Pengelolaan Pendidikan yang tertuang dalam BAB II

Point D ayat 3 tentang Rencana Kerja Tahunan (RKT) yang dinyatakan dalam

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 5


Rencana

Kegiatan Anggaran Sekolah (RKAS). Berkaitan dengan uraian di atas, maka RKT

ini memuat pendahuluan, profil, harapan program kerja tahunan sekolah, rencana

anggaran sekolah, dan penutup.

B. Dasar Hukum

1. Undang-undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 4

(pengelolaan dan pendidikan berdasar pada prinsip keadilan, efesiensi, transparansi

dan akuntabilitas publik).

2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 157, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4586) sebagaimana telah beberapa

kali diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang

Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor

58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional

Pendidikan sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan

Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan

Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan; dan

perubahan ketiga Peraturan Pemerintah Nomor 57 tahun 2021 tentang Standar

Nasional Pendidikan;

(Setiap satuan pendidikan dikelola atas dasar rencana kerja tahunan yang

merupakan penjabaran rinci dari rencana kerja jangka menengah satuan pendidikan

yang meliputi masa 4 tahun.

4. Permendikbud No. 34 tahun 2018 tentang Standar Nasional Pendidikan Sekolah


Menengah Kejuruan/ Madrasah Aliyah Kejuruan pada Lampiran VII Standar
Pengelolaan Pendidikan yang tertuang dalam BAB II Point D ayat 3 tentang Rencan
Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 6
Kerja Tahunan Sekolah yang membuat (1) Rencana Kerja Jangka Menengah yang
menggambarkan tujuan yang akan ingin dicapai dalam kurun waktu 4 tahun yang
berkaitan dengan mutu lulusan yang ingin dicapai dan perbaikan komponen yang
mendukung peningkatan mutu lulusan dan (2) Rencana Kerja Tahunan yang
dinyatakan dalam Rencana Kegiatan dan anggaran sekolah/ Madrasah (RKAS)
dilaksanakaan berdasarkan Rencana Kerja jangka menengah.
5. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 1 Tahun 2019 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun
2019 Nomor 1, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 106);
6. Surat Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor : 423.5/27/2011 tentang
Kurikulum Mata Pelajaran Muatan Lokal (Bahasa Jawa) untuk Jenjang Pendidikan
Sekolah Menengah Atas/Sekolah Menengah Atas Luar Biasa/ Sekolah Menengah
Kejuruan/Madrasah Aliyah Negeri dan Swasta Provinsi Jawa Tengah;
7. Peraturan Gubernur provinsi Jawa Tengah nomor 50 tahun 2019 tentang
Pengelolaan Keuangan Sekolah Provinsi Jawa Tengah.
Proses Penyusunan RKT

MONITORING I
Pertengah Smt I

UPDATE
RKAS

Monitoring 2
Akhir Smt I

RKT
EVALUASI
Monitoring 3
Akhir Smt II

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 7


C. Maksud, Tujuan dan Manfaat Penyusunan RKT

1. Maksud Penyusunan RKT

Berdasarkan dasar pemikiran dan dasar hukum di atas, maka maksud di

susunnya Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana adalah menjadi

pedoman utama dalam pelaksanaan berbagai kegiatan yang dilakukan oleh

kepala sekolah dalam pengambilan kebijakan dalam kurun waktu 1 tahun ke

depan dalam upaya untuk mencapai target-target yang telah ditentukan

berdasarkan analisis penilaian mutu, penyiapan lulusan di masa yang akan

datang dan berdasarkan visi dan misi sekolah.

2. Tujuan Penyusunan RKT

Tujuan disusunnya Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana antara lain :

a. untuk menjadi pedoman dan standar kegiatan selama 1 tahun ke depan.

b. untuk menjadi dasar pengambilan kebijakan pihak sekolah dalam mencapai

target pencapaian Peningkatan Rapor Mutu Sekolah dalam 1 tahun ke depan.

c. untuk menjadi dasar dalam evaluasi kinerja sekolah selama 1 tahun ke

depan.

3. Manfaat Penyusunan RKT

Manfaat penyusunan Rencana Kerja Tahunan SMK Negeri 1 Kersana antara lain :

a. Bagi Siswa.

