Anda di halaman 1dari 19

SURVEI AKREDITASI

KLINIK IMEDICAL CENTRE

Makassar, 04-05 DESEMBER 2023


TIM SURVEIOR
NAMA TIM BIDANG

Bd. Wahyuni Arif, S.ST.,M.Kes KETUA TKSD UKM

dr. Qoonita Yunita ANGGOTA TKPP


DASAR PENUGASAN
SURAT TUGAS LPA LAMFI
Nomor : 1737/LAMFI/ST/XI/2023
Tanggal : 30 November 2023
Hal : Surat Tugas Survei
TUJUAN
• Melaksanakan survei berpedoman pada standar
Akreditasi Klinik yang ditetapkan Menkes, meneliti
kesesuaian dokumen dan regulasi dengan standar
• Melaporkan hasilnya ke Lembaga Penyelenggaraan
Akreditasi LAMFI melalui SINAF dan selanjutnya
dilakukan verifikasi
AKREDITASI
AKREDITASI √√
JADWAL PELAKSANAAN
SURVEI AKREDITASI KLINIK

KLINIK IMEDICAL CENTRE


HARI PERTAMA - DARING
Waktu Surveior Tata Kelola Sumber Surveior Tata Kelola Pembicara/ PIC
Daya dan Upaya Kesehatan Pelayanan Penunjang
Masyarakat (UKM)

07.30 - 08.00 Briefing Tim dan persiapan acara pembukaan survei secara daring Tim IT

08.00 - 09.00 Opening Ceremony secara daring:


A. Pembukaan MC
B. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
C. Safety Briefing
D. Sambutan :
• Kepala Dinas Kesehatan Kota Makassar dr. Nursaidah Sirajuddin
• Penanggungjawab Klinik Inuk retno Sri Hastuti
• Perkenalan Tim Surveior Sekertaris Wilayah LAMFI
E. Pembacaan Doa dr. Zaldi
G. Penutup MC
H. Tim Surveior mengambil alih kendali acara Ketua Tim Surveior
HARI PERTAMA - DARING
09.00 - 09.15 1. Penyampaian maksud dan tujuan survei Ketua Tim Surveior
2. Pembacaan Jadwal Survei, Kode Etik
3. Serah Terima Surat Penyataan Surveior dan
4. Surat Pernyataan Kepala Klinik

09.15 - 09.30 Penyampaian Company Profile Klinik Imedical Kepala Klinik


Centre oleh Penanggungjawab Klinik dan perkenalan
Tim Klinik

09.30 - 09.45 Coffee Break


HARI PERTAMA - DARING
09.45 - 12.00 Ketua Tim Surveior Ketua Tim Surveior/ Tim IT
membagi 2 kelas (breakout room)
Melakukan telaah dokumen
Tim surveior dan Tim Pokja

12.00 - 13.00 ISHOMA Tim Surveior

13.00 - 16.00 Lanjutan telaah dokumen Tim Surveior


Pertemuan Tim Surveior
HARI KEDUA- LURING
WAKTU AGENDA/MATERI PEMBICARA/PIC

07.30 - 08.00 Breafing Tim dan Persiapan Acara PJ Acara Klinik


Pembukaan

08.00 - 10.00 Acara Pembukaan Tim Klinik PJ Acara Klinik

10.00 - 10.15 Tim Surveior, memasuki Klinik Imedical PJ Acara


Centre
HARI KEDUA- LURING
10.15 -12.00 Telusur dokumen dan fasilitas Tim Surveior
pelayanan Klinik
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 14.30 Telusur dokumen dan fasilitas Tim Surveior
pelayanan Klinik

14.30 - 15.30 Penyusunan Laporan (rapat internal Tim Surveior


Tim Surveior untuk Exit Conference)
15.30 - 16.00 Acara Penutupan Pertemuan/ Exit Tim surveior dan Kepala Klinik
Conference
A. Paparan Exit Conference
B. Sambutan penutup dari Kepala
Klinik
C. Sambutan penutup dari Kepala
Dinas Kesehatan Kota Makassar
D. Doa
KODE ETIK SURVEIOR

