Anda di halaman 1dari 1

Dulunya sejak TK aku adalah anak yg ceria dan suka membuat org lain tertawa, tapi sifat itu

hanya
berlaku sampai aku menduduki kelas 4 SD dimana sifat ceriaku lenyap bersamaan dengan hari
meninggalnya nenek ku yg selalu menemaniku ketika kedua org tuaku sibuk dengan pekerjaannya
ibuku bekerja sebagai WNI dan ayahku bekerja sebagai karyawan pabrik karna situasi keluargaku aku
sering berbuat nakal untuk mendapat perhatian dari ketiga kakak ku dan juga nenek ku tapi semua
itu berubah ketika nenek ku meninggal saat itu aku yg bersedih karna kehilangan sosok yg selalu
memberikan kehangatan menggantikan org tuaku mulai kehilangan senyumanku rasa ingin
diperhatikan ku pun lenyap begitu saja saat aku mulai menduduki kelas 5 SD aku mulai menjadi
pendiam dan mulai berhenti berhubungan dengan org lain dan tanpa kusadari aku mulai menjadi
target bullying oleh teman sekelas ku yg merupakan anak dari guru di sekolah ku hari demi hari
bully-an dari temanku mulai keterlaluan dan akhirnya aku mulai tidak mau masuk sekolah setelah
beberapa minggu tidak masuk sekolah ibu ku yg baru pulang dari arab merasa khawatir dan akhirnya
ibuku membawaku untuk tinggal di jawa tepatnya dirumah adik dari ibuku disana aku di masukan
kedalam sekolah swasta aku yg sudah trauma jadi korban bully pun berusaha menolak untuk masuk
sekolah tersebut namun sepupuku yg berusia 2 tahun lebih tua dariku membujuk ku dan berkata
bahwa dia akan mencegahku untuk jadi korban bully sambil menceritakan tentang sekolah tersebut

Anda mungkin juga menyukai