Anda di halaman 1dari 9

11/22/2023

Tanggung Jawab
Kewirausahaan

By:
Evi Supriatun, S.Kep., Ns., M.Kep.

Definisi Tanggung Jawab


Keadaan dimana semua tindakan
atau perbuatan atau sikap merupakan
wujud dari nilai-nilai moral nilai-nilai
luhur kesusilaan dan atau keagamaan

Keadaan di mana wajib menanggung


segala sesuatu sehingga kewajiban
menanggung, memikul jawab,
menanggung segala sesuatunya atau
memberikan jawab dan menanggung
akibatnya

1
11/22/2023

Finansial

Tanggung Jawab Finansial

► Bertanggung jawab untuk mengelola keuangan


► Pembuatan anggaran, pemantauan arus kas,
pembayaran pajak, dan kebijakan keuangan
lainnya
► Mampu mengelola finansial dengan bijak dapat
memastikan kelangsungan dan pertumbuhan
usahanya

2
11/22/2023

Sesuai dengan Undang-Undang Nomor 4 tahun 2023 ttg Pengembangan dan


Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK)
 Melaksanakan prinsip tata kelola perusahaan yang
baik sebagaimana diatur dalam Peraturan Otoritas Jasa Keuangan
 Menyampaikan laporan bulanan, laporan keuangan tahunan,
dan/atau laporan
 Menerapkan manajemen risiko secara efektif mencakup :
1. pengawasan aktif direksi, dewan komisaris, Dewan Pengawas
Syariah, pengurus, pengawas, dan pengelola;
2. kecukupan kebijakan, prosedur, dan penetapan limit risiko;
3. kecukupan proses identifikasi, pengukuran, pemantauan, dan
pengendalian risiko serta sistem informasi manajemen risiko; dan
4. sistem pengendalian internal yang menyeluruh.

Tanggung Jawab Karyawan


► Memiliki tanggung jawab untuk menciptakan
lingkungan kerja yang sehat dan produktif
► Mulai dari memberikan arahan yang jelas, memberikan
dukungan, dan memastikan kesejahteraan karyawan
► Memiliki empati dan kepedulian terhadap kompetensi
yang dimiliki karyawan
► Memberikan rewards yang sesuai
► Bersikap adil

3
11/22/2023

Kewajiban Pengusaha Dalam Pemberian Upah


Minimum Pekerja Pasca Putusan Mahkamah
Konstitusi Nomor : 72/PUU-XIII/2015

Pasal 1 angka 3 Undang-Undang Nomor 13


Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan
menjelaskan pekerja atau buruh merupakan
setiap orang yang bekerja dengan menerima
upah atau imbalan dalam bentuk lain.

Salah satu yang menjadi kewajiban seorang


atasan, pengusaha, atau pemberi kerja, yaitu
dengan memberikan upah kepada pekerja
tepat pada waktunya

 Mendapatkan pelatihan kerja


 Penempatan kerja yang sesuai dengan
kompetensinya
 Memperoleh kesempatan dan perlakuan yang
sama
 Waktu kerja yang tidak berlebihan
 Mendapatkan kesejahteraan
 Ikut komunity atau perserikatan karyawan tertentu
 Jaminan kesehatan dan keselamatan kerja
 Memberikan cuti

4
11/22/2023

Tanggung Jawab Klien


► Membangun dan mempertahankan hubungan
baik dengan klien adalah kunci kesuksesan
► Memberikan produk atau layanan yang
berkualitas, mendengarkan umpan balik
pelanggan, dan menanggapi keluhan dengan
cepat dan efektif
► Memperbaiki komplain atas produk atau
layanan yang tidak sesuai dengan standar

Tanggung Jawab Menyediakan wadah untuk


menerima keluhan
kepada Klien pelanggan guna menjalin
hubungan dalam jangka
panjang

Memastikan
pemenuhan
kualitas
terbaik

membangun
kerja sama dan
komunikasi yang
baik

5
11/22/2023

Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan

► Bertanggung jawab untuk menjalankan usaha


mereka dengan memperhatikan dampak sosial
dan lingkungan
► Praktik bisnis yang berkelanjutan, kepatuhan
terhadap regulasi lingkungan, dan kontribusi
positif terhadap masyarakat lokal
► Kepedulian terhadap kondisi masyarakat di
sekitar tempat usaha

Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan


Konservasi
Keberagaman Lingkungan

Mendukung Upaya
Relawan

Filantropi

6
11/22/2023

Tanggung Jawab
Pengembangan
► Harus tetap inovatif dan siap untuk beradaptasi dengan
perubahan pasar
► Bertanggung Jawab untuk meningkatkan produk, layanan,
atau proses bisnis mereka agar tetap relevan dan mampu
bersaing
► Meningkatkan Value dari produk atau layanan
► Melibatkan investasi dalam riset dan pengembangan
► Keberanian untuk mengambil risiko yang dapat
menghasilkan inovasi positif

8 Faktor yang mempengaruhi


Pengembangan Usaha :
Faktor peluang, sumber daya manusia,
keuangan dan administrasi, organisasi,
perencanaan, pengelolaan usaha,
pemasaran dan penjualan, serta bantuan
pemerintah

7
11/22/2023

Tanggung Jawab
Pengembangan Aktivitas apapun yang
Usaha meningkatkan atau bertujuan
untuk meningkatkan
Pengembangan
keuntungan, produksi, atau
Kewirausahaan potensi layanan

Investasi atau
waktu yang
berdampak pada Pengembangan
pertumbuhan dan Kewirausahaan
perluasan usaha

Pengembangan yang Dapat dilakukan oleh Pengusaha

Mengenali Melakukan inovasi


kompetitor pelayanan/ produk

Meningkatkan Memaksimalkan
promosi sumber daya

Meningkatkan
Mencari Relasi
Pelayanan Terbaik
Kewirausahaan
pada Klien

8
11/22/2023

Raih Mimpimu
Menjadi Pengusaha yang
bertanggung Jawab

Terima Kasih
#Selamat Belajar

Anda mungkin juga menyukai