Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

PELAKSANAAN PROYEK PENGUATAN PELAJAR PANCASILA (P5)


KEARIFAN LOKAL “BATIKKU IDENTITASKU

SEKOLAH DASAR AL BIRUNI


KECAMATAN TALANG KABUPATEN TEGAL
TAHUN 2023
PROPOSAL
PELAKSANAAN PROYEK PENGUATAN PELAJAR PANCASILA (P5)
KEARIFAN LOKAS “BATIKKU IDENTITASKU”
TAHUN 2023

1. Pendahuluan

2. Pendidikan pada dasarnya dalah sebuah proses pengembangan kemampuan seseorang


3. dalam menumbuhkan rasa percaya diri sendiri, serta sikap dan perilaku yang inovatif (ingi
n
4. menemukan hal-hal baru yang lebih baik, dan kreatif/penuh daya cipta).
5. Pendidikan pada dasarnya dalah sebuah proses pengembangan kemampuan seseorang
6. dalam menumbuhkan rasa percaya diri sendiri, serta sikap dan perilaku yang inovatif (ingi
n
7. menemukan hal-hal baru yang lebih baik, dan kreatif/penuh daya cipta)
Batik merupakan warisan budaya yang diakui di seluruh dunia dan wajib untuk dilestarikan. Saat
ini, tidak hanya orang Indonesia asli yang mencintai batik tapi dunia mencintai batik dan bahkan dibuat
menjadi trend fashion masa kini. Momentum tersebut mestinya dimaknai oleh segenap negeri ini untuk
meningkatkan warisanbudaya. Selain menjadi warisan budaya yang termashur batik juga harus bisa
menjadi leverage ekonomi kerakyatan
Pendidikan pada dasarnya dalah sebuah proses pengembangan kemampuan seseorang dalam
menumbuhkan rasa percaya diri sendiri, serta sikap dan perilaku yang inovatif (ingin menemukan hal-
hal baru yang lebih baik, dan kreatif/penuh daya cipta). Sebagai salah satu lembaga pendidikan di
Kabupaten Tegal, SD Al Biruni berupaya mengembangkan kemampuan anak didiknya dalam
kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Profil Pelajar Pancasila merupakan gambaran
pelajar Indonesia yang merupakan pelajar sepanjang hayat yanag kompeten, berkarakter, dan
berperilaku sesuai dengan nilai- nilai Pancasila.
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) merupakan pembelajarn lintas disiplin ilmu
dalam mengamati dan memikirkan solusi terhadap permasalahan dilingkungan sekitar untuk
menguatkan berbagai kompetensi dalam profil pelajar Pancasila. Dalam kegiatan P5 diatas, SD Al
Biruni akan mengikuti sekaligus melaksanakan kegiatan P5 dengan kegiatan membatik dengan tema
Kearifan Lokal.
2. Tujuan Kegiatan
Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengalami pengetahuan sebagai proses
penguatan karakter sekaligus kesempatan untuk belajar dari lingkungan sekitarnya. Peserta didik
memiliki kesempatan untuk mempelajari jenis motif batik, pewarnaan, dan Teknik membuat batik.
Peserta didik dapat melakukan aksi nyata dalam proses pembuatan batik yang sesuai dengan tahapan
belajar dan kebutuhannya.
3. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan kegiatan pada kegiatan ini disesuaikan berdasarkan Fase siswa mulai dari kelas 1
sampai 6. Berikut penjelasannya:
No Fase/ Kelas Tujuan Kegiatan
1 A 1. Mengenal batik sebagai warisan budaya
1 dan 2 2. Mengetahui Teknik membuat batik ciprat
3. Membuat batik menggunakan Teknik Ciprat
4. Mengetahui jenis-jenis motif batik
2. B 1. Mengetahui batik sebagai warisan budaya
3 dan 4 2. Mengetahui jenis-jenis motif batik
3. Mengetahui cara pewarnaan batik
4. Mengetahui jenis-jenis Teknik membuat batik
5. Membuat batik menggunakan Teknik Ikat celup
3 C 1. Mengetahui batik sebagai warisan budaya
5 dan 6 2. Mengenal jenis-jenis motif batik
3. Mengetahui kegunaan batik berdasarkan motifnya
4. Mengetahui jenis-jenis Teknik pembuatan batik
5. Mengetahui cara pewarnaan
6. Membuat batik tulis

