Anda di halaman 1dari 5

KESEHATAN DAN

KESELAMATAN KERJA
SECARA UMUM DI
LABORATORIUM

No. : SOP/UKP/21
Dokumen 5/2023

S No. Revisi : 03
O
P Tanggal : 24 Juni 2023
Terbit

Halaman : 1/3

UPTD PUSKESMAS dr. INTAN RETNOSARI


CAMPLONG NIP.19760410200212002

1. Pengertian Kesehatan dan keselamatan kerja secara umum di


laboratorium adalah Pemahaman keamanan laboratorium
dengan melakukan tindakan pengelolaan specimen yang
berasal dari manusia maupun bukan manusia, mencegah
potensi infeksi dari petugas ke petugas lain atau keluarga dan
ke masyarakat.

2. Tujuan Sebagai acuan penetapan langkah-langkah dalam proses


melaksanakan kesehatan dan keselamatan kerja secara
umum di laboratorium (Melindungi kesehatan, keamanan dan
keselamatan tenaga kerja, Meningkatkan efisiensi keja,
Mencegah terjadinya kecelakaan dan penyakit akibat kerja)
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Camplong Nomor
440/17/434.203.200.13/SK/2023 tentang pelayanan
Laboratorium UPTD Puskesmas Camplong
4. Referensi Permenkes Nomor 37 tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Puskesmas
5. Prosedur 1. Petugas unit pelayanan menggunakan APD sesuai tingkat
/langkah – perlindungan.
langkah 2. Petugas laboratorium membersihkan meja pemeriksaan
dengan larutan chlorine sebelum dan sesudah melakukan
kegiatan di laboratorium
3. Petugas laboratorium harus menggunakan masker,
handsoon setiap ,melakukan pemeriksaan laboratorium
maupun melakukan sampling ke UGD/Rawat Inap
4. Petugas laboratorium wajib menggunakan APD; masker
N95, handscoon dan jas laboratorium selama melakukan
pemeriksaan BTA
5. Petugas laboratorium wajib mematikan AC pada saat
melakukan pemeriksaan BTA
6. AC boleh di hidupkan kembali minimal 1 jam setelah
petugas laboratorium selesai melakukan pemeriksaan BTA
7. Lemari es yang ada di laboratorium hanya digunakan
untuk menyimpan semua jenis reagensia yang memerlukan
suhu 2-8oC
8. Dilarang makan dan minum selama berada di area
laboratorium
9. Petugas laboratorium selalu melakukan desinfeksi area
kerja
10. Petugas Laboratorium selalu melakukan sterilisasi
peralatan laboratorium
11. Penanggung jawab K3 wajib melaporkan kepada dokter
tentang kemungkinan terjadinya pajanan, apabila petugas
sakit lebih dari 3 hari tanpa keterangan yang jelas tentang
penyebabnya.
12. Petugas laboratorium wajib mencuci tangan sebelum,setiap
dan setelah melakukan pemeriksaan

6. Diagram Alir
Petugas unit pelayanan menggunakan APD
sesuai tingkat perlindungan.

Petugas laboratorium membersihkan meja pemeriksaan dengan


larutan chlorine sebelum dan sesudah melakukan kegiatan di
laboratorium

Petugas laboratorium wajib menggunakan APD; masker N95, handscoon


dan jas laboratorium selama melakukan pemeriksaan
Petugas laboratorium wajib mematikan AC pada saat melakukan
pemeriksaan

Petugas Laboratorium selalu melakukan sterilisasi peralatan


laboratorium

Penanggung jawab K3 wajib melaporkan kepada dokter tentang


kemungkinan terjadinya pajanan, apabila petugas sakit lebih dari
3 hari tanpa keterangan yang jelas tentang penyebabnya

Petugas laboratorium wajib mencuci tangan


sebelum,setiap dan setelah melakukan
pemeriksaan

7. Hal yang perlu Pada hasil pemeriksaan yang tidak normal atau diluar rentang
diperhatikan nilai rujukan maka akan tampak tulisan merah

8. Unit Terkait Pemberi rujukan: poli BP, KIA, poli gigi, UGD dan rawat
inap serta unit pelayanan lainya (Rujukan)
9. Dokumen Buku register laboratorium, form hasil laboratorium
Terkait
10. Rekam Historis No Yang Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan diubah diberlakukan

1 Nomor 440/17/434.203.200.13/
Kebijakan SK/2023

2 Nomor SOP/UKP/215/2023
24 Juni 2023
Dokumen

3 Nomer 03
revisi
KESEHATAN DAN KESELAMATAN
KERJA SECARA UMUM DI
LABORATORIUM

No. : SOP/UKP/215
Dokumen /2023

DAFTAR No. : 03
Revisi
TILIK
Tanggal : 24 Juni 2023
terbit
Halaman : 1/1
dr. Intan Retnosari
UPTD
NIP.
PUSKESMAS
1991082320201220
CAMPLONG
07
Unit :………………………………………………………………………

Nama Petugas :………………………………………………………………………

Tanggal Pelaksanaan :………………………………………………………………………

No Langkah Kegiatan Ya Tida


k
1. Apakah
1 petugas menggunakan APD sesuai tingkat perlindungan
seperti ; sarung tangan, masker, dan jas laboratorium?
2. Apakah petugas laboratorium membersihkan meja pemeriksaan
dengan larutan chlorine sebelum dan sesudah melakukan kegiatan
di laboratorium?
3. Apakah
2 petugas menggunakan APD; masker N95, handscoon dan
jas laboratorium selama melakukan pemeriksaan BTA ?
4. Apakah
2 petugas mematikan AC pada saat melakukan pemeriksaan
BTA ?
5. Apakah
3 petugas menghidupkan AC minimal 1 jam setelah selesai
melakukan pemeriksaan BTA?
6. Apakah petugas dilarang makan dan minum selama berada di area
laboratorium?
7. Apakah Petugas Laboratorium selalu melakukan sterilisasi
peralatan laboratorium?
8. Apakah Penanggung jawab K3 wajib melaporkan kepada dokter
tentang kemungkinan terjadinya pajanan, apabila petugas sakit
lebih dari 3 hari tanpa keterangan yang jelas tentang penyebabnya?
9. Apakah
4 petugas laboratorium mencuci tangan sebelum, dan
setelah melakukan pemeriksaan?
Jumlah

Compliance rate (CR) : …………………………………%


Camplong, 2023

Pelaksana / Auditor

…………………

Anda mungkin juga menyukai