Anda di halaman 1dari 1

Lembar Catatan Percakapan Pasca-Observasi Kelas

Hari/ Tanggal : Rabu, 7 Februari 2024 Sekolah : SMP Negeri 23 Malang


Nama Guru : Nuning Indrijati, S.Pd. Kelas : VIII.4
Mata Pelajaran : IPS Waktu Percakapan : 15 mnt

Lampiran: Lembar Catatan Observasi


Catatan Refleksi Guru:

Dari hasil pembelajaran yang telah dilaksanakan sintak pembelajaran yang di Modul
dengan yang dilaksanakan mungkin bisa diperjelas petunjuknya agar siswa tidak
bingung ketika melaksanakan pembelajaran

Topik percakapan dan catatan:

Yang sudah baik adalah pembelajaran yang dilakukan sudah nampak menerapkan diferensiasi, KSE dan
teknik STOP. Sedangkan yang perlu diperbaiki adalah petunjuk atau kalimat kerja yang diberikan supaya
siswa memahami tugas mereka pada saat pembelajaran tersebut. Karena model window shoping masih
belum sering digunakan oleh guru

Rencana Tindak Lanjut:

Akan memperbaiki modul ajar agar lebih jelas sehingga guru lain yang membaca
memahami maksudnya. Melaksanakan pembelajaran di kelas yang konsisten
menerapkan diferensiasi, KSE dan teknik STOP

Disepakati bersama

(Dedy Wardhana) (Nuning Indrijati)


Supervisor Guru

Supervisi Akademik dengan Pola Pikir Coaching

Anda mungkin juga menyukai