Anda di halaman 1dari 8

EFFICIENT

WRITING
RAHASIA MENULIS SINGKAT DI ERA INFORMATION OVERLOAD

@himawanprd < < SWIPE


BELAJARNULIS | UX WRITING

Kenapa menulis singkat itu jadi skill


paling "dicari" di 2020?

Menurut Marc R. Benioff, CEO Salesforce, kemampuan menulis


efisien dan ringkas untuk konten digital harus dikuasai setiap
penulis. Katanya "speed is the new currency of business."

Maksudnya? Semakin cepat user mengonsumsi informasi di


sebuah konten digital, semakin cepat juga kamu bisa
menentukan jenis konten mana yang oke dan mana yang harus
dihindari di masa depan.

Apalagi di era di mana tiap hari user dibombardir dengan ledakan informasi
(information overload). Mereka sudah terlanjur capek dengan konten yang terlalu
panjang dan enggak ada sesuatu yang bisa dibawa pulang. Terus gimana caranya
nulis efisien khususnya untuk produk digital? Yuk simak 5 prinsip dasarnya.

@himawanprd Sumber: Neil Patel. NeilPatel.com. "How to Become a


Better, Faster, and More Efficient Writer in 7 Steps."
BELAJARNULIS | UX WRITING

1 Yang tak berarti,


sampai bertemu nanti
Maksudnya, hapus kata-kata yang artinya tidak terlalu signifikan
atau tidak membawa kontribusi besar terhadap makna
kalimatnya secara keseluruhan.

Seperti: Contoh:
literally The system is literally down. We're really sorry!
really Sorry, the system is down.
kind of
actually
totally Kami ucapkan beribu-ribu terima kasih.
Terima kasih.

@himawanprd
BELAJARNULIS | UX WRITING

2 Yang berulang,
biarlah berpulang
Maksudnya, hapus kata-kata yang mengulangi arti dari kata
lainnya dalam satu kalimat yang sama.

Seperti: Contoh:
12 midnight The email address you entered is exactly the same.
exactly the same You entered the same email address.
biography of her
life
go up above Scroll naik layar ini ke atas untuk ke Beranda.
close proximity Scroll layar ini ke atas untuk ke Beranda.

@himawanprd
BELAJARNULIS | UX WRITING

3 Yang tersirat,
jangan buat terikat
Maksudnya, hapus kata-kata yang artinya secara tidak langsung
sudah disiratkan oleh kata lain yang mengikutinya.

Seperti: Contoh:
terrible tragedy We have 5 free gifts for you as the end result.
free gift We have 5 gifts for you as the result.
circle around
end result
new innovation Ada inovasi baru di aplikasi X! Cek sekarang!
Cek aplikasi X untuk melihat inovasi kami!

@himawanprd
BELAJARNULIS | UX WRITING

4 Yang berfrasa,
sulap jadi kata
Maksudnya, hindari frasa-frasa yang memakan tempat padahal
bisa diganti dengan satu kata yang artinya sama.

Seperti: Contoh:
in a flash In the event that the app crashes...
in consequence of If the app crashes...
in the forefront of
in the event that You get discount in a flash in consequence of loyalty.
as a matter of fact You get discount fast because you're loyal.

As a matter of fact, you will get punished.


Truly, you will get punished.

@himawanprd
BELAJARNULIS | UX WRITING

5 Yang negatif,
ubah jadi positif
Maksudnya, ubah semua kata negatif atau yang mengandung
negasi menjadi kata positif.

Seperti: Contoh:
not include The price does not include taxes and other charges.
not readable The price excludes taxes and other charges.
not shy
not the usual
The content displayed here is not readable.
not in harmony
The content displayed here is illegible.
with

You don't seem to be in harmony with me.


You disagree with me.

@himawanprd
BELAJARNULIS | UX WRITING

Mari kita rangkum...

5 prinsip dasar menulis efisien untuk produk digital:

Yang tak berarti, sampai bertemu nanti


Yang berulang, biarlah berpulang
Yang tersirat, jangan buat terikat
Yang berfrasa, sulap jadi kata
Yang negatif, ubah jadi positif

Sebenarnya ada banyak lagi prinsip menulis efisien untuk produk digital, tapi
setidaknya dengan menguasai 5 ini dulu, kamu sudah setengah jalan.

@himawanprd

Anda mungkin juga menyukai