Anda di halaman 1dari 2

Pelayanan Izin Tenaga Kesehatan

melalui MPP Digital

Deskripsi
Layanan Online Izin Tenaga Kesehatan, meliputi:
1. Praktik Perawat
2. Praktik Bidan
3. Praktik Terapis Gigi & Mulut
4. Praktik Tenaga Teknis Kefarmasian
5. Praktik Tenaga Sanitarian
6. Praktik Tenaga Gizi
7. Praktik Fisioterapis
8. Praktik Okupasi Terapis
9. Praktik Terapis Wicara
10. Praktik Akupuntur Terapis
11. Praktik Perekam Medis
12. Praktik Refraksionis Optisien
13. Praktik Optometris
14. Praktik Teknisi Gigi
15. Praktik Penata Anestesi
16. Praktik Radiografer
17. Praktik Elektromedis
18. Praktik Ahli Teknologi Laboratorium Medik
19. Praktik Ortosis Prostesis
20. Praktisi Teknisi Kardiovaskular
21. Praktisi Tenaga Psikologi Klinis

Syarat
Tenaga Kesehatan telah terdaftar pada SISDMK (Sistem Informasi Sumber Daya Manusia
Kesehatan)

PANDUAN LAYANAN IZIN TENAGA KESEHATAN


MELALUI MPP DIGITAL
Permohonan SIP melalui MPP Digital
1. Download aplikasi MPP Digital melalui alamat :
https://admin.mppdigital.go.id/mppd.apk
(khusus ponsel Android)
2. Ikuti petunjuk penginstalan serta registrasi untuk masuk ke aplikasi MPP Digital
(berlaku 1 akun untuk 1 nomor HP)
3. Apabila sudah terinstal, akan muncul shortcut aplikasi MPP Digital di menu HP
4. Login
5. Pilih menu Izin Nakes dan pastikan anda sudah terdaftar pada SISDMK (Sistem Informasi
Sumber Daya Manusia Kesehatan)
6. Pilih ajukan izin lalu lengkapi formulir dan upload dokumen pendukung
7. Apabila menemui kendala dalam instalasi dan registrasi MPP Digital, dapat
menghubungi nomor MPP (081326703476)
Langkah pendaftaran pelayanan adminduk melalui menu IKD di aplikasi MPP Digital

1 2 3

Buka MPP Digital Login dan pilih Lengkapi formulir dan


Pilih: Izin Nakes Perizinan Tenaga upload dokumen
Kesehatan yang ingin pendukung
diajukan

Anda mungkin juga menyukai