AKREDITASI √
KODE ETIK SURVEIOR
HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIK AN

• Bersikap ramah, santun dan terbuka,


• Bersikap Bersikap jujur dan tidak memihak,
• Sadar akan kedudukannya, hak dan kewajibannya sebagai surveior yang merupakan wakil dari
Lembaga,
• Menampilkan diri sebagai penasihat dan pembimbing,
• Memegang teguh rahasia yang berkaitan dengan tugasnya,
• Menjaga kondisi kesehatan dan menghilangkan kebiasaan tidak sehat,
• Patuh terhadap ketentuan di Klinik/FKTP setempat,
• Menjaga penampilan dalam hal berpakaian pada saat pelaksanaan survei
KODE ETIK SURVEIOR
HAL-HAL YANG WA JIB DIL AKUK AN

• Menguasai dan mengikuti perkembangan iptek dalam bidang keahliannya


terutama dalam bidang pelayanan kesehatan, peningkatan mutu, praktek klinis,
manajemen klinik dan/atau FKTP dan instrumen akreditasi,
• Bekerja sesuai pedoman dan kode etik yang ditetapkan oleh Lembaga, dan
• Tidak menggunakan pelaksanaan survey untuk kepentingan pribadi atau
golongan tertentu atau melakukan promosi diri dengan tujuan memperoleh
imbalan
KODE ETIK SURVEIOR
HAL-HAL YANG TIDAK BOLEH DIL AKUK AN
• Berwajah sangar, supaya kelihatan berwibawa,
• Menyatakan kelulusan atau ketidaklulusan selama survei,
• Menakut-nakuti seolah-olah tidak lulus saat exit conference,
• Membentak-bentak staf klinik/FKTP Meminta fasilitas di luar bidang akreditasi,
• Meminta fasilitas untuk mengajak keluarga,
• Meminta fasilitas hotel, restoran dan transportasi yang berlebihan
• Menyalahkan tanpa dasar dan tidak memberi solusi,
• Merokok selama kegiatan survei,
• Minum minuman keras,
• Memakai baju seksi/seronok/tidak sopan/baju casual/jeans, pada saat survei,
KODE ETIK SURVEIOR
HAL-HAL YANG TIDAK BOLEH DIL AKUK AN
• Menawarkan diri atau menjadi pembimbing di luar ketentuan,
• Meminta oleh-oleh,
• Memangkas jumlah hari survei,
• Meninggalkan FKTP pada saat jam kerja (survei),
• Menjanjikan kelulusan,
• Meminta fasilitas yang tidak dimungkinkan oleh FKTP,
• Memberikan komentar negatif terhadap pembimbing atau surveior lain,
• Menerima uang dan/atau hadiah dari Klinik/FKTP yang disurvei,
• Pihak Dinas Kesehatan ataupun Klinik mengundang wartawan ataupun memvideokan proses telusur
selama survei.
SURAT PERNYATAAN KA KLINIK
1. Tidak meninggalkan Klinik (FKTP) selama survei akreditasi berlangsung.

2.
Memberikan akses ke rekam medis untuk keperluan survei Akreditasi Klinik
(FKTP).
SURAT PERNYATAAN SURVEIOR
1. Menjaga kerahasiaan.

2.
Dalam keadaan apapun tidak akan mengkomunikasikan atau menyampaikan
informasi dari kegiatan-kegiatan (menelaah dokumen, mengkaji rekam medis,
melakukan wawancara, melakukan observasi dan diskusi) kepada pihak atau orang
lain dengan cara apapun, yang memungkinkan teridentifikasi atau terkaitnya Klinik
(FKTP) ini dengan hal ataupun dokumen yang didiskusikan atau dilihat.
KAMI DATANG DENGAN SENYUMAN
DON’T WORRY BE HAPPY WITH LAMFI
• PAK SUBUR PAGI-PAGI SARAPAN ROTI MESES
• KLINIK IMEDICAL MAJU, SEMAKIN SUKSES

Anda mungkin juga menyukai