Anda di halaman 1dari 2

PERSONAL PROTECTIVE

EQUIPMENT TRAINING
Rig :
Location :
Date :
Time :
Trainer :

TRAINING OBJECTIVE:
Untuk mengenal lebih jauh , bahwa PPE adalah syarat dalam memasuki / bekerja di suatu
lokasi dan PPE sudah menjadi mandatory bagi semua pekerja di Rig tanpa kecuali.
Gunakan PPE yang memenuhi standar yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Dengan
menggunakan PPE yang benar dan baik insya Allah dapat terhindar dari cedera ditempat kerja

DESCRIPTION:
PPE ( APD )adalah alat keselamatan diri bagi semua pekerja sesuai dengan nama Alat
Pelindung Diri. Beberapa lat keselamatan diri tsb adalah sbb:
1. Topi keselamatan, harus sesuai dengan standar yang telah ditetapkan dalam peraturan
keselamatan yang ada. Pekerja diwajibkan memakainya bila masuk dan bekerja dalam
suatu lokasi Rig. Topi keselamatan yang tidak layak ( habis masa pakainya ) harus diganti
2. Kaca mata keselamatan, alat ini untuk melindungi mata dari benda 2 yang akan mencedari
mata, dari data statitik yang dikeluarkan ahali keselamatan banayk kecelakaan yang fatal
akibat dari tidak menggunakan alat keselamatan ini
3. Sepatu keselamatan, alat ini untuk melindungi kaki bila ada benda yang jatuh, akibat 5T
minyak dan lumpr dll.Gunakan sepatu yang telah memenuhi standar keselematan.
4. Sarung tangan, alat memnabtu sekali dalam melakukan aktifitas di rig, alat ini dapat
dapat melindungi tangan dari cedera, kotor, dll.
5. Pakaian kerja, satu bagian dari alat keselamatan yang berguna melindungi pekerja selain
terlindung dari panas dan hujan juga dari benda cair yang mengandung bahan berhaya
6. Ear plug, alat keselamatan bila bekerja ditempat kebisingan batas pemakaian alat 80 Db
7. Full body hardness, harus dipakai setiap menaiki racking plat form dan dipastikan dalam
kondisi layak pakai
8. Masker debu
Pesan Keselamatan :
1. Tidak ada satu alasan apapun tidak memakai alat keselamatan dalam area Rig
2. Jadikan suatu habit ( kebiasaan )dalam memakai alat alat keselamatan dgn baik dan benar
3. Alat keselamatan dapat mengurangi cedera.
4. Keselamatan bermula dari diri pribadi masing masing
5. Sangsi akan diberikan bagi yang tidak memakai alat keselamatan di Rig site
ATTENDANCE LIST:

No Nama Jabatan Tanda Tangan


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
Prepare by, Acknowledge by Approved by,

Site HSE Rig Superintendent Rig Manager

Anda mungkin juga menyukai