1. Waktu dan Bentuk Kegiatan


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Senin-Kamis
Tanggal : 11-14 Desember 2023
Pukul : Kelas 1 & 2 : 08.00 s/d 11.20 WIB
Kelas 3 – 6 : 08.00 s/d 14.00 WIB
Nama Kegiatan : P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila)
Tema : Kearifan Lokal “Batikku Identitasku”
Tempat : SD Al Biruni & Pusat Batik Bengle (Ely Batik)
2. Peserta
Peserta kegiatan adalah seluruh siswa SD Al Biruni yang terdiri dari :
Kelas 1 : 10 Siswa
Kelas 2 : 7 Siswa
Kelas 3 : 9 Siswa
Kelas 4 : 6 Siswa
Kelas 5 : 18 Siswa
Kelas 6 : 9 Siswa
Jumlah : 59 Siswa
3. Susunan Panitia
Penasehat : Supiyon, S.Pd, Gr.
Penanggung Jawab : Yulli Listiawati, S.Pd
Sekretaris : Mugiarto Raharjo, S.Si
Fasilitator : Dewi Insantika, S.Pd
Bendahara : Ana Rezqiana, S.Pd.
Seksi Humas : Nur Sobah S.Pd
Seksi Dokumentasi : Mayla Kamalia Azzahro
4. Rencana Kegiatan
Fase/ Kelas : A/ 1 dan 2
No Hari/tanggal/ Waktu Uraian kegiatan PJ
1 Senin, 11 Desember 2023 Bu Kiki,
08.00 – 09.00 - Menonton tayangan video Sejarah batik Bu Citra
di Indonesia dan Bu
09.20 – 11.20 - Mengenal Jenis-jenis motif batik Yuli
2 Selasa, 12 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Mengenal jenis-jenis pewarnaan batik
di Indonesia
09.20 – 11.20 - Mewarnai batik menggunakan bahan-
bahan alami
3 Rabu, 13 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Membuat pertanyaan wawancara
09.00 – 09.20 - Makan kue
09.00 – 09. 30 - Persiapan kunjungan
09.30 – 11.00 - kunjungan ke pengrajin batik
11.00 – 11.20 - Persiapan dan pulang ke sekolah

4 Kamis, 14 Desember 2023


08.00 – 09.00 - Mengisi LKPD tentang batik
09.20 – 11.20 - Praktek membuat batik menggunakan
Teknik ciprat

Kelas 3 dan 4
No Hari/Tanggal Uraian kegiatan PJ
1 Senin, 11 Desember 2023 Pak
08.00 – 09.00 - Menonton tayangan video Sejarah Sobah, Bu
batik di Indonesia Retno dan
09.20 – 11.20 - Membuat scrapbook Sejarah batik di Pak Dani
Indonesia Bu Amri
13.00 – 14.00 - Mengenal Jenis-jenis pewarnaan batik
2 Selasa, 12 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Mengenal jenis-jenis motif batik di
Indonesia
09.20 – 11.20 - Menggambar motif batik dengan media
kertas
13.00 – 14.00 - Menggambar motif batik dengan media
kertas
3 Rabu, 13 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Membuat daftar pertanyaan kunjungan
09.20 – 11.20 - kunjungan ke pengrajin batik
13.00 – 14.00 - membuat teks prosedur pembuatan
batik
4 Kamis, 14 Desember 2023
08.00 – 09.00 - membuat desain batik jumputan
09.20 – 11.20 - Memberi warna pada kaos
menggunakan Teknik jumputan
13.00 – 14.00 - Refleksi kegiatan

Kelas 5 dan 6
No Hari/tanggal Uraian kegiatan PJ
1 Senin, 11 Desember 2023 Bu Ana, Pak
08.00 – 09.00 - Menonton video Sejarah batik di Mugi dan
Indonesia Bu Tika
09.20 – 11.20 - Membuat scrapbook Sejarah batik di
Indonesia
13.00 – 14.00 - Mengenal Jenis-jenis pewarnaan
batik
2 Selasa, 12 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Mengenal jenis-jenis motif batik di
Indonesia
09.20 – 11.20 - Menggambar motif batik dengan
media kertas
13.00 – 14.00 - Menggambar motif batik dengan
media kertas
3 Rabu, 13 Desember 2023
08.00 – 09.00 - Membuat daftar pertanyaan
kunjungan
09.20 – 11.20 - kunjungan ke pengrajin batik
- membuat teks prosedur pembuatan
13.00 – 14.00 batik
4 Kamis, 14 Desember 2023
08.00 – 09.00 - membuat desain batik tulis dan
membuat kipas
09.20 – 11.20 - membuat totebag batik jumputan
13.00 – 14.00 - membuat Teknik jumputan shibori