Siswa sebagai subject perubahan prilaku sikap, pengetahuan dan

keterampilan di sekolah diharapkan memahami tentang arah tujuan sekolah

selama 1 tahun ke depan. Siswa juga bias menjadi alat control ketika arah

tujuan sekolah menyimpang dari rencana tahunan yang sudah disusun. Pada

akhirnya siswa diharapkan mendapatkan pelayanan dalam bidang

pengetahuan dan keterampilan serta kenyamanan selama berada di sekolah

sesuai dengan arah rencana 1 tahunan yang telah disusun oleh team

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 8


manajemen.

b. Bagi Guru

Guru sebagai agen perubahan di sekolah, diharapkan memamahi rencana

kerja tahunan sehingga guru mampu bertindak dan berprilaku dalam

menjalankan tugas pokok dan fungsinya sesuai dengan arah rencana

pengembangan sekolah dalam 1 tahun ke depan

c. Bagi Orang Tua/Wali

Orang tua/Wali sebagai partner sekolah dalam menjalankan proses

Pendidikan untuk putra/putrina diharapkan memahami arah rencana

pengembangan sekolah selama 1 tahun ke depan, sehingga orang tua/wali

dapat memposisikan dirinya sesuai dengan tugas fungsi orang tua/wali

sebagai partner sekolah agar rencana yang telah ditetapkan bias dicapai

dengan hasil yang maksismal. Proses sosialisasi RKT dilaksanakan ketika

rapat orang tua/wali siswa dengan pihak sekolah.

d. Bagi Kepala Sekolah dan Tim Manajemen.

Kepala sekolah, Rencana kerja tahunan merupakan area untuk menjalankan

tugas pokok dan fungsinya sebagai manajerial di sekolah yang mengemban

tugas pembinaan manajemen, kewirausahaan dan supervise. Rencana kerja

tahunan bagi kepala sekolah menjadi arah dalam melaksanakan tugas dan

dalam pengambilan setiap kebijakan untuk mencapai tujuan yang telah

ditetapkan selama 1 tahun ke depan. Bagi Team manajemen yang

merancang rencana kerja tahunan manfaat yang bias diperoleh adalah team

manajemen memiliki arah dan tujuan yang jelas dalam menjalankan tugas

operasional yang telah dibebankan kepadanya.

e. Bagi IDUKA / Institusi Pasangan


Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 9
Bagi IDUKA/Institusi Pasangan rencana kerja tahunan sekolah bermanfaat

dalam menentukan arah kebijakan dalam penyusunan nota kesepakatan

(Memorandum Of Understanding) antara sekolah dengan IDUKA.

D. RUANG LINGKUP

Ruang lingkup penyusunan program kerja ini meliputi Evaluasi Diri

Sekolah, identifikasi tugas pokok dan fungsi Kepala Sekolah dalam

mengembangkan sekolah, peningkatan mutu sekolah berdasarkan penerapan 8

Standar Nasional Pendidikan (SNP) dan Hasil Rapor Mutu Pendidikan SMK

Negeri 1 Kersana, pengembangan kepemimpinan kepala sekolah,

pengembangan pendidikan karakter, dan pengembangan kewirausahaan; serta

pelaksanaan pengawasan pembelajaran melalui supervisi akademik dan

peningkatan profesionalitas kepala sekolah.

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


0
BAB II
DATA SEKOLAH DAN ORGANISASI SEKOLAH

PROFIL SEKOLAH

A. IDENTITAS SEKOLAH
1. Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kersana
2. NPSN : 20326452
3. Jenjang Pendidikan : SMK
4. Status Sekolah : Negeri
5. Alamat Sekolah : Jl. Raya Jagaupura-Kersana Brebes
Rt. / Rw :
Kelurahan/Desa : Jagapura
Kecamatan : Kersana
Kabupaten/Kota : Brebes
Provinsi : Jawa Tengah
6. Letak Geografis : Lintang
Bujur
B. DATA PELENGKAP
7. SK Pendirian Sekolah :
8. Tgl SK Pendirian :
9. Status Kepemilikan :
10. SK Ijin Operasional :
11. Tgl SK Ijin Operasional :
12. Kebutuan Khusus yang dilayani :
13. Melaksanakan MBS :
14. Luas Tanah Milik (m2) :
15. Luas Tanah Bukan Milik (m2) :
16. NPWP Sekolah :

C. KONTAK SEKOLAH
17. Nomor Telephone/Fax :
18. Email :
19. Website :

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


1
D. DATA PERIODIK
20. Waktu Penyelenggaraan :
21. Bersedia Menerima BOS :
22. Sertifikat ISO : Whatt
23. Sumber Listrik :
24. Daya Listrik :
25. Akses Internet :
26. Akses Internet Lainya :

