Anda di halaman 1dari 1

KOMPETENSI KK FARMAKOKIMIA

Kompetensi Utama

1. Mampu mengidentifikasi masalah terkait analisis sediaan farmas idan alternatif solusinya
2. Mampu melakukan perancangan metode dan evaluasi dalam penjaminan mutu sediaan farmasi
3. Mampu menjelaskan prinsip dasar hubungan sifat fisiko-kimia obat dengan aktivitas obat.
4. Mampu menerapkan konsep kimia farmasi pada pengembangan bahan obat dari bahan alam
dan/atau sintesis.

Kompetensi Penunjang

1. Mampu mengidentifikasi masalah terkait analisis sediaan pangan dan kosmetik


2. Mampu menerapkan konsep dasar biokimia terhadap pemeriksaan klinis kesehatan
3. Mampu menyajikan dan memaparkan dengan baik, hasil analisis dan penelitian dalam bentuk
laporan, publikasi ilimiah, dan jurnal penelitian.

Anda mungkin juga menyukai