Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN BENTURAN

KEPENTINGAN
440/561-SOP/KMP/
No Dokumen
PKM.PRG/I/2024
SOP No Revisi 1
Tanggal Terbit 15 Januari 2024
Halaman 1/2

UPTD
Puskesmas
Parigi Oyat Hidayat, S.Kep.,Ners
NIP.19700222 199503 1 003
Benturan kepentingan adalah situasi dimana pejabat atau memiliki atau
pegawai memiliki atau patut diduga memiliki kepentingan pribadi
1. Pengertian
terhadap setiap penggunaan wewenang sehingga dapat mempengaruhi
kualitas keputusan, kebijakan, atau tindakannya.
Sebagai pedoman bagi pejabat dan pegawai di lingkungan UPTD
2. Tujuan Puskesmas Parigi untuk mengenal, mencegah, dan mengatasi situasi-
situasi benturan kepentingan.
Berdasarkan SK Nomor 440/112-SK/KMP/PKM.PRG/I/2024 tentang
3. Kebijakan Pembentukan Tim Penanganan Benturan Kepentingan Dilingkungan
UPTD Puskesmas Parigi.
Peraturan Bupati Pangandaran Nomor 55 Tahun 2019 Tentang Pedoman
4. Referensi Penanganan Benturan Kepentingan di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Pangandaran.
a. Mengutamakan kepentingan umum;
b. Menciptakan keterbukaan penanganan dan pengawasan benturan
kepentingan;
5. Prosedur c. Mendorong tanggungjawab pribadi dan sikap keteladanan pimpinan;
d. Menciptakan dan membina budaya organisasi yang tidak toleran ter-
hadap benturan kepentingan

6. Diagram Alir -
Admen, penanggung jawab program, pelaksana pelayanan
7. Unit Terkait

8. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan


Historis 1 Judul SOP Penanganan 15 Januari 2024
Perubahan Benturan
Kepentingan
2 Tujuan Sebagai 15 Januari 2024
pedoman bagi
pejabat dan
pegawai di
lingkungan
UPTD
Puskesmas
Parigi untuk
mengenal,
mencegah,
dan mengatasi
situasi-situasi
benturan
kepentingan
3 Prosedur a.Mengutamak 15 Januari 2024
an
kepentingan
umum;
b.Menciptakan
keterbukaan
penanganan
dan
pengawasan
benturan
kepentingan;
c.Mendorong
tanggungjawa
b pribadi dan
sikap
keteladanan
pimpinan;
d.Menciptakan
dan membina
budaya
organisasi
yang tidak
toleran
terhadap
benturan
kepentingan

Anda mungkin juga menyukai