Anda di halaman 1dari 6

Narasi

10 FILM KOREA EDISI BALAS DENDAM TERKEREN VERSI REFERENSIA

Hi Referensiana/ kali ini Referensia menghadirkan film dengan Tema Woman


Assassin yang menurut Tim Referensia Paling keren/ dan tentunya menjadi Film
Recommended untuk kalian tonton// Channel Referensia tidak akan me-Review
film dengan menceritakan Kisah seluruh Film// Karena film diciptakan untuk
ditonton/ bukan didongengkan/ dan inilah 10 Film Wanita Pembunuh Profesional
Terkeren Versi Referensia// sebelumnya mohon bantuannya klik Tombol Tombol
seperti biasa seperti di Chanel2 lain ya…//

The Long Kiss Goodnight 1996


Walau tahun rilis film ini sudah lama banget, tapi. action keren dari Geena Davis
sebagai assassin woman disini sangat seru. Film ini mengisahkan tentang Charly
Baltimore, seorang Wanita Pembunuh Terlatih yang bekerja pada salah satu
pejabat gedung putih, dikhianati karena pejabat tersebut membatalkan misi yg
ditugaskan untuknya dan berbalik ingin menghilangkan nyawa Charly dengan
menyewa pembunuh bayaran lain yakni Timothy dan anak buahnya. Charly
berhasil melarikan diri namun kepalanya sempat tertembak dan jatuh ke laut
sehingga menyebabkan dirinya amnesia. Charly pun kehilangan identitas siapa
dirinya, hingga ia menggunakan nama Samantha yg kemudian dipersunting pria
biasa bernama Hal, dan mereka kini memiliki anak bernama Caitlin. 8 tahun
kemudian Charly mengalami kecelakaan mobil yang membuatnya mulai kembali
merangkai puzzle memori masa lalunya. Tak lama setelah kecelakaan itu satu
demi satu pembunuh bayaran datang ingin menghabisi dirinya, sehingga ia
menyewa Mitch, yakni mata mata yang membantunya mengingat masa lalunya.
Akankah Charly dan keluarganya berhasil selamat dari incaran para pembunuh
tersebut, dan apakah Charly bisa kembali mengingat dgn utuh masa lalunya?
Silahkan tonton The Long Kiss Goodnight Rilis 1996/ karena film ini bertabur
adegan kekerasan super keren yang dipersembahkan Geena Davis tanpa stunt.
Dan Film ini merupakan film Assasin Woman recommended pertama dari
Referensia//.

Atomic Blonde 2017


Bersetting tahun 1989, film ini mengisahkan Lorraine Broughton (bragten)
seorang top level agen MI6 yg diperankan oleh Charlize Theron, ditugaskan oleh
Superior MI6 Eric Gray untuk melakukan misi ke Berlin menyelidiki pembunuhan
rekannya James Gasciogne (Gesion) yg membawa List agent ganda. Dalam
misinya ke negara itu, Lorraine harus bekerja sama dengan Perwakilan pusat di
Berlin, David Percival.
Di Berlin dia harus menghadapi para agent KGB yang sudah menyadari
keberadaannya sehingga beragam aksi perkelahian yang sengit dan kejar-
kejaran mendebarkan, mewarnai film ini. Berhasilkah Lorraine membawa pulang
daftar agent ganda?, Ok Viewers aksi keren Charlize Theron yg dilakukan sndiri
di film ini tanpa stunt, patut ditonton dan diberi acungan jempol. Dan Atomic
Blonde merupakan salah satu dari 10 Film Assasin Woman Terkeren
recommended dari Referensia//.

Proud Mary 2018


Mary (Taraji P Henson) adalah wanita pembunuh terlatih yang sewaktu kecil
ditemukan dijalanan dan dibesarkan oleh keluarga penjahat dibawah pimpinan
Benny yang sekaligus menjadi mentor dan ayah angkatnya. Suatu ketika Mary
ditugaskan untuk membunuh seorang target, tugas pun dilaksanakan dengan
sukses, namun Mary tidak tega menghabisi anak kecil laki lakinya.
Setahun berlalu dan Mary yang merasa bersalah terus mengawasi Danny dari
kejauhan. Kini bocil itu telah menjadi kacung seorang mafia Boston yang kejam
bernama Uncle (Xander Berkeley). Suatu ketika Mary menemukan Danny
pingsan di sebuah gang, naluri keibuannya timbul dan membawa Danny ke
apartemennya utk dirawat, saat Danny mengganti baju, dirinya pilu skaligus
geram melihat bekas bekas siksaan Uncle pada tubuh anak kecil itu. Mary pun
lantas melakukan pembalasan istimewa kepada Uncle, yang ternyata hal
tersebut akan berbuntut panjang dan menimbulkan perang antar geng yang
melibatkan kelompok Mafia ayah angkatnya Benny (Danny Glover) dan putranya
Tom (Billy Brown). Apa yang terjadi selanjutnya..? silahkan simak dalam Proud
Mary Rilis 2018/ karena Film ini merupakan salah satu dari 10 Film Assasin
Woman recommended dari Referensia//.