E. DATA LAINNYA
27. Nama Kepala Sekolah :
28. NIP Kepala Sekolah :
29. Akreditasi Sekolah :
30. Tahun Akreditasi Sekolah :
31. Nilai Akreditasi Sekolah :
32. Kurikulum Sekolah : Kurikulum Merdeka
33. Bidang Keahlian yang dimiliki
sekolah
a. ............................. :
b. ............................. :
c. dst :
34. Program Keahlian yang dimiliki
sekolah
a. ............................. :
b. ............................. :
c. dst :
35. Kompetensi Keahlian yang
dimiliki sekolah
a. ........................... :
b. ........................... :
c. Dst :
36. Program SMK 3 th/ 4 th : .... Tahun

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


2
A. DATA SEKOLAH
1. Data Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Jenjang Pendidikan
S1/D IV S2 Jumlah
NO PENDIDIK Non Non Total
PNS PNS
PNS PNS
A Muatan Nasional:
Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaran
Bahasa Indonesia
Matematika
Sejarah Indonesia
Bahasa Inggris dan Bahasa Asing Lainya

B Muatan Kewilayahan:
Seni Budaya
Pendidikan Jasmani dan Orkes
Muatan Lokal Bahasa Jawa
Muatan Lokal Lainnya

C Muatan Peminatan Kejuruan :

C1. Dasar Bidang Keahlian:


1. Simulasi dan Komunikasi Digital
2. Fisika
3. Kimia
4. IPA Terapan

5. ...................

C2. Dasar Program Keahlian

1. ....................

2. ...................

3. ...................

4. ................

5. ..................

C3. Kompetensi Keahlian

1. ....................

2. ....................

3. ....................
Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1
3
4. .....................

5. ....................

6. Produk Kreatif dan Kewirausahaan


D Bimbingan Karir (BK)
Jumlah

Jenjang Pendidikan
TENAGA Jumlah
NO SLTA D III S1
KEPENDIDIKAN Total
PNS Non PNS Non PNS Non
1 Tenaga Administrasi

2 Tenaga Perpustakaan
3 Tenaga Lab / Bengkel
4 Tenaga Teknis
(Teknisi)
5 Petugas Layanan
Khusus
Jumlah

2. Data Peserta Didik


Tahun Pelajaran 2023/2024

PROG./ TINGKAT
NO X XI XII XIII JUMLAH
KOMP.
KEAHLI L P L P L P L P L P Total
AN
1 PROG. ....

2 PROG. ....
.
3 PROG. ....
.
4 PROG. ....
.
5 KOMP. ....

6 KOMP. ....

7 KOMP. ....

8 KOMP. ....

9 KOMP. ....

TOTAL

3. Data Komite Sekolah


Komite Sekolah adalah lembaga mandiri yang beranggotakan orangtua/wali peserta didik,
komunitas sekolah, serta tokoh masyarakat yang peduli pendidikan. Komite Sekolah diatur

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


4
dengan Permendikbud Nomor 75 Tahun 2016 tentang Komite Sekolah. Peraturan Menteri
Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 75 Tahun 2016 Tentang Komite Sekolah ditetapkan oleh
Mendikbud Muhadjir Effendy pada tanggal 30 Desember 2016. Permendikbud 75 Tahun 2016
Tentang Komite Sekolah mulai diberlakukan setelah diundangkan oleh Dirjen Peraturan
Perundang-Undangan Kemenkumham, Widodo Ekatjahjana, dalam Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 2117 pada tanggal 30 Desember 2016 di Jakarta.

Adapun susunan pengurus komite SMK SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten Brebes Provinsi
Jawa Tengah periode 2023 sd. 2025 (3 tahun) adalah sebagai berikut:
No Nama Unsur Jabatan dalam
Kepengurusan
1. Orangtua/Wali Ketua Merangkap Anggota
2. Tokoh Sekretaris Merangkap Anggota
Masyarakat
3. Tokoh Bendahara Merangkap
Masyarakat Anggota
4. Orangtua/Wali Anggota
5. Orangtua/Wali Anggota

4. Data Sarana dan Prasarana Sekolah


Data Sarana SMK................. Kabupaten/Kota................. Tahun 20...
Data Sarana Kantor Ruang.........

Keadaan barang
NO Nama Alat Spesifikasi Kebutuhan Kurang
Jml Baik Rusak
1 Komputer PC
2 Laptop
3 Printer
4 Scaner
5 Meja Kerja
6 Kursi Kerja
7 dst

Data Sarana Pembelajaran Ruang............

Keadaan barang
NO Nama Alat Spesifikasi Kebutuhan Kurang
Jml Baik Rusak
1 Meja Siswa
2 Kursi Siswa
3 Papan Tulis
4 Papan Absensi

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


5
5 Meja Guru
6 Kursi Guru
7 dst
Dst....
Data Peralatan Kompetensi Keahlian ...................

Keadaan barang Kebu-


NO Nama Alat Spesifikasi kurang
Jml Baik Rusak tuhan

2
3
4
5
6
7
Dst

Data Peralatan Kompetensi Keahlian ...................

Keadaan barang Kebu-


NO Nama Alat Spesifikasi kurang
Jml Baik Rusak tuhan

2
3
4
5
6
7
Dst

Data Peralatan Kompetensi Keahlian ...................

Keadaan barang Kebu-


NO Nama Alat Spesifikasi kurang
Jml Baik Rusak tuhan

2
3
4
5
6
7

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


6
Dst

Dst .......

Data Prasarana SMK ...............Kabupaten/Kota.............. Tahun 2023

No Nama Ruangan Jumlah Luas/Unit Kondisi

1 Ruang Pembelajaran Umum

2 Ruang Pembelajaran Khusus

3 Ruang Pimpinan

4 Ruang Guru

5 Ruang Tata usaha

6 Ruang Konseling

7 Ruang UKS

8 Ruang OSIS

9 Gudang

10 Lapang Olahraga

11 Kantin

12 Jamban/Toilet Guru

13 Jamban/Toilet Siswa

14. Tempat Ibadah

15. Ruang Aula/Pertemuan

16. Perpustakaan

No Nama Ruangan Jumlah Luas/Unit Kondisi

17. Ruang Dapur

18. Rumah Dinas

19. Tempat Parkir

20. Ruang BKK/Hubin

21. Laboratorium IPA

22. Laboratorium Bahasa

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


7
23. Laboratorium TIK

24. POS Satpam

25. Dst................

B. STRUKTUR ORGANISASI
Struktur Organisasi SMK............... Kabupaten/Kota.......... Provinsi Jawa Tengah Tahun 20.....
adalah sebagai berikut:

......Cukup Jelas sesuaikan dengan kondisi sekolah masing-masing

C. RINCIAN TUGAS PENGELOLA SEKOLAH


Dasar Rincian Tugas Pengelola Sekolah SMK............... Kabupaten/Kota............ Provinsi Jawa
Tengah yang termcantum pada struktur organisasi RKTS, Permendikbud Nomor 34 Tahun
2018 tentang Standar Nasional Pendidikan Sekolah Menegah Kejuruan/Madrasah Aliyah
Kejuruan pada lampiran VII dan Peraturan Gubernur Provinsi Jawa Tengah Nomor 50 Tahun
2019 tentang Pengelolaan Keuangan Sekolah Provinsi Jawa Tengah pada pasal 9 adalah
sebagai berikut:

....... Cukup Jelas Sesuaikan dengan Kondisi sekolah Masing-masing

Program Kerja Sekolah -RKT SMK N 1 Kersana 2024 1


8
BAB III
RENCANA KERJA TAHUNAN (RKT)
SMK NEGERI 1 KERSANA
TAHUN ANGGARAN 2024

Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN PENANGGUNG
SASARAN Semester Genap Semester Gesal OUTPUT SUMBER DANA
KEGIATAN JAWAB
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
1.1 √ √ Adannya Standar isi yang telah dianalisis BOSP WKS Kurikulum & KKK

1.2 √ √ Tersusunya KOSP SMK N 1 Kersana yang telah BOSP WKS Kurikulum & KKK
dikembangkan

1.3

1.4 WKS Kesiswaan

1.5 WKS Kurikulum & KKK

1.6 WKS Kurikulum & KKK

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 19


2024
Waktu ( Bulan )
No PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

2 STANDAR ISI
2.1 √ √ Adanya Perangkat Administrasi guru di setiap BOSP WKS Kurikulum & KKK
mata pelajaran yang disusun sesuai POS

2.2

2.3

2.4

2.5

2.6 

2.7

2.10 WKS Kesiswaan

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 20


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

2.11

2.12

2.13

2.14

2.15

2.16

2.17

2.18

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 21


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
2.19

2.20

2.21

2.22

2.23

3 STANDAR PROSES

3.1 √ √ Adanya telaah SKL sesuai dengan kurikulum dan BOSP WKS Kurikulum & KKK
tuntutan DU/DI sehingga kompetensi siswa
meningkat
3.2