5. Rencana Anggaran Kegiatan


A. Rencana Pemasukan
N SUMBER PEMASUKAN
JUMLAH
O
1 Sentra Bahasa Indonesia Rp. 270.000
2 Sentra Matematika Rp. 300.000
3 Sentra Sains Rp. 250.000
4 Sentra Seni Rp. 232.000
5 Sentra Sosial Rp. 150.000
6 Sentra PAI Rp. 150.000
7 KBM PJOK Rp. 300.000
8 KBM B. Inggris Rp. 138.000
9 KBM PKn Rp. 150.000
10 KBM B. Jawa Rp. 100.000
11 KBM Balok Rp. 100.000
12 KBM Al Qur’an Rp. 66.000
Total Rp. 2.206.000

B. PENGELUARAN
Rancangan Anggara kelas 1 dan 2
NO KETERANGAN JML/ SATUAN HARGA SATUAN TOTAL
1 Kain Mori 10 m Rp. 25.000 Rp 250.000
2 Pewarna 20 bks Rp. 3.000 Rp. 60.000
3 Sisir 1 lusin Rp. 25.000 Rp 25.000
5 Angkot 2 unit Rp. 125.000 Rp 250.000
6 Mangkok Plastik 1 Lusin Rp. 20.000 Rp 20.000
TOTAL Rp 605.000

Rancangan Anggaran Kelas 3 dan 4


NO KETERANGAN JML/ SATUAN HARGA SATUAN TOTAL
1 Kaos Putih 15 pcs Rp. 30.000 Rp 450.000
2 Ongkir kaos Rp. 16.000
2 Pewarna 10 bks Rp. 11.000 Rp. 110.000
3 Karet 1 bks Rp. 5.000 Rp 5.000
5 Angkot 1 unit Rp. 125.000 Rp 125.000
6 Bingkisan 1 paket Rp. 150.000 Rp. 150.000
TOTAL Rp 856.000

Rancangan Anggaran Kelas 5 dan 6


NO KETERANGAN JML/ SATUAN HARGA SATUAN TOTAL
1 Bambu kipas 27 pcs Rp. 3.000 Rp 81.000
2 Totebag 27 pcs Rp. 4.500 Rp. 121.500
3 Kain mori 8m Rp. 25.000 Rp 200 .000
5 Angkot 3 unit Rp. 125.000 Rp 375.000
6 Pewarna Remasol 10 bks Rp. 12.000 Rp. 120.000
7 Kompor dan wajan 1 set Rp. 40.000 Rp. 40.000
8. Minyak Tanah 1L Rp. 20.000 Rp. 20.000
9 Malam batik 2 kilo Rp. 33.000 Rp. 66.000
10 Saringan 1 Rp. 15.000 Rp. 15.000
11. Canting 15 Rp. 5.000 Rp. 75.000
TOTAL Rp 1.113.000

Total Rancangan Anggaran dari Kelas 1-6


No Kelas/Fase Jumlah
1. Fase A (Kelas 1 dan 2) Rp. 605.000
2. Fase B (kelas 3 dan 4) Rp. 856.000
3. Fase C (kelas 5 dan 6) Rp. 1.113.000
4. Total Rp. 2.574.000

6. Penutup
Demikian proposal kegiatan ini kami susun, semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan berjalan dengan
lancar.
Tegal, 6 Desember 2023
Ketua Sekretaris

Yulli Listiawati, S.Pd Mugiarto Raharjo, S.Pd


NIPY. - NIPY. -
Menyetujui,

Manager Pendidikan Kepala Divisi


Yayasan Buana Kita SD AL BIRUNI

Atika Sis Rahmawati, S.Pd Supiyon, S.Pd. Gr.


NIPY. 1996201807020051 NIPY.1988202201010078

Anda mungkin juga menyukai