Anda di halaman 1dari 4

ANALISIS USAHA BAKSO

1. BIAYA INVESTASI
1) Gerobak 3,000,000
2) Peralatan Masak 700,000
3) Peralatan makan 500,000
4) Meja Kursi 1,000,000
TOTAL INVESTASI 5,200,000

2. BIAYA OPERASIONAL PER BULAN


1. BIAYA TETAP
- Gaji pegawai 1 orang 1,500,000
- Sewa Tempat 1,000,000
TOTAL 2,500,000

2. BIAYA VARIABEL
- Daging ( 4kg x 120 rb x 30 hr) 14,400,000
- Sayur/bumbu (50 rb x 30 hr) 1,500,000
- Listrik dan air 50,000
- Keamanan dll 20,000
TOTAL 15,970,000

Total = 2.500.000 + 15.970.000


= 18.470.000
3. PENERIMAAN PER BULAN
Penjualan bakso (70 porsi x 10.000 x 30 hr) 21,000,000
4. KEUNTUNGAN PER BULAN
Keuntungan = Total penerimaan - Tot operasional
= 21.000.000 - 18.470.000
= 2.530.000
5. PAY BACK PERIODE
= (total biaya investasi : keuntungan) X 1 bln
= (5.200.000 : 2.530.000) x 30
= 61,66 = 2 bulan 2 hari
PROGRAM KERJA (USAHA BAKSO)

NO PROGRAM TARGET WAKTU PELAKSANA BERAPA RP KETERANGAN


1 Mencari tempat
- Jalan2 cari lokasi Dapat tempat Jakarta Timur
- kerumah teman
- Membaca koran

2 Cari Modal
- Pinjam temen Dapat modal
- Jual Perhiasan 10 juta
- Ambil Uang tabungan

3 Merekrut SDM Dapat SDM


a. Diri sendiri
b. Teman
c. tetangga

4 Memberi diskon Mulai Berjalan


Memberi gratisan
Tugas Kelompok :
Membuat Usaha Baru : yang berhubungan dengan kesehatan
Daftar Isi
BAB 1 PENDAHULUAN (latar belakang usaha atau alasan membuka usaha, Visi dan Misi)
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA (lingkungan tempat usaha yang potensial untuk membuka usaha)
BAB III BAGAIMANA PEMASARANNYA
BAB IV ANALISIS USAHA DAN PROGRAM KERJA

Anda mungkin juga menyukai