Anda di halaman 1dari 3

KESEHATAN DAN

KESELAMATAN KERJA BAGI


PETUGAS
No. Dokumen:
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
SOP
Halaman :1-4

UPT PUSKESMAS
YUHELDI, S.Hum
KOTABARU
19680729 198803 1 002

1. Pengertian Kesehatan dan keselamatan kerja (K3) laboratorium merupakan


bagian pengelolaan laboratorium secara keseluruhan.
2. Tujuan Untuk mencegah bahaya penularan penyakit.
Untuk Mengurangi, mencegah bahaya yang terjadi.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala puskesmas kotabaru no................
tentang kebijakan keselamatan kerja dan kewajiban
menggunakan APD.
Setiap kegiatan yang dilakukan di laboratorium puskesmas
dapat menimbulkan bahaya/resiko terhadappetugas yang
berada didalam laboratorium maupun lingkungan sekitar. Untum
mengurangi/mencegah bahaya yang terjadi, setiap petugas
laboratorium harus melaksanakan tugas sesui dengan
ketentuan yang berlaku.
4. Referensi Pedoman Kesehatan dan Keselamatan Kerja Laboratorium
Kesehatan, Depkes RI Tahun 2003

5. Prosedur/ 1. Petugas laboratorium memperlakukan setiap spesimen


Langkah – sebagai bahan infeksius
langkah 2. Petugas laboratorium diwajibkan memakai APD ( Jas
laboratorium, masker, dan sarung tangan ) selama
bekerja.
3. Petugas laboratorium mencuci tangan secara higenis dan
menyeluruh, sebelum dan setelah melakukan
pemeriksaan di laboratorium.
4. Petugas laboratorium melepaskan baju proteksi sebelum
meninggalkan ruangan laboratorium.
5. Petugas laboratorium melepaskan baju proteksi sebelum
meninggalkan ruangan laboratorium.
6. Petugas laboratorium selalu membersihkan tempat kerja.
7. Petugas laboratorium segera membersihkan apabila ada
tumpahan.
8. Petugas laboratorium melaporkan peralatan yang rusak
atau pecah kepada penanggung jawab laboratorium.
9. Petugas laboratorium menempatkan tempat sampah di
tempat yang telah ditentukan.

6 Diagram Alir
7. Unit Terkait - Laboratorium
- Kesling

Anda mungkin juga menyukai