3.4

3.5

3.6

3.7

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 22


2024
Waktu ( Bulan )
N PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
o KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
3.8 √ √ √ √ √ √ Siswa mampu mengikuti kegiatan LDk dan BOSP WKS Kesiswaan
penerapannya dalam organisasi di sekolah

4 STANDAR PENILAIAN

4.1 √ √ √ √ √ √ Meningkatnya kinerja sekolah dengan kegiatan BOSP Kepala Sekolah


MKKS/K3S

4.2

4.3

4.4

4.5

5 STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN


5.1 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Terciptanya lingkungan sekolah nyaman, indah BOP WKS Sarpras
dan asri untuk mendukung green and clean
school

5.2 WKS Sarpras

5.3 WKS Sarpras

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 23


2024
Waktu ( Bulan )
N PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
o KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
5.4 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ Semua gedung sekolah terpelihara sesuai BOSP WKS Sarpras
dengan standar pemeliharaan gedung

5.5

5.6

5.7

5.8

5.9

5.10

5.11

5.12

5.13

5.14 Pengadaan Alat elektronik √ √ Pengadaan computer, printer, LCD terlaksana BOSP WKS Sarpras
Komputer, sesui standar pengadaan barang dana jasa
Printer,LCD

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 24


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
5.15

5.6

5.17

5.18

5.19

5.20

5.21 Pengadaan Alat Alat Keselamatan √ √ Tersedianya alat keamanan dan keselamatan BOSP WKS Sarpras
Keselamatan dan Keamanan sekolah dan kerja
dan Keamanan

6 STANDAR SARANA DAN PRASARANA


6.1 √ √ Meningkatnya Nilai EDS dan terjadinya BOSP KS; WKS
peningkatan mutu secara berkelanjutan

6.2 √ √ Adanya RPS/RKS disetiap awal tahun anggaran BOSP KS; WKS
yang disusun sesuai prosedur

6.3 WKS Kesiswaan

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 25


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
6.4 WKS Kesiswaan dan Guru
BK

6.5 WKS Kurikulum dan Ka TU

6.6 Kepala Sekolah

6.7 WKS HKI

6.8 WMM

6.9 P WMM dan KaTU

6.10 Ka TU

6.11 Penelusuran Semua alumni √ √ Semua alumni minimal 3 tahun terakhir BOSP WKS HKI
Tamatan (minimal 3 tahun keberadaannya diketahui
terakhir) (bekerja/sekolah/wirausaha)

7 STANDAR PENGELOLAAN
7.1 √ √ Pemberian Besaiswa bagi siswa berprestasi BOSP dan Lainnya WKS
namun kurang mampu terlaksana sesuai SOP

7.2 WKS SDM

7.3 Kepala Sekolah

7.4 √ √ Laporan keuangan sekolah terlaporkan tepat BOSP dan BOP Kepala Sekolah;
waktu Bendahara

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 26


2024
Waktu ( Bulan )
N PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
o KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

7.5
P

7.6 P

7.7

7.8

7.9

8 STANDAR PEMBIAYAAN
8.1. √ √ Adanya Standar Penilaian dan KKM disetiap mata BOSP WKS Kurikulum
pelajaran yang meningkat dan disusun
berdasarkan POS
8.2

8.3 

8.4

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 27


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
8.5

8.7

8.8

8.9 

8.10

8.11

8.12

8.13 Pelaporan Hasil Semua wali kelas √ √ Ijazah dan raport tercetak dan terbagikan tepat BOSP WKS Kurikulum dan
Belajar/Raport waktu Wali Kelas

9 PENGEMBANGAN SEKOLAH
9.1 Pengembangan  Bahan Ajar mata √ √ √ √ Tersedianya dokumen administrasi BOSP WKS Kurikulum d a n K a
Bahan Ajar pelajaran pembelajaran berbasis TIK dan E-Library Perpus
(Teaching& Matematika, Bhs
Inggris & sains
Learning
 Web Sekolah
Material)
 Pembelajaran
berbasis TIK
E-library
9.2 Hubungan  Benchmark Tersedianya dokumen kegiatan BOSP WKS HKI
Industri (MoU/ Benchmarking dan MOU dengan industry
terkait

