Anda di halaman 1dari 14

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ..............................................................


BAB 1. PENDAHULUAN 1 ......................................
1.1. Latar Belakang.....................................................
1.2. Rumusan Masalah ...............................................
1.3. Tujuan..................................................................
1.4. Lauran yang Diharapkan .....................................
1.5. Manfaat ...............................................................
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1 Gambaran Umum Lingkungn ...........................................
2.2 Potensi Sumber Daya ........................................................
2.3 Analisis Produk .................................................................
2.4 Peluang Usaha dan Pasar...................................................
2.5. Analisis SWOT.................................................................
2.6 Analisis Keuangan .............................................................
BAB 3. METODE PELAKSANAAN USAHA ........
3.1 Tahap Persiapan ................................................................
3.2. Proses ...............................................................................
3.3. Pemasaran .............................................................
3.4 Evaluasi .............................................................................
3.5 Laporan Akhir ...................................................................
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ..
4.1 Anggaran Biaya ................................................................
4.2 Jadwal Kegiatan ................................................................
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
BAB 1. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Sabun mandi merupakan salah satu kelengkapan mandi dan hampir setiap orang mempunyaisabun
mandi untuk membersihkan kotoran di badan.Sabun ini digunakan untuk membersihkankulit
dari kotoran-kotoran, debu, dan bakteri yang menempel pada kulit.Terdapat 2 jenis sabunyaitu
sabun batangan dan sabun cair. Kami akan membahas tentang sabun batangan yangberbahan
dasar kunyit yang memiliki sifat antioksidan. Proses pembuatan sabun batanganini terbilang
mudah, tetapi membuatnya harus dalam keadaan bersih agar fungsi sabun sebagaipembersih ini
dapat optimal. Bahan-bahan yang digunakan untuk pembuatan sabun kunyitini mudah untuk di
dapatkan.Secara umum sabun terbuat dari tiga jenis bahan minyak yakniminyak sawit, minyak
kelapa serta minyak zaitun.Dari ketiga jenis minyak tersebut, masingmasing mempunyai unsur
atau komponen yang berfungsi sebagai pembuat busa, penstabil, dan pelembab kulit.

Sabun secara umum merupakan senyawa natrium atau kalium yang mempunyai Rangkaian karbon
yang panjang dan direaksikan dengan asam lemak khususnya trigliserida dariminyak nabati
atau lemak hewani. Sabun dihasilkan oleh proses saponifikasi, yaitu hidrolisislemak nabati atau
lemak hewani menjadi asam lemak dan gliserol dalam kondisi basaPada perkembangannya
bentuk sabun menjadi bermacam-macam,menjadi bermacam-macam,yaitu sabun padat, sabun
lunak, sabun cair, dan sabun bubuk.Jika basa yang digunakan adalahNaOH, maka produk reaksi
berupa sabun keras (padat)

