Anda di halaman 1dari 1

Dampak Kasus Eksklusi Sosial: Rohingya

1. Terjadinya kemiskinan.
Akses mereka terhadap pelayanan kesehatan dan pendidikan sangat terbatas sehingga
warga sipil juga tidak mendapatkan pendapatan yang stabil.
2. Jatuhnya banyak korban
UNICEF melaporkan bahwa 150 anak meninggal setiap harinya di negara Myanmar
sebelum mencapai usia lima tahun. Penyakit yang diderita tidak diobati pada bayi
yang baru lahir juga salah satu faktor pembunuh terbesar.
3. Penderitaan yang begitu panjang pada etnis Rohingya
kekerasan yang dilakukan oleh tentara Myanmar terhadap etnis Rohingya
menyebabkan banyak warga Rohingya mengungsi ke negara lain, sakit, terbunuh, dan
tersiksa.
4. Krisis kewarganegaraan
karena etnis Rohingya tidak dianggap sebagai warga negara Myanmar.

Solusi Kasus Eksklusi Sosial


Mendorong untuk segera dibuka akses bagi tim pencari fakta yang dibentuk oleh PBB untuk
mengumpulkan fakta dalam raangka menemukan akar permasalahan guna penyelesaian
jangka panjang. Melakukan sosialisasi pentingnya menerima perbedaan sebagai sesama
manusia. Dewan keamanan PBB merancang resolusi yang salah satu isinya mendesak
Myanmar membuka akses untuk para pekerja kemanusiaan untuk masuk Rakhine dan juga
berisi desakan agar para penyelidik HAM PBB diberi akses ke Rakhine untuk melaporkan
kekejaman dan menyeerukan penunjukan penasehat khusus PBB untuk Myanmar.

Anda mungkin juga menyukai