Anna 2019
Hidup di tengah lingkungan yang kejam, membuat Anna (Sasha Luss) merasa
putus asa dan kehilangan hasrat untuk melanjutkan hidupnya. Saat hendak
menghabisi nyawanya sendiri, ia bertemu dengan Alex (Luke Evans) yang
menawarkan untuk bekerja dengan KGB (Komitet Gosudarstvennoy
Bezopasnosti), sebagai pembunuh bayaran. Siapa sangka, Anna yang memiliki
keseharian sebagai supermodel ini ternyata berhasil menjadi salah satu
pembunuh bayaran paling Top di kalangan para assassin. Misi demi misi pun ia
jalani dengan baik, hingga akhirnya ia sadar bahwa ini bukanlah kehidupan yang
ia inginkan. silahkan simak Anna 2019/ karena Film ini merupakan salah satu
dari 10 Film Assasin Woman recommended dari Referensia//.

Ava 2020
Film ini berkisah tentang Ava Faulkner, Seorang wanita mantan militer yang kini
berprofesi sebagai pembunuh bayaran yang bekerja di bawah perintah
organisasi rahasia dan selalu melakukan tugasnya dengan tuntas. Tapi karena
beberapa tugas terakhirnya tidak bersih dan masuk liputan media, statusnya di
non-aktifkan untuk sementara. Karena blm ada tugas, Ava pulang untuk bertemu
keluarganya di Boston yang tak pernah ditemuinya selama 8 tahun. Ternyata
Ava menemukan masing masing orang dikeluarganya memiliki masalah yang
menambah beban pikirannya. Sementara itu Ava pun harus kembali ke
organisasinya karena ada tugas baru dari Duke, mentornya ketika di Militer yakni
membunuh seorang jenderal, namun kali ini lagi lagi Misinya bocor dan ketahuan
oleh intel musuh sehingga nyaris gagal dan membuat Ava banyak mengalami
luka.
Duke meminta pada atasannya yaitu Simon agar memberi kesempatan lagi
untuk Ava, namun Simon membunuh Duke dan Memerintahkan bawahannya
untuk membunuh Ava. Namun Gagal, Akhirnya Simon turun tangan langsung
untuk membunuh Ava. Mampukah Ava Selamat dan membalas dendam atas
kematian Duke ? silahkan tonton Ava rilis 2020/ karena Film ini lumayan
menampilkan adegan hard action/ Dan layak masuk dalam 10 Film Assasin
Woman Terkeren recommended Referensia//.

The Protege 2021


Film ini bercerita tentang Anna yang diperankan Maggie Q, seorang anak yang
keluarganya korban pembunuhan, diambil dan dirawat oleh Moody (Samuel L
Jackson), Anna dibesarkan dan dilatih menjadi mesin pembunuh yang tidak
pernah gagal melaksanakan misinya. So far, so good.

Anna dan Moody percaya bahwa mereka bekerja untuk menghabisi orang-orang
yang jahat. Anna menyembunyikan identitasnya dengan menjual buku-buku
klasik sebagai kamuflase. Dan ketika si penyelamatnya alias mentornya Moody
tiba-tiba tewas dibunuh, Anna pun mencari segala macam cara untuk membalas
dendam. Dapatkah Anna membalaskan dendamnya ? silahkan Tonton The
Protégé, Rilis 2021/ karena Film ini memiliki banyak Visual Adegan-adegan aksi
yang artistic/ terutama aksi keren Maggie Q untuk adegan baku hantam
dilakukannya dengan gaya yang begitu santai, yang memberikan kesan melekat
bahwa dia memang benar benar wanita pembunuh.profesional./ dan Film ini
merupakan salah satu dari 10 Film Assasin Woman Terkeren versi Referensia//.

GunPowder Milkshake 2021


https://drakorkita.lol/detail/gunpowder-milkshake-2021-rqqn/
Film ini mengisahkan tentang Samantha (Keren Gillan), yg kerap dipanggil Sam/
baru berusia 12 tahun ketika ibunya Scarlet (Lena Headey), seorang pembunuh
elit, terpaksa meninggalkannya. Sam dibesarkan oleh The Firm, sindikat
kejahatan kejam tempat ibunya bekerja. 15 tahun kemudian, Sam mengikuti jejak
ibunya dan tumbuh menjadi wanita pembunuh yang ganas.dibawah pimpinan
Nathan// Namun Sam melakukan tidak menyangka saat menjalankan misi yang
diberikannya dari puluhan orang yang dibunuhnya/ salah satunya adalah putra
seorang pimpinan gangster terbesar yang kemudian ingin membalas dendam.

Sam kemudian mendapat kesempatan kedua untuk memperbaiki itu semua,


yakni dengan cara mengambil kembali uang milik organisasi yang dicuri oleh
salah satu anggota The Firm. Tapi, begitu ia mengetahui bahwa motivasi si
pencuri adalah untuk membayar uang tebusan untuk putrinya Emily (Chloe
Coleman-My Spy) yang diculik/ Sam memutuskan mempertaruhkan nyawanya
untuk menyelamatkan nyawa gadis kecil tersebut/ yang membuatnya kini
menjadi buruan pasukan kiriman The Firm yang melakukan pengejaran
terhadapnya// Mampukah Sam Selamat ?/ Silahkan Tonton sndiri Gunpowder
Milkshake rilis 2021/ karena film ini selain bertabur adegan Action super seru/
juga bertabur bintang/ Dan Film ini layak mendapat tempat sebagai 10 Film
Assasin Woman recommended dari Referensia//.

