Anda di halaman 1dari 3

ANGKET MOTIVASI BELAJAR SISW A

(AKSI 2)

Hari / Tanggal :
Nama :
Kelas :

Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti sebelum menjawab


2. Setiap pernyataan, pilihlah salah satu jawaban yang paling sesuai dengan keadaan sebenarnya
dan memberi tanda ceklist (√) pada kolom yang tersedia.
SS : Jika Sangat Setuju
S : Jika Setuju
TS : Jika Tidak Setuju
STS : Jika Sangat Tidak Setuju

JAW ABAN
NO PERNYATAA N
SS S TS STS
1 Saya dapat memanfaatkan pelajaran kimia dalam
kehidupan sehari-hari.
2 Pelajaran kimia mendukung saya untuk meraih
cita-cita.
3 Ketika guru memberi soal di papan tulis/layar,
saya menawarkan diri untuk mengerjakannya .
4 Saya tidak suka mengerjakan PR kimia karena
pelajarannya sulit.
5 Saya sangat semangat belajar kimia.
6 Saya menyontek jika ada tugas yang tidak saya
pahami.
7 Saya selalu mempersiapkan diri dengan baik
sebelum pelajaran dimulai.
8 Saya belajar kimia jika ada ulangan atau tes.
9 Saya berusaha mencari sumber bacaan lain untuk
menambah pengetahuan tentang pelajaran yang
sedang dipelajari.
10 Saya malas mengulang pelajaran kimia di rumah.
11 Saya merasa cemas jika hasil belajar kimia jelek
12 Saya langsung menanyakan materi pembelajaran
yang tidak dipahami ke guru.
13 Saya berusaha mendapatkan nilai terbaik dalam
pelajaran kimia.
14 Saya bertukar pendapat dan pikiran tentang
pelajaran kimia dengan teman-teman.
15 Orang tua saya selalu mengingatkan untuk belajar.
16 Guru menyampaikan materi dengan baik dan
mudah dipahami.
17 Guru mengajar dengan metode yang menarik
18 M ateri yang dijelaskan disertai contoh yang sesuai
dengan kehidupan sehari-hari
19 Setelah belajar, pemahaman saya tentang materi
kimia meningkat.
20 Jika nilai ulangan saya tidak tuntas, saya akan
belajar lebih giat lagi

Kisi-Kisi Angket Motivasi Belajar Siswa

Indikator Nomor Pernyataan


Cita - cita 1, 2
Kemampuan belajar 3, 4, 5, 6
Kondisi siswa 7, 8, 9, 10
Unsur dinamis 11, 12
Kondisi lingkungan 13, 14, 15
Upaya guru membelajarkan siswa 16, 17, 18
Hasil belajar 19, 20

Pedoman Penskoran

Skor
Alternatif jawaban
Positif Negatif
SS : Sangat Setuju 4 1
S : Setuju 3 2
TS : Tidak Setuju 2 3
STS : Sangat Tidak Setuju 1 4

Pedoman Penilaian

Jumlah Skor = T x Pn

Keterangan:
T = Jumlah responden
Pn = Pilihan angka skor Likert

Rumus Indeks
𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑺𝒌𝒐𝒓
% = x 100
𝒀
Keterangan
Y = Skor tertinggi Likert x Jumlah responden

Interval Nilai 100 100


Interval = = = 25
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔 𝑖 𝐿𝑖𝑘𝑒𝑟𝑡 4

Interval Predikat
76 – 100 Sangat Baik
51- 75 Baik
26- 50 Cukup
0 - 25 Kurang

Anda mungkin juga menyukai