Anda di halaman 1dari 6

INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 1 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

Nomor Salinan :-

Tanggal Distribusi :-

Disetujui Oleh :-
INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 2 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

NAMA DEPARTEMEN JABATAN TANDA TANGAN TANGGAL


ADINDA
DIBUAT GENERAL
RAMADHANTI STAFF -
OLEH AFFAIR
FAUZIAH

DISETUJUI DARMENDRA DIREKTUR


DIREKTUR -
OLEH SUKARDI

DISTRIBUSI SALINAN DOKUMEN

DIREKTUR STAFF GENERAL AFFAIR STAFF KEBERSIHAN


1.0 RUANG LINGKUP
INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 3 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

Memastikan kebersihan infrastruktur di PT. Cakra Anugerah Perkasa dan mencakup penjelasan
tanggung jawab kebersihan dan kegiatan operasional kebersihan yang harus dilakukan. Yang
berfokus diarea gedung kantor, gudang, pabrik 1-5 serta toilet.

2.0 TUJUAN
Sebagai pedoman bagi staff general affair dan petugas kebersihan agar kebersihan seluruh
infrastruktur perusahaan terjaga dan sesuai dengan standar perusahaan.

3.0 REFRENSI

4.0 DEFINISI

4.1 Kebersihan merupakan hal yang tidak dapat terpisahkan dari kehidupan manusia dan
merupakan unsur yang fundamental dalam ilmu kesehatan dan pencegahan serta
menjadi cerminan bagi setiap individu atau organisasi.
INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 4 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

4.2 Buku atau Form Kebersihan adalah form yang digunakan petugas kebersihan untuk
mencatat seluruh data atau laporan yang terkait dengan kelengkapan kebersihan di area
PT. Cakra Anugerah Perkasa.
4.3 Pabrik adalah bangunan atau gedung dimana merupakan tempat proses Produksi suatu
barang mentah menjadi barang jadi dalam beberapa tahapan.
4.4 Kantor adalah bangunan atau gedung dimana merupakan tempat untuk kegiatan
pendukung untuk menunjang kegiatan Produksi.
4.5 Gudang adalah bangunan atau gedung dimana merupakan tempat untuk menyimpan
bahan baku yang digunakan untuk proses Produksi.
4.6 Toilet adalah kamar mandi yang biasanya digunakan untuk membuang air kecil atau air
besar.
4.7 Lokasi adalah tempat dimana suatu usaha atau aktivitas usaha dilakukan yang terletak di
keramaian atau mudah dijangkau oleh konsumen dan menjadi salah satu startegi yang
dilakukan pelaku bisnis sebelum menjalankan bisnisnya.
INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 5 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

5.0 INFORMASI UMUM


5.1 Perlengkapan yang digunakan untuk kebersihan :
5.1.1 Sapu.
5.1.2 MOP.
5.1.3 Kemoceng.
5.1.4 Pengharum ruangan dan lantai.
5.1.5 Pengki.
5.1.6 Lap, (area yang berminyak, kaca, washtafel).

6.0 PROSEDUR DAN TANGGUNG JAWAB


6.1 Staff General Affair
6.1.1 Melakukan kontrol terhadap penanganan kebersihan infrastruktur perusahaan.
6.1.2 Membuat laporan secara berkala, untuk dilaporkan ke Direktur.
6.1.3 Memastikan bahwa staff kebersihan mengerjakan tugas dengan baik dan benar
sesuai dengan standar perusahaan.
6.1.4 Mengurus pengadaan jika terdapat kebutuhan yang harus diganti atau dibeli
terkait dengan department yang membutuhkan.

6.2 Staff Kebersihan


6.2.1 Membersihkan seluruh area disekitar pabrik,gudang dan kantor.
6.2.2 Pisahkan sampah sesuai jenisnya ; organic, non-organik, bahan berbahaya dan
beracun.
6.2.3 Bawa dan buang limbah ketempat pembuangan yang sudah ditentukan
perusahaan.
INSTRUKSI KERJA

Nomor Dokumen :
IK-CAP-GA-KPK-001
Revisi : Original
PENANGANAN Tanggal : -
KEBERSIHAN Halaman : 6 of 6
INFRASTUKTUR (GEDUNG
KANTOR, GUDANG,PABRIK
& TOILET)

6.2.4 Mengisi form checklist kebersihan gedung pabrik, gudang dan kantor.
6.2.5 Bila ada kendala saat proses pembuangan limbah atau saat mebersihkan area
segera informasikan ke atasan.

7.0 KONDISI KHUSUS


Apabila dalam kegiatannya ditemukan penyimpangan atau pengerjaan kebersihan yang
dilakukan tidak sesuai dengan ketentuan staff kebersihan wajib melaporkan ke General Affair
untuk ditindak lanjuti.

8.0 ARSIP
Arsip dibawah ini disimpan oleh Staf General Affair untuk jangka waktu 6 bulan.

9.0 LAMPIRAN
9.1 Form Kebersihan.
9.2 Checklist Kebersihan seluruh area.

Anda mungkin juga menyukai