Anda di halaman 1dari 2

1.

Diagnosa tumor osteosarkoma dapat ditegakkan dengan pemeriksaan enzim

A. Fosfatase alkali
B. Fosfatase asam
C. Amilase
D. Lipase
E. Amino peptidase

2. Diagnosa kanker prostat dapat ditegakkan dengan pemeriksaan

A. Fosfatase alkali
B. Fosfatase asam
C. Amino peptidase
D. Karboksi peptidase
E. Lipase

3. Pengobatan karsinoma mama dapat dilakukan dengan pemberian

A. Progesteron
B. Testoteron
C. Amilase
D. invibitor aromatase
E. Lipase

4. Tamoxiven dapat digunakan untuk terapi kasinoma mama karena tamoxiven struktur nya
mirip

A. Progesteron
B. Testoteron
C. Gonadotropin
D. Aromatase
E. Estrogen

5. Kasinoma mama dapat terjadi karena peningkatan aktivitas hormon


A. Prolakim
B. Testoteron
C. Fosfolipase
D. Amilase
E. Peptidase
6. Keganasan pada kelenjar tiroid bisa terjadi karena peningkatan TSHT4,T3 atau
A. Prolaktin
B. Kalsitunin
C. Epinefrin
D. Norepinefrin
E. Glukagon

7. Pada pembesaran kelenjar teroid apabila kadar T3 T4 dan TSH normal maka harus
diperiksa
A. Prolaktin
B. Kalsitunin
C. Ekstrogen
D. Androgen
E. Progesteron

8. Pemberian pengobatan dengan Invibitor aromatase dapat menyebabkan osteoporosis


sebab dengan pemberian invibitor aromatase akan terjadi penurunan aktivitas
A. Prolaktin
B. Kalsitonin
C. Ekstrogen
D. Androgen
E. Progesteron

Kunci Jawaban:
1. A
2. B
3. D
4. E
5. A
6. B
7. B
8. C

Anda mungkin juga menyukai