Menggunakan sabun mandi kunyit ini lebih aman bagi kulit dibanding sabun yang menggunakan
banyak bahan kimia.dikarenakan kunyit memiliki kandungan kurkumin sebagai bahan aktif
utama di dalamnya. Selain itu, kandungan antioksidan dalam kunyit dan sifat anti inflamasinya
dapat membuat kulit wajah Anda lebih sehat, bersih, dan tampak bercahaya dan masih banyak
lagi manfaatnya. Jika sabun mandi yang biasa kalian pakai terdapat kanndungan bahan kimia
yang berbahaya dikulit seperti deterjen,sulfaktan,pewangi bisa memberi efek jika kita terus
menggunakan sabun dengan adanya bahan kimia dan efek yang ditimbulkan yang akan terjadi
seperti : iritasi pada kulit dan saluran pernapasan, sakit kepala, bersin, mata berair, alergi, asma,
kesat pada kulit.
1.2. Rumusan Masalah
Melihat dari latar belakang Proposal PKM-K kami ini, dapat kamisimpulkan bahwa permasalahan
yang terjadi diantaranya:
1. Bagaimana cara membuat produk sabun kunyit antioksidan danAnti-inflamasi yang belum
dikenal masyarakat luas?
2. Bagaimana prospek dan daya saing produk olahan sabun kunyit antioksidan danAnti-inflamasi
dari sabun lainnya?
3. Metode apa yang bisa digunakan untuk memasarkan produk sabun kunyit antioksidan danAnti-
inflamasi?
1.3. Tujuan
Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah, maka tujuan yang ingindicapai sebagai berikut
:1. Untuk mengetahui cara pembuatan produk sabun kunyit antioksidan danAnti-inflamasi dan
dikenal masyarakat luas
2. Untuk mengetahui prospek dan daya saing sabun kunyit antioksidan danAnti-inflamasi
dibanding sabun lainnya.
3. Untuk mengetahui bagaimana cara memasarkan produk sabun kunyit antioksidan danAnti-
inflamasi.
1.4. Lauran yang Diharapkan
Lauran yang kami inginkan disini yaitu kami berharap produk yangkami hasilkan ini akan menjadi
produk yang berguna dan bermanfaat bagi banyakorang dapat dikenal oleh seluruh masyarakat
yang berada di Indonesia khususnyadi wilayah Jawatimur. Produk yang kami tawarkan dapat
menjadi pilihan yangtepat bagi masyarakat yang sadar akan keamanan dan kesehatan kulit
terhadapbahan kimia yang harus terus menerus digunakan dalam jangka waktu yang lama.Maka
dari itu kami membuat produk ini untuk membantu mengatasi masalahiritasi kulit di
masyarakat, dan terus melakukan inovasi produk kami.Selain itu, produk kami juga memiliki
kelebihan untuk kulit.
1.5. Manfaat
Manfaat yang dapat diambil dalam mengikuti program ini adalah :
1. Selalu berfikir inovatif dan mengasah kemampuan mahasiswa dalambidang kewirausahaan,
sehingga memunculkan suatu ide atau gagasanbaru yang bisa menjadi peluang usaha yang
menguntungkan dan tidak pernah dipikirkan.
2.melatih kepimpinan dan pengambilan keputusan.
3.Beragamnya sabun dari rempah yang menyehatkan kulit.
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Gambaran Umum Lingkungan


Kelayakan suatu produk usaha dilihat melalui analisis lingkungan yang menyebabkan suatu produk
usaha itu didirikan. Melalui analisis yang telah dilakukan, timbul suatu permasalahan yang
sangat umum terjadi, yaitu kunyit. Permasalahan kunyit yang hanya digunakan sebagai bahan
untuk makanan dan jugauntuk minuman dan kini kita bisa berinovasi untuk membuat sabun
yang berbahan dasar kunyityang dapat menyehatkan kulit kita.

2.2 Potensi Sumber Daya


Suatu usaha dapat dikatakan layak apabila potensi sumber daya yang dalam hal ini bahan
baku,tenaga manusia dan alat yang digunakan memadai sehingga dapat memaksimalkan
prosespembuatan suatu produk yakni produk sabun kunyit antioksidan dan Anti-
inflamasi.Diharapkandengan produk ini kita dapat membuat semua orang bereksperimen
tentang rempah rempahyang kita miliki di Indonesia sehingga rempah bukan hanya untuk
dikonsumsi melainkandigunakan untuk menyehatkan kita dari luar.

2.3 Analisis Produk


a. Nama ProdukNama produk yang akan disertakan pada sabun ialah “soap curlo” yang berasal
singkatan dariNama latin kunyit ini. Dan diharapkan untuk mengira produk kita bisa dikenal
sebagai produkluar dan akan terkejut jika tau jika ini hanya produk lokal.
b. Bentuk ProdukBerikut adalah contoh bentuk produk yang akan dibuat

c. Karakteristik Produk
Produk sabun kita bahan yang premium sehingga manfaat yang kita dapatkan unutk kesehatanpada
kulit kita dan tidak perlu khawatir akan hanya bahan kimia yang membahayakan pada
kulitkita.Walau bahan yang kita gunakan premium tetapi kemudahan kita untuk
mendapatkannyatidak perlu dikhawatirkan.

d. Keunggulan Produk
1. Harga sabun tidak relativ mahal.
2. Dapat digunakan semua kalangan.
3. Fungsi untuk kesehatan kulit pasti terjamin.
4. Wangi yang berbau rempah-rempah.
2.4 Peluang Usaha dan Pasar
Pada masa pandemi COVID-19 banyak orang yang sering memakai masker daan
menyebabkankulit kita agak rusak dengan promosi yang tepat kiata dapat menarik perhatian
pembeli.Dan jugajika kita semua tidak melakukan aktivitas kita pasti akan membuka sosial
media atau aplikasiberbelanja(e-commerce) dan mudahnya kita tergiur akan iklan yang ada
disosial media denganpromosi yang cukup menarik.