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 28


2024
Waktu ( Bulan )
NO PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Partnership With  Workshop √ √ √ √ Kegiatan rekruitmen industry di sekolah secara
Industry ) Industry berkala
 Job Placement
Setting Training
Waktu ( Bulan )
N PROGRAM DAN
SASARAN Semester Genap Semester Gasal OUTPUT SUMBER DANA PENJAB.
o KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
9.6 Pengembangan  Ruang kelas √ √ √ √ Tersedianya internet, wifi bagi seluruh warga BOSP WKS-Sarpras dan Kepala
Sarana dan berbasis TIK sekolah, projector di tiap kelas dan laboratorium Perpustakaan
Prasarana (ciwil yang dilengkapi layer LCD WKS-Sarpras dan KPS
work)
Perpustakaan memberikan pelayanan selama
jam KBM
 Perpustakaan
Digital Bengkel dan laboratorium rasio jumlah alat
denagn jumlah siswa adalah 1:1

 Bengkel dan
Laboratorium

Brebes, 2 Januari 2024


Kepala Sekolah

Aman Farikhi, M.Pd.


NIP. 19730318 200012 1 002

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 29


2024
BAB IV

MONITORING DAN EVALUASI TAHUN 2024

Monitoring dan evaluasi ini merupakan salah satu hal yang penting dalam rencana
program strategis. Monitoring dan evaluasi bertujuan untuk mengukur ketercapaian
program-program strategis yang telah disusun. Monitoring dan evaluasi terutama ditujukan
untuk mengetahui kinerja sekolah, guru, dan tenaga kependidikan lainnya, serta untuk
mengetahui kecukupan unsur-unsur sekolah lainnya sesuai dengan SNP. Hal-hal yang perlu
diperhatikan antara lain:
1. Substansi yang di monitoring dan evaluasi anatara lain kinerja guru,
Karyawan, kinerja sekolah, dan sumber daya sekolah lainnya, termasuk
kesiswaan;
2. Dilakukan oleh kepala sekolah atau tim yang dibentuk sekolah;
3. Bisa membuat atau mengadopsi instrumen monitoring dan evaluasi dari
berbagai instrumen yang ada seperti instrumen akreditasi atau lainnya yang
relevan;
4. Bisa melakukan kerjasama dengan pihak lain (eksternal);
5. Termasuk program supervisi klinis oleh sekolah.

Pencapaian Mutu dalam Gambar Diagram

Rapor Mutu Pendidikan SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten Brebes

Provinsi Jawa Tengah tahun 2023 secara lebih mendetail adalah

sebagai berikut : ( Di isi sesuai sekolah masing-masing)

Program Kerja Sekolah -RKT-SMK N 1 Kersana 2024 23


BAB V

PENUTUP

Rencana Kerja Tahunan (RKT) SMK Negeri1 Kersana Kabupaten Brebes Provinsi Jawa
Tengah ini merupakan dokumen perencanaan jangka pendek yang disusun berdasarkan dokumen
perencanaan jangka menengah 4 tahun untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah. Rencana
Kerja Tahunan Sekolah ini memuat semua program/ kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun
2024, baik yang bersifat strategis maupun yang bersifat rutin.
Dari hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan program kegiatan tahun 2023 dan hasil
kesepakatan para pemangku kepentingan di SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten Brebes Provinsi
Jawa Tengah, maka perencanaan program/kegiatan strategis yang akan dikembangkan pada
tahun 2024 adalah :
1. Kesiswaan
2. Kurikulum dan Kegiatan Pembelajaran
3. Sarana dan Prasarana
4. Keuangan dan Pembiayaan
5. Pendidik dan Tenaga Kependidikan
6. Budaya dan Lingkungan
7. Peran Serta Masyarakat dan Kemitraan.
Dengan adanya RKT ini sekolah akan lebih mudah melaksanakan pengelolaan
program/kegiatan, Implementasi, Monitoring, dan Evaluasi yang baik, terstruktur dan terukur
dalam upaya peningkatan mutu pendidikan di SMK Negeri 1 Kersana Kabupaten Brebes Provinsi
Jawa Tengah tahun 2024. Namun demikian, keberhasilan pelaksanaan Rencana Kerja Tahunan ini
tergantung dari komitmen warga sekolah dan partisipasi semua Stakeholder di SMK Negeri 1
Kersana Kabupaten Brebes Provinsi Jawa Tengah.
Semoga Rencana Kerja Tahunan (RKT) ini dapat berjalan dengan baik, lancar dan sukses.
Aamiin.

Program Sekolah RKT SMK Negeri 1 Kersana 2024 24

Anda mungkin juga menyukai