Anda di halaman 1dari 3

Tugas Kelompok 7

- Ria Qadriany - Nur Fadillah


- Sahabuddin - Nur Mutmainna
- Sitti Murniati M - Nur Namira Iqbal

1. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan polimorfisme gen enzim Epoksid Hidrolase
(EPHX) Tyr113His dengan kecenderungan perokok untuk menderita kanker paru. Pemaparan
asap rokok yang lama dapat menyebabkan 80- 90% untuk terjadinya kanker paru. Namun
diantara seluruh perokok hanya 10-15 % yang dapat berkembang menjadi kanker paru. Hal ini
menunjukkan ada interaksi antara faktor lingkungan dengan polimorfisme gen sehingga
mempengaruhi kecenderungan seseorang untuk menderita kanker. Berdasarkan substrat nya,
enzim hidrolase terbagi atas berapa bagian, sebutkan ?
a. karbohidrase, esterase, dan proteinase.
b. selulase, amilase dan protease.
c. lipase, protease dan karbohidrase.
d. protease, karbohidrase dan amilase.
e. esterase, lipase, dan proteinase.
2. Manakah dari pemeriksaan fungsi hati berikut ini yang tidak menggunakan metode enzymatic
dalam pemeriksaannya adalah …
a. SGOT
b. SGPT
c. GGT
d. Bilirubin
e. Alkhali Pospatase
3. Seorang pria berumur 45 tahun didiagnosis hampir mengalami kanker usus akibat kurangnya
berolahraga dan kurangnya asupan bernutrisi yg dapat menghancurkan lemak dalam usus
Tersebut. Kemudian pria tersebut dianjurkan oleh dokter untuk selalu rutin berolahraga dan
selalu makan makanan sehat untuk meningkatkan enzim yg dapat mencerna lemak secara normal
pada usus. Enzim apa yg berperan dalam mencerna lemak tersebut…
a. Enzim selulase.
b. Enzim lipase.
c. Enzim esterase.
d. Enzim proteinase.
e. Enzim hydrolase
4. Seorang laki-laki berumur 35tahun dating kedokter, dengan gejala sering mual, muntah, nafsu
makan berkurang lalu dokter menganjurkan dia untuk melakukan pemeriksaan Lab. Dari
Penyataan diatas merupakan pemeriksaan apakah yang dilakukan….
a. Gamma-GT
b. Albumin
c. GDS
d. SGOT & SGPT
e. Alkhali Phosphat
5. Pemeriksaan apakah yang diperlukan seorang dokter untuk mengidentifikasi paparan
organofosfat atau insektisida karbamat yang juga dapat digunakan sebelum anastesi dengan
relaksa otot untuk menyingkirkan kelainan genetis adalah ….
a. GGT (Gamma Glutamat Transferase)
b. ALT (Alanine Transaminase)
c. CHE (Cholinesterase)
d. AST (Aspartat Transaminase)
e. ALP (Alkhali Phospkatase)
6. Tes darah ini gunakan untuk mendeteksi enzim yang dilepaskan dari hati yang rusak, merupakan
tes dari….
a. Alkhali Phosphatase
b. Aminotransferase
c. Albumin
d. GGT (Gamma Glutamat Transferase)
e. Waktu Protrombin
7. Seorang ibu dating ke LAB membawa rujukan dari Dokter dengan keluhan gatal, lemas serta
penurunan BB yang signifikan, dari menyarankan pemeriksaan GDS metode Enzymatic.
Pertanyaannya enzim apakah yang berperan dalam pemeriksaan tersebut…
a. Cholin Esterase
b. Glucose Oxydase
c. Urease
d. Lipase
e. Amilase
8. Mempunyai sifat yang hanya mengubah kecepatan reaksi tapi tidak mengubah produk akhirnya
yang dibentuk atau mempengaruhi keseimbangan reaksi dan hanya meningkatkan laju suatu
reaksi, dari sifat diatas merupakan sifat dari….
a. Suhu
b. Ph
c. Enzim
d. Katalisator
e. Kalibrator
9. pemeriksaan apakah yang dilakukan untuk memeriksa penyakit hati, saluran empedu atau
penyalahgunaan alkohol. Dan untuk menyertakan peningkatan kadar alkali phosphat,penyakit
hati atau tulang dan jg untuk memeriksa atau memantau kerusakan hati akibat konsumsi alcohol
adalah…..
a. SGOT
b. SGPT
c. Gamma-GT
d. Albumin
e. CK.CMB
10. Di dalam tubuh manusia ada beberapa jenis enzim, slah satunya adalah enzim yang tugasnya
membantu mengubah hati menjadi gula dan enzim ini terdapat di dalam air. Dan enzim apakah
yang di maksud….
a. Amilase
b. Tripsin
c. Lipase
d. Maltase
e. Helicase

Anda mungkin juga menyukai