2.5. Analisis SWOT


Dalam melakukan sebuah usaha, kita harus mengetahui peluang-peluang apa yang kita miliki,serta
apa resiko kegagalan dan kendala dalam melakukan usaha tersebut. Berikut adalahbeberapa
pertimbangan faktor SWOT yang bisa ditemukan dalam menganalisis keberlangsunganusaha
sabun kunyit antioksidan dan Anti-inflamasi.Dimana 4 faktor yang menjadipertimbangan yaitu
kekuatan (strength), kelemahan(weakness), peluang (opportunity),ancaman(threat) adalah
sebagai berikut:
Strength (kekuatan):
 Keunikan produk.
 Kualitas produk yang aman dan menyehatkan kulit.
 Bahan pembuatan produk mudah di dapatkan.

Weakness (kelemahan):
 Pengemasan kurang menarik konsumen.
 Kontinuitas bahan pembuatan sabun yang harus selalu tersedia.
 Saingan yang banyak dan produk lebih menarik.
 Bahan pembuatan yang cukup mahal.
 Harga sabun yang relativ mahal.

Opportunity (peluang):
 Kesadaran masyarakat untuk menggunakan produk yang aman bagi diri sendiri dan
lingkungan yang meningkat.
 Dibutuhkan banyak orang dalam kegiatan usaha ini.

Threat (ancaman):
 Standarisasi mutu yamg kurang lengkap.
 Adanya pesaing dengan kemasan dan varian yang lebih.
 Berhenti ditengah jalan.
 Banyaknya pesaing yang menjatuhkan.
2.6 Analisis Keuangan
A. Biaya Produksi = Bahan Habis Pakai + Perlengkapan
= Rp 700.000 + Rp 700.000
= Rp 1.400.000
B. BEP Harga = Biaya Produksi/Total Produksi
= Rp 1.400.000/100
= Rp 14.000
BEP harga akan mencapai implus pada saat harga mencapai Rp 14.000
C. Pendapatan = Harga × Jumlah Produk
= Rp 15.000 x 100
= Rp 1.500.000
D. Keuntungan = Pendapatan – Biaya Produksi
= Rp 1.500.000– Rp 1.400.000
= Rp 100.000
E. BEP Produksi = Biaya Produksi/Harga
= Rp 1.400.000/15.000
= 94 sabun
Jadi, pemasaran sabun akan mencapai titik implus pada saat produksi mencapai 94 sabun
F. BEP Tingkat Pengembalian = Biaya Produksi/Keuntungan
= Rp 1.400.000/ Rp 100.000
= 14
BEP tingkat pengembalian akan tercapai dalam waktu kurang lebih 14 bulan untuk proses
produksi pertama.

BAB 3. METODE PELAKSANAAN USAHA

3.1 Tahap Persiapan


Yang perlu dilakukan pada tahap persiapan adalah memahami konsep produk dengan baik.
Lalumenyiapkan pemasarannya, pelayanan dan merk produk yang akan diperkenalkan
kepadamasyarakat lokal dan lainnya Pemilihan bahan baku dan bahan penunjang secara
terperinci jugadiperlukan persiapan yang matang, serta survey atau penyiapan tempat
pemasaran secaraoffline dengan sarana dan prasarana untuk menunjang proses produksi yang
akan dilakukan dantidak akan membuat bingung pada proess produksi selanjutnya.
3.2. Proses
Proses atau produksi merupakan kegiatan inti dari aktivitas wirausaha, kegiatan produksimemiliki
beberapa tahapan, tahapan tersebut meliputi pengolahan dan pembuatan produk,pengemasan,
dan juga pemasaran. Pembuatan sampel barang diperlukan untuk mengetahuikualitas suatu
produk sebelum nantinya dipasarkan dalam jumlah besar.Dalampembuatan tester, hal yang
perlu dilaksanakan untuk mengetahui kualitas produk.

