Anda di halaman 1dari 13

MODUL AJAR

TAHUN PELAJARAN 2024/2025


A. INFORMASI UMUM
Nama Jenjang/Kelas TK B
Asal Sekolah Mata Pelajaran -
Alokasi Waktu 1-5 pertemuan Jumlah Siswa
Profil Pelajar Pancasila Berakhlak mulia, mandiri, bernalar kritis & kreatif, bergotong royong,
yang berkaitan berkebhinekaan global
Model Pembelajaran Tatap Muka
Fase Fondasi
Topik/Sub Topik/Tema
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1
● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1
● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak
mulia. CP 1
● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk
pengembangan motorik kasar dan motorik halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik
kasar dan halus.CP 2
● Anak dapat mengelompokkan gambar anak sesuai jenis kelamin CP 2
● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2
● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan
● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.
● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3
● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif
(mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal) CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain
● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan
berbagai media.CP 3

Kata Kunci
Deskripsi Umum Kegiatan Pada kegiatan ini anak diajak untuk mengenal tentang identitas diri sendiri dan
keluarga serta mempelajari bagian bagian tubuh manusia, panca indera dan
fungsinya
Alat dan Bahan Gambar anak laki-laki dan perempuan, buku tulis, buku gambar,pensil, krayon
Sarana Prasarana Ruangan kelas, halaman sekolah

B.
1. Peta Konsep
Diri Sendiri

Kesukaan
Identitas

Makanan
Anggota Tubuh kesukaan
Nama Minuman
Jenis kesukaan
kelamin Baju
Ayah kesukaan
Ibu Mainan
Saudar
a
Kakek
Nenek

2. Curah Ide Kegiatan


a. Kegiatan awal yang dapat memantik ide atau imajinasi anak :

● Mengamati dan menonton video panca indera https://youtu.be/_Bl_bLrPadY?feature=shared


atau https://youtu.be/CbiQwDg1naw?feature=shared
● Menari dan Menyanyi bersama tentang lagu panca indera
● Memberi cerita yang berkaitan dengan video yang ditonton
● Pendidik bersama anak mencari informasi dari ensiklopedia atau Media lain/ menyiapkan benda
nyata untuk pengamatan anak seperti puzzle anggota tubuh manusia
● Memperkenalkan identitas diri dan keluarga
● Mampu mengetahui hobi dan makanan kesukaan
● Anak mengamati mengamati video pada layar, menyebutkan bagian bagian pada tubuh
● Anak bekerjasama memilah gambar anggota tubuh yang sesuai dengan fungsinya
● Anak mampu membedakan jenis kelamin
● Berdiskusi tentang identitas anak yang ada di depan
● Berdiskusi cara menyayangi diri sendiri
● Mengenalkan kegiatan dan aturan yang digunakan bermain

b. Kegiatan Main :

● Berdo’a sebelum dan sesudah kegiatan

● Pengenalan diri sendiri dan anggota keluarga

● Menyebutkan bagian bagian tubuh dengan fungsinya

● Menunjukan baju kesukaan

● Mempelajari cara mengancing baju

● Cooking class membuat bekal sendiri dari roti tawar


● Mengucapkan rasa syukur
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

NARENDRA MONTESSORI

TAHUN PELAJARAN 2024/2025

Semester / Minggu : 1 / Pertama


Hari, tanggal :Senin
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/ Identitas (Nama, tanggal lahir, umur, asal sekolah)
Tujuan Pembelajaran

● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1

● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2

● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2

● Anak dapat menyayangi dirinya sendiri CP 2

● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3

● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3

Alat dan Bahan

● Gambar anak laki-laki dan perempuan, buku tulis, buku gambar,pensil, krayon dan alat peraga lainnya

Langkah Kegiatan

❖ Pembukaan (30 menit)


- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Anak didorong untuk memperkenalkan identitas mereka (nama, tanggal lahir serta alamat
- Anak mengetahui umur diri sendiri
- Anak mampu mengetahui nama sekolah
- Berdiskusi cara menyayangi diri sendiri
- Berdiskusi tentang identitas anak yang ada di depan

❖ Refleksi (15 menit)


- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen

- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya

Tangerang, ................................. 2023


Mengetahui,

Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


NARENDRA MONTESSORI
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Semester / Minggu : / Pertama
Hari, tanggal :Selasa
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/ (Jenis Kelamin)
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1

● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2
● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3
Alat dan Bahan
● Gambar anak laki-laki dan perempuan, buku tulis, buku gambar,pensil, krayon dan alat peraga lainnya
● Vidio Bagian tubuh dan panca indera https://youtu.be/CbiQwDg1naw?feature=shared

Langkah Kegiatan
❖ Pembukaan (30 menit)
- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi, Menonton Video kegiatan hari ini “mengenal pancaindera”
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Guru menjelaskan pengertian dan apa yang dimaksud dengan jenis kelamin
- Anak mengetahui jenis kelamin diri sendiri
- Anak mampu membedakan jenis kelamin
- Anak mampu mengelompokan jenis kelamin laki-laki dan perempuan
- Anak dibagi menjadi 2 kelompok, membuat karya anak laki-laki menggunakan kertas warna biru
sedangkan perempuan menggunakan kertas warna merah jambu
- Anak menampilkan hasil kerjasama kelompoknya

❖ Refleksi (15 menit)


- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen
- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya

Tangerang, ................................. 2023


Mengetahui,
Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
NARENDRA MONTESSORI
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Semester / Minggu : /
Hari, tanggal : Rabu
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/ Anggota Keluarga
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1

● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2

● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3
Alat dan Bahan

Langkah Kegiatan
❖ Pembukaan (30 menit)
- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Anak mengamati dan mulai memperkenalkan anggota keluarga
- Anak mampu mengetahui anggota keluarga seperti ayah, ibu dan saudara.
- Anak Mampu menggambar anggota keluarga
- Anak Anak mampu mendeskripsikan keluarganya kepada teman sekelas
- Anak mampu memasangkan gambar anggota keluarga dengan kata

❖ Refleksi (15 menit)


- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen
- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya

Tangerang, ................................. 2023


Mengetahui,
Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


NARENDRA MONTESSORI
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Semester / Minggu : /
Hari, tanggal : Kamis
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/ Anggota Keluarga ( Kakek, nenek, paman, bibi)
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1

● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2

● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3
Alat dan Bahan

Langkah Kegiatan
❖ Pembukaan (30 menit)
- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi, Menonton Video kegiatan hari ini “mengenal pancaindera”
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Guru bertanya kepada murid tentang anggota keluarga yang akan dibahas hari ini
- Anak mampu mengetahui dan menyebutkan jumlah anggota keluarga
- Anak menyusun
- Anak Mempelajari cara mengancing baju
- Anak menghasilkan karya menggunakan cap tangan
❖ Refleksi (15 menit)
- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen
- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya

Tangerang, ................................. 2023


Mengetahui,
Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


NARENDRA MONTESSORI
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Semester / Minggu : /
Hari, tanggal : Jum’at
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/Kesukaan
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1
● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2

● Anak dapat mengelompokkan gambar anak sesuai jenis kelamin CP 2

● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3
Alat dan Bahan

Langkah Kegiatan
❖ Pembukaan (30 menit)
- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi, Menonton Video kegiatan hari ini
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Anak mengamati mengamati video pada layar, menyebutkan bagian bagian pada tubuh
- Anak mampu mengetahui hobi dan makanan kesukaan
- Anak mampu mengetahui hobi dan makanan kesukaan
- Menyebutkan minuman kesukaan
- Cooking class membuat bekal sendiri dari roti tawar
- Anak Mempelajari cara mengancing baju
- Anak menampilkan hasil kerjasama kelompoknya
- Anak mampu menyusun kata dari “Hidung, Telinga, Mulut”
❖ Refleksi (15 menit)
- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen
- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya
Tangerang, ................................. 2023
Mengetahui,
Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


NARENDRA MONTESSORI
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Semester / Minggu : / Kedua
Hari, tanggal : Senin
Kelompok usia : B (5-6 Tahun)
Topik / sub Topik : Diri Sendiri/ Anggota Tubuh (pancaindera)
Tujuan Pembelajaran
● Anak mampu Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya. CP 1

● Anak Mampu Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia.CP 1

● Anak mampu Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia. CP 1

● Anak Mampu Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
halus.CP2
● Anak mampu Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus.CP 2

● Anak Mampu Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu. CP 2

● Anak mampu Memahami bahasa ekspresif ( mengungkapkan

● Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif.

● Mampu menggunakan teknologi sederhana .CP 3

● Anak mampu Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
CP3
● Merapikan alat-alat yang digunakan setelah belajar dan bermain

● Anak Mampu Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media.CP 3
Alat dan Bahan
● Gambar anak laki-laki dan perempuan, buku tulis, buku gambar,pensil, krayon dan alat peraga lainnya

Langkah Kegiatan
❖ Pembukaan (30 menit)
- Penerapan SOP pembukaan
- Senam, Menyanyikan lagu Wajib Nasional, Salam masuk kelas
- Berdoa sebelum belajar, absensi, Menonton Video kegiatan hari ini “mengenal pancaindera”
- Memberikan Kalimat Pemantik supaya anak bertanya
▪ Diskusi Seputar video yang dilihat anak (5W+1H)

▪ Menemukan kosa kata baru

▪ Menginformasikan kegiatan main dan aturan main selanjutnya

❖ Inti (90 menit)


- Anak mengamati mengamati video pada layar, menyebutkan panca indera dan fungsinya
- Anak bekerjasama memilah dan mencocokan suku kata dengan gambar dari panca indera
- Anak Menari dan Menyanyi bersama tentang lagu panca indera
- Anak Mempelajari cara mengancing baju
- Anak Menari dan Menyanyi bersama tentang lagu panca indera
❖ Refleksi (15 menit)
- Bersikap ingin tahu tentang kegiatan hari ini
- Menanyakan kembali kegiatan main yang sudah dilakukan anak
- Menguatkan konsep yang didapatkan anak dari hasil bermain
- Memberikan reward atas hasil yang dicapai anak hari ini
- Menyanyi bersama
❖ Penutup (15 menit)
- Mencuci tangan setelah kegiatan & Toilet Training
- Menonton video motivasi, baris, berdo’a, salam
Rencana Asesmen
- Ceklist -Foto Berseri -Catatan Anekdot -Hasil Karya

Tangerang, ................................. 2023


Mengetahui,
Kepala NARENDRA MONTESSORI Guru Kelas

Anda mungkin juga menyukai