Anda di halaman 1dari 1

IDENTIFIKASI PASIEN

Nomor Dokumen : 02/SOP/GM2/2023


No. Revisi :-
SOP
Tanggal Terbit : 03 Februari 2023
Halaman : 1/1
KLINIK
GRAHA MEDIS
CILAMAYA Ulinnuha

Pengertian Identifikasi yang dilakukan pemberi pelayanan dengan menggunakan minimal


dua penanda identitas seperti : nama lengkap, tanggal lahir, NIK, nomor rekam
medis sesuai yang ditetapkan di Klinik
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan identifikasi pasien
di unit pelayanan Pendaftaran
Kebijakan Surat Keputusan Penanggung Jawab Klinik Graha Medis Cilamaya Nomor
03/SK/GM2/2023 tentang Kebijakan Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien
Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan
Pasien
Prosedur / 1. Petugas melakukan Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun kepada pasien
Langkah-langkah 2. Petugas pendaftaran menanyakan kartu identitas pasien (Kartu
berobat/KTP/SIM/Passport)
3. Petugas mengkonfirmasi dengan menyebutkan 2 data identitas yaitu
Nama Lenkap dan Tanggal lahir dari data :
 Nama lengkap
 Tanggal lahir
 Nomor Induk Kependudukan, dan
 Nomor Rekam Medis
4. Petugas mencocokkan dengan data identitas pasien pada berkas medis pasien
Diagram Alir (jika -
diperlukan)
Unit Terkait  Ruang Pendaftaran
 Ruang Dokter Umum
 Ruang Dokter Gigi
 Ruang Bidan
 Ruang Farmasi
 Ruang Tindakan

Rekaman Historis Perubahan


Tanggal Mulai
No. Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai