Anda di halaman 1dari 2

SOP TANDA TANDA VITAL

SOP No. Dokumen : 445/PKMMPL/000/XII/2016


No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
Pemerintah Tanda Tangan Ka.Puskesmas Mapilli H.SALDI
Kabupaten Polewali KURSANI,SKM.
Mandar
Nip.198010072006041001

1. Pengertian Tanda –tanda vital adalah Menghitung jumlah pernapasan ( ispirasi yang
diikuti ekspresi selama 1 menit

2. Tujuan Sebagai acuan dalam menerapkan langkah langkah untuk Mengetahui


keadaan umum pasien
3. Kebijakan Surat keputusan Kepala Puskesmas Mapilli No..... tentang pelayanan klinis

4. Referensi http//:googleweblight.com
5. Standar Penanganan kegawatdaruratan obstetri dan neonatal
6. Prosedur Baca status pasien , lakukuan verikasi order yang ada untuk pemeriksaan ,
siapkan

7. Langkah-langkah 1. Bidan Baca status pasien


2. Bidan mencuci tangan
3. Bidan siapkan alat
4. Bidan memberi salam panggil pasien dengan panggilan yang disenangi
5. Bidan Memperkenalkan nama pasien
6. Bidan menjelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada pasien dan
keluarga.
7. Berikan kesempatan pasien pada keluarga untuk bertanya.
8. Jaga prifasi pasien
TAHAP KERJA
1. Memberikan kesempatan pada pasien dan keluarga untuk
bertanya sebelum dimulai
2. Menggunakan sarung tangan
3. Menanyaxn keluhan utama melakukan penilaian sesuai dengan
prosedur
4. Melakukan kegiatan sesuai perencenaan
a. Penilaian pernafasan
Menjelaskan prosedur kepada pasien bila hanya khusus
menilai pernafasan
b. Membuka baju pasien jika perlu untuk mengobservasi gerak
dada
c. Letak tangan pada dada mengobservasi keadaan dan
kesimetrisan gerag pernafasan
9. Diagram Alir

10. Unit terkait Dokter, Bidan, Supir AMBULANCE

Anda mungkin juga menyukai