Anda di halaman 1dari 12

Mengatasi

Kendala Pesanan
Mengubah Pesanan

Kini Aplikasi GrabMerchant menyediakan fitur Ubah Pesanan


jika terdapat produk yang tidak lengkap saat order diterima

Ketentuan Ubah Pesanan

➔ Pihak resto WAJIB konfirmasi ke pelanggan

➔ Selisih nilai pesanan tidak boleh melebihi 20% nilai awal

➔ Penghitungan ulang promo berlaku

➔ Hanya SATU kali pengeditan di setiap pesanan

➔ Tidak semua jenis pesanan bisa diubah (exp. Ambil sendiri)


Pilihan Jenis Pengubahan Pesanan

4 jenis pengubahan pesanan yang dapat dilakukan

a. Menambahkan Item

b. Mengubah Jumlah

c. Mengganti Hidangan/barang

d. Menghapus Barang
Alur Perubahan Pesanan

Pilihan Klik “Lanjutkan” Pilih menu yang Tentukan jenis


tindakan untuk memulai mau diubah perubahan

Pilih ubah
pesanan pada
detail pesanan
a. Menambahkan Item

Pesanan berhasil
Klik “Tambah Pesanan” Pilih menu yang diinginkan Klik “Tambah Pesanan”
ditambahkan

5
b. Mengubah Jumlah
Atur jumlah yang
Pilih Hidangan Klik “Ubah diinginkan Jumlah Pesanan
yang ingin diubah Jumlah” Lalu Klik “Perbarui Berhasil diubah
Pesanan”

6
c. Mengganti Hidangan atau Barang (1/2)
Scroll daftar menu Ketik menu yang
Pilih Menu yang Pilih “Ganti
atau cari di kolom diinginkan
ingin di ganti Hidangan/Barang”
pencarian Lalu Klik

7
c. Mengganti Hidangan atau Barang (2/2)
Klik “Ganti Hidangan/Barang”
Sesuaikan juga jumlah pesanan Hidangan Berhasil
jika diperlukan diganti

Menu sebelumnya akan terhapus


otomatis

8
d. Menghapus Hidangan

Pilih Menu yang Klik “Hapus HIdangan berhasil


PIlih “Ya, Hapus”
ingin dihapus Barang” dihapus
Menyimpan Perubahan Pesanan
Contoh tampilan harga, Contoh tampilan harga,
Tampilan jika
pesanan akhir lebih pesanan akhir lebih
Klik “Cek Pesanan” perubahan tidak
murah dari pesanan mahal dari pesanan awal
memenuhi persyaratan (tapi tidak melebihi 20%)
awal

Jika pesanan Berhasil di Edit, Notifikasi


akan terkirim ke Driver dan Pelanggan 10
Membatalkan Pesanan

Kini Aplikasi GrabMerchant menyediakan fitur batalkan Pesanan


dari sisi Merchant jika pesanan tidak dapat diproses.

Ketentuan Membatalkan Pesanan

➔ Tidak berlaku pada pesanan Ambil Sendiri (Self Pick Up)

➔ Terdapat limit pembatalan harian, mingguan, dan bulanan

➔ Pesanan yang lebih dari 25 menit sejak diterima tidak dapat dibatalkan
Alur Batalkan Pesanan

Geser tombol
Pilihan Pilih alasan
untuk
tindakan pembatalan
membatalkan

Pelanggan dan
pengemudi
akan
Pilih Batalkan mendapatkan
pesanan pada pemberitahuan
detail pesanan

Anda mungkin juga menyukai