Bahan dan Alat:


Bahan-bahan sabun:
1. Minyak kelapa
2. Minyak zaitun
3. Minyak sawit
4. kunyit
5.Soda api (NaOH)
Alat pembuatan sabun:
1. Timbangan
2. Hand Blender
3. Gelas
4. Sendok stainless steel
5. Baskom (untuk mencampur bahan)
6. Pisau
7. Cetakan sabun

Metode Kerja Pembuatan Sabun:


1.larutkan soda api pada gelas yang berisi air lalu aduk dan suhu pada gelas akan menaik dan kita
biarkan sampai suhunya sampai seperti suhu ruang.
2.Kita parut dan blender kunyit.
3. Minyak kelapa, minyak sawit, dan minyak zaitun sesuai dengan takaran yang disebutkandiatas
ditimbang terlebih dahulu.
4. Semua bahan-bahan yang telah dipersiapkan tadi kemudian dimasukkan kedalam wadah lalu
diblender hingga teksturnya seperti susu kental manis.
5.Lalu masukan adonan kedalam cetakan sabun dan di diamkan selama 2 hari.
6.Jika sudah melewati 2 hari keluakan sabun dari cetakan dan potong.
7.Sabun siap digunakan jika sudah didiamkan selama 3 minggu.
3.3. Pemasaran
 Pemasaran merupakan kegiatan yang sangat penting karena dengan pemasaran
produkyang dihasilkan dapat dipasarkan kepada konsumen.Pemasaran dapat dikatakan
berhasil ketika terdapat suatu strategi pemasaran yang efektif dan menarik konsumen,
misalnya melalui mekanisme penentuan segmentasi pasar dengan menitipkan barang
kepada penjual atau menjual sendiri dan pada warung di kampung atau menggunakan
sales berkeliling memasuki satu persatu kampung.

 Promosi dilaksanakan dengan tujuan untuk mengenalkan produk kepada konsumen.


Hal ini dilakukan dengan membuat video atau foto produk yang di design dengan
sedemikian rupa dan berisi informasi tentang gambaran produk, penawaran barang dan
harga, cara pemesanan serta mengenai lokasi penjualan produk. Melakukan promosi
melalui media social dengan cara mengendorse influencers di berbagai cara
promosinya.dan juga menjualnya secara online di e-commerce.
3.4 Evaluasi
Evaluasi pada produk sabun kunyit ini Solusi bagi kita yang sering menggunakan masker dan
juga sering terpapar panas sinar matahari dan sabun ini memiliki manfaat dari kunyit yang
biasanya digunakan sebagai bahan makan,dan jarang berpikir jika kunyit memiliki banyak
manfaat yang kita jarang ketahui.

3.5 Laporan Akhir


Seluruh rangkaian kegiatan yang telah dilaksanakan akan dilaporkan kepada Dikti sesuai
dengan kondisi di lapangan dan format yang ditentukan.dan mohon dimaaf jika ada salah kata.

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


Tabel 1. Anggaran Biaya Kegiatan

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1 Total Produksi Rp 1.400.000
2 Perjalana Rp 100.000
3 Lain-lain Rp 100.000
Jumlah Rp 1.600.000

4.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 2. Jadwal Kegiatan
Kegiatan Waktu
Pembelian bahan dan pembuatan produk Minggu pertama di bulan pertama
promosi Minggu pertama di bulan kedua
penjualan Minggu kedua di bulan kedua
Rekapitulasi hasil pelaksanaan program Minggu pertama di bulan keempat
Pembuatan laporan akhir Minggu ketiga di bulan keempat
Daftar Pusaka
Sari, Tuti Indah, Julianti Perdana Kasih, and Tri Jayanti Nanda Sari. "Pembuatan sabun padat
dan sabun cair dari minyak jarak." Jurnal Teknik Kimia 17.1 (2010).

Fauzi, I. G., Ananda, R., Gultom, M. D. P., & Sari, I. N. (2019). Industri Sabun.

Putri, A. E. (2019, Agustus 16). Diambil kembali dari https://health.grid.id/:


https://health.grid.id/read/351819963/dampak-negatif-deterjen-bisa-sebabkan-banyak-
masalah-kesehatan-hingga-mencemarkan-lingkungan
Lampiran-Lampiran
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
1. Biodata Ketua
A. Identitas diri
1. Nama Achmad Syarif Hiayatullah
2. Jenis Kelamin Laki-Laki
3. Program Studi S1 Teknik Elektro
4. NIM 20211330008
5. Tempat dan tanggal lahir Surabaya,31 mei 2003
6. Email bagdadmuller03@gmail.com
7. No tlpn/hp 087716216536

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status dalam kegiatan Waktu dan Tempat
1. ELCO Peserta 6 oktober 2021-online
2. Teknik Camp Peserta 25 februari 2022 di
wonosalam jombang

C. Penghargaan yang pernah diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
- - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung
jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan
kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya
untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM Kewirausahaan.

