Anda di halaman 1dari 2

AGING PROCESS PADA LANSIA

DOSEN PENGAMPU: Gunawan Irianto, M.Kep., SP.Kom

DISUSUN OLEH :

ADINDA RIZKI HEVEANA


(2019206203039)
7B

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PRINGSEWU LAMPUNG
TAHUN AKADEMIK 2021/2022
Lansia merupakan seseorang yang telah memasuki tahapan akhir dari fase kehidupan.
Setiap lansia akan mengalami suatu proses penuaan atau disebut aging process. Penuaan adalah
perubahan kumulatif pada makhluk hidup termasuk tubuh, jaringan, dan sel. Akan mengalami
penuaan kapasitas fungsional atau penurunan fungsi pada tubuh. Pada lansia juga, akan
mengalami perubahan-perubahan diantaranya yaitu perubahan fisik, psikologis, ekonomi, dan
sosial. Berikut contoh-contoh dari perubahan fisik, psikologis, ekonomi dan sosial:

1. Perubahan fisik
Yaitu penuaan dihubungkan dengan adanya perubahan pada sistem integumen menjadi
keriput, pada penglihatan menjadi rabun, pada pendengaran akan terhambat sehingga
banyak lansia mengalami kurang pendengaran atau mendengar suara yang kurang jelas,
penurunan sistem imun pada tubuh, lansia juga mengalami penurunan pada saat
mengingat dan lain sebagainya.

2. Perubahan psikologis
Yaitu pada emosional lansia juga mengalami mood yang mudah berubah kadang marah,
sedih, merasa tidak dibutuhkan lagi, ngerasa sepi dan lain sebagainya.

3. Perubahan ekonomi
Lansia akan mengalami perubahan ekonomi yaitu ketergantungan uang pension yang
dimiliki untuk masa tuanya (baagi yang bekerja).

4. Perubahan sosial
Lansia akan mengalami kesepian karena ditinggal oleh pasangannya, keluarga, dan
teman-temannya. Maka dari itu, lansia hanya butuh didengarkan ketika mereka sedang
bercerita supaya mereka tidak merasa sendiri.

Pada perubahan-perubahan itulah lansia lebih rentan terkena penyakit dibandingkan


orang dewasa. Proses penuaan merupakan proses tubuh seseorang akan mengalami
perubahan. Semakin bertambahnya umur maka fungsi organ juga mengalami penurunan.
Ada beberapa faktor yang mempengaruhi perubahan itu, seperti nutrisi, aktivitas fisik,
aktivitas sosial dan stress.

Anda mungkin juga menyukai