Anda di halaman 1dari 2

ASESMEN PRA ANESTESI DAN SEDASI

No.Dokumen No.Revisi Hal 1 dari 2


/YANMED/KEP/RST/X/2015 00

Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh :


12 Oktober 2015 Direktur
SPO
Tanggal Ditinjau
KEPERAWATAN 11 Oktober 2018
Dr. Linda Bahar, MARS

PENGERTIAN Suatu proses pengumpulan data/informasi tentang kondisi


kesehatan pasien yang dilakukan oleh DPJP pemberi tindakan
anestesi/sedasi untuk menilai dan menentukan status medis pasien,
membuat rencana pengelolaan anestesi (termasuk sedasi moderat
dan dalam) dan memberi informasi kepada pasien atau keluarga
tentang rencana tindakan anestesi(termasuk sedasi moderat dan
dalam) yang akan dilakukan terhadap pasien
TUJUAN 1. Sebagai acuan langkah-langkah dalam tindakan Asesmen pasien
Pra- Anestesi dan pra sedasi
2. Mengetahui status fisik pasien pra-operatif/tindakan medis
lainnya yang memerlukan pembiusan
3. Mengetahui dan menganalisis kondisipasien untuk perencanaan
tindakan lebih lanjut (rencana tindakan anestesia/sedasi)
4. Memilih jenis/teknik anestesi/sedasi yg sesuai
5. Memprediksi penyulit yang mungkin akan terjadi selama dan
sesudah tidakan anestesi/sedasi
6. Mempersiapkan obat/alat kesehatan untuk penatalaksanaan
apabila terjadi kegawatan
7. Mengenal petugas anestesi/sedasi dan mengurangi kecemasan
pasien
KEBIJAKAN 1. SK Direktur no. 4 d/SK-DIR/RSA/II/2016 tentang panduan
pelayanan anestesi RS Tiara Bekasi
2. SK Direktur no. 02 a/SK-DIR/RSA/I/2013 tentang susunan tim
pelayanan anestesi (termasuk sedasi moderat dan dalam) RS Tiara
Bekasi
3. SK Direktur no. 34/SK-DIR/RSA/XI/2015 tentang kebijakan
pelayanan anestesi dan bedah RS Tiara Bekasi
PROSEDUR
1. Perawat tempat dimana pasien dirawat menerima informasi
rencana tindakan Anestesi/sedasi
2. Perawat tempat pasien dirawat memberikan informasi rencana
ASESMEN PRA ANESTESI DAN SEDASI
No.Dokumen No.Revisi Hal 2 dari 2
/YANMED/KEP/RST/X/ 00
2015

anestesi/sedasi kepada DPJP pemberi tindakan anestesi/ sedasi RS


Tiara Bekasi sesuai jadwal dinas
3. Perawat tempat dimana pasien dirawat meminta pasien dan atau
keluarga mengisi formulir asesmen pra anestesi-sedasi khusus
untuk pasien
4. DPJP pemberi tindakan anestesi/sedasi melakukan verifikasi
Identitas sesuai prosedur verifikasi identitas pasien dan rencana
prosedur operasi/tindakan medis lainnya (Bapak/ibu/saudara
tolong sebutkan nama dan tanggal lahir? rencana
operasi/tindakan medis apa yang akan dijalani?)
5. DPJP pemberi tindakan anestesi/sedasi membuat Analisa kondisi
pasien dengan menentukan ASA dan kemungkinan penyulit
tindakan anestesi/sedasi
6. DPJP pemberi tindakan anestesi/sedasi membuat perencanaan
Tindakan Anestesi/sedasi berdasarkan hasil Analisa
7. DPJP pemberi tindakan anestesi/sedasi mendokumentasikan hasil
visitasi di formulir asesmen pra anestesi-sedasi
UNIT TERKAIT − Tim pelayanan anestesi
− Unit Kamar Bedah
− Ruang Intensive Care
− UGD
− Unit Radiologi

Anda mungkin juga menyukai