Kate 2021
https://drakorkita.lol/detail/kate-2021-ykmm/
Kate (Mary Elizabeth Winstead) seorang Assassin Female dtugaskan
membunuh seorang anggota Yakuza di Osaka. Saat hendak melakukan aksinya,
dia ragu karena adanya anak dari sang target. Karena desakan Varrick,
mentornya, Kate melakukannya juga dan membuat anak anggota Yakuza itu
menangis sejadi-jadinya.
beberapa bulan kemudian, Kate memutuskan untuk pensiun dari pekerjaannya
karena tugasnya di Osaka lalu masih terbayang dibenaknya. Kate ingin
menjalani kehidupan normal yang selama ini belum pernah dia miliki, karena
sedari kecil sejak orang tuanya tewas terbunuh, dia diasuh oleh Varrick dan
dilatih menjadi pembunuh professional..

Mampukah kate keluar dari organisasi yg membesarkannya ?, dan apakah


Varrick melepaskannya begitu saja, Karena sebagaimana kita ketahui, biasanya
jika salah satu anggota organisasi criminal keluar, maka anggota tersebut
nyawanya menjadi taruhan. Silahkan tonton Kate rilis 2021, karena film ini
penuh dengan adegan baku hantam nan sadis/ Dan Kate merupakan salah satu
dari 10 Film Assasin Woman recommended dari Referensia//.

Kill Boksoon 2023


Gil Boksoon, seorang pembunuh bayaran kelas A, mulai berpikir untuk berhenti
dari pekerjaannya karena khawatir dengan putri semata wayangnya. Dia takut
rahasia yang ditutupi selama ini akan terbongkar. Namun Cha Min Kyu/
Pimpinan MK/ yakni Asosiasi Pembunuh Bayaran di korea/ tidak menginzinkan
Book Soon Keluar// dan seperti biasa/ dalam organisasi criminal, siapa yang
ingin keluar, maka orang tersebut harus mati// sehingga Book Soon pun kini
menjadi target oleh para anggota pembunuh bayaran tersebut// Mampukah Book
Soon dan Anaknya Selamat ?// Silahkan Simak saja dalam Film Kill Book Soon
rilis 2023/ karena di film ini penonton diajak untuk melihat berbagai aksi keren
dalam berbagai bentuk visual/ seperti. Adegan baku hantam dengan Refleksi
dari genangan air/ permainan Kamera yang akrobatik membuat adegan terasa
berkali-kali lipat lebih seru/ serta Penggunaan slow-motion dan CGI yg keren
sehingga hasilnya melebihi ekspektasi/ dan Kill Book Soon pantas masuk dalam
10 Film Assassin Woman Keren versi Referensia//

The Villainess 2017


Film ini mengisahkan seorang wanita bernama Sook-hee (OK Vin) yang sewaktu
kecil ayahnya dibunuh oleh gangster/ Sok Hee akhirnya diambil oleh sebuah
kelompok gangster lain// dirinya kemudian dirawat dan dibesarkan untuk menjadi
petarung dan pembunuh terlatih yang kejam//
Ketika dewasa/ Dia kemudian dinikahi Joon Sang/ bos gangster tersebut (Shin
Ha Gyun)/ namun saat mereka berbulan madu/ Suaminya dibunuh oleh
Gangster lain// Sook He dengan penuh amarah mendatangi Markas mereka/ dan
tidak terprediksi/ 1 Gangster dibantai habis oleh Sook Hee/ walaupun imbasnya
tubuh Sook Hee berdarah2 dan penuh luka// Sook Hee akhirnya ditangkap polisi/
dan diambil oleh sebuah organisasi wanita terlatih dibawah pimpinan Kwon
Sook// Sook Hee yang sedang hamil tidak punya pilihan lain selain menjalani
kontrak 10 tahun untuk mengikuti pelatihan dan hidup sebagai agen rahasia//
Wajah Sook Hee pun dioperasi plastik dan memiliki identitas baru// Sook He
akhirnya melahirkan dan membesarkan anaknya di basecamp organisasi//
Hampir smua orang2 disitu menyayangi putri Sook Hee//

Tiba waktunya Sook Hee ditugaskan keluar untuk menjalankan misi/ tak
disangka Sook Hee ditugaskan untuk target seorang gangster yang ternyata
adalah suaminya Joon Sang yang masih hidup// Apakah Sook Hee mampu
menyelesaikan misinya ? dan Apa motif suaminya mengapa tega menjebaknya
sendirian memasuki sarang Gangster dimasa lalu..?// Silahkan Tonton The
Villainess Rilis 2017// Karena Fim ini banyak adegan baku hantam yang seru dan
Pantas menempati 10 film Assasin Woman Terkeren versi Referensia//.

Anda mungkin juga menyukai