Surabaya, 11 Maret 2022


Ketua Tim,

( Achmad Syarif Hidayatullah )


1. Biodata Anggota
A. Identitas diri
1. Nama Kamal Athaillah Bobsaid
2. Jenis Kelamin Laki-Laki
3. Program Studi S1 Teknik Elektro
4. NIM 20211330008
5. Tempat dan tanggal lahir Surabaya,06 Desember 2002
6. Email kamalatthailla@gmail.com
7. No tlpn/hp 081281810489

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status dalam kegiatan Waktu dan Tempat
1. ELCO Peserta 6 oktober 2021-
online

C. Penghargaan yang pernah diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 Sertifikat Universitas Airlangga 2018

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung
jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan
kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya
untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM Kewirausahaan.

Surabaya, 11 Maret 2022


Anggota Tim,

( Kamal Athaillah Bobsaid )


1. Biodata Anggota
A. Identitas diri
1. Nama M Fadhil Kaisna
2. Jenis Kelamin Laki-Laki
3. Program Studi S1 Teknik Elektro
4. NIM 20211330006
5. Tempat dan tanggal lahir Surabaya,26 Desember 2002
6. Email muhammadfadhil20024@gmail.com
7. No tlpn/hp 081358722540

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No. Jenis Kegiatan Status dalam kegiatan Waktu dan Tempat
1. ELCO Peserta 6 oktober 2021-
online
2 Teknik Camp Peserta 25 februari 2022 di
wonosalam jombang

C. Penghargaan yang pernah diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
- - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum di biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggung
jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan
kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya
untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM Kewirausahaan.

Surabaya, 11 Maret 2022


Anggota Tim,

(M Fadhil Kaisna)
. BIODATA DOSEN PENDAMPING
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Marwan Rosyadi
2. Jenis Kelamin Laki - laki
3. Program Studi Teknik Elektro
4. NIDN 0707077403
5. Tempat dan Tanggal Taliwang, 7 Juli 1974
Lahir
6. Alamat E-mail rosyadi@um-surabaya.ac.id
7. Nomor Telepon/HP 081218377842
B. Riwayat Pendidikan
Gelar Akademik Sarjana S2/Magister S3/Doktor
Nama Institusi Institut Institut Kitami Institute
Teknologi Teknologi of Technology
Adhi Tama Sepuluh (Japan)
Surabaya Nopember
Jurusan/Prodi Teknik Teknik Elektro Dept. of
Elektro Electrical and
Electronic
Engineering
Tahun Masuk- 1998-2004 2004-2006 2010-2013
Lulus
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
.
1 Desain Sistem Wajib 3
Kelistrikan Dengan
Sumber Energi
Terbarukan
2 Kendali Sistem Tenaga Wajib 2
Listrik
3 Gejala Medan Tinggi Wajib 2

3 Mesin Listrik 1 & 2 Wajib 4


4 Elektronika Daya Wajib 3
5 Pengoperasian Sistem Wajib 3
Tenaga Listrik
Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
.
1 Comprehensive Stabilization Grant-in-Aid for 2015-2018
of Power System with Large Scientific Research
Wind Farm Installed (B)
(posdoctoral research Kitami Institut of
program) Technology,
Kitami- Hokkaido
Japan

2 Dynamic Analysis and Kitami Institut of 2020-2021


Control Development of Technology, Kitami
Grid Connected Direct Drive Hokkaido Japan
Wind Turbine based
Electrical Excited
Synchronous Generator
(visiting research program)

Pengabdian Kepada Masyarakat


Penyandang
Judul Pengabdi«n Kepada Masyarakat Tahun
Dana
Project Pembangunan WEC E53 800 kW di PT Indah Karya 2019
Bondowoso Indah Plywood, PT Indah Karya (Persero)
(Persero)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini
sayabuat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKM
Kewirausahaan.
Surabaya, 07 Maret 2022
Dosen Pendamping,

Dr. Eng. Marwan Rosyadi, ST., MT.

Anda mungkin juga menyukai