Anda di halaman 1dari 19

MATRIKS DAN OPERASINYA

- Matriks adalah himpunan skalar yang disusun


secara empat persegi panjang menurut baris
dan kolom. Skalar-skalar tersebut disebut
dengan elemen matriks

- Untuk batasnya digunakan : (), [ ], atau || ||


- Matriks diberi nama dengan huruf besar
misalnya A,B, C, P, Q dan Lain-lain.

- Sedangkan Elemen-elemennya diberi nama


dengan huruf kecil misalnya a11, b21, c34, dan lain-
lain

- Secara lengkap di tulis A = (aij), yang artinya


suatu Matriks A yang elemen-elemennya adalah
aij, dimana indeks i menyatakan baris ke-i dan
indeks j menyatakan kolom ke-j
- Boleh juga ditulis A(mxn) = (aij), dimana (m x n)
adalah ukuran (ordo) dari matriks

- Banyak baris m, banyak kolom n disebut ordo


matriks
Matriks A berordo 2 x 3 (2 baris, 3 kolom)
1. Matriks Persegi / bujursangkar:
Adalah matriks yang memiliki banyak baris dan
kolom yang sama

4 10 20 Banyak Baris 3
A= 3 8 2 Banyak Kolom 3
41 5 3
Diagonal Utama

Disebut matrik A berordo 3 x 3


2. Matriks Nol:
Adalah matriks yang semua Elemennya nol

0 0 0
A= 0 0 0
0 0 0

matrik nol berukuran 3 x 3


3. Matriks Diagonal:
Adalah matrik bujur sangkar yang semua
elemen di luar diagonal utama adalah nol

4 0 0
A= 0 8 0
0 0 3
4. Matriks Satuan atau Matrik Identitas:
Adalah matrik diagonal yang elemen-elemen
diagonal utamanya semua 1, sedangkan elemen
yang lain adalah 0. matriks satuan/Identitas
ditulis In

1 0 0
I= 0 1 0
0 0 1
5. Matriks Skalar:
Adalah matrik diagonal dengan semua elemen
diagonal utamanya sama

Matrik tersebut dapat ditulis


37 0 0 dengan
A= 0 37 0 1 0 0
37.I = 37 0 1 0
0 0 37 0 0 1

Artinya 37 x Matrik Identitas


6. Matriks Segitiga Atas:
Adalah matriks bujur sangkar yang semua
elemen di bawah diagonal utamanya bernilai
nol
7. Matriks Segitiga bawah:
Adalah matriks bujur sangkar yang semua
elemen di diatas diagonal utamanya bernilai nol
8. Matriks Simetris
Adalah matriks yang transportasenya sama dengan
dirinya sendiri,dengan kata lain jika A=AT atau aij = aji
untuk semua i dan j.

17 5 0 17 5 0
A= 5 3 1 dan AT 5 3 1 , Karena
0 1 17 0 1 17

A=AT= Maka A adalah simetris


9. Matriks Antimetris
Matrik yang transportasenya adalah Negatifnya.
Dengan kata lain jika AT =-A atau aij=-aij untuk
semua i dan j.

0 15 -51 -25 transposenya adalah AT =


A= -15 0 3 -4 0 -15 51 25
53 -3 0 1 15 0 -3 4
25 4 -1 0 AT= -51 3 0 -1
-25 -4 1 0
Karena AT = -A, Maka A Adalah matriks
antisimetris
10. Matriks Invers

Jika A dan B matriks-matriks bujur sangkar


berordo n dan berlaku AB=BA = I, maka B invers
dari A ditulis B=A-1 dan sebaliknya A adalah
invers dari B, ditulis A=B-1
11. Matriks Komutatif
Jika A dan B matriks-matriks bujur sangkar dan
berlaku AB=BA , maka A dan B dikatakan
berkomutatif satu sama lain
A= 4 1 dan B= 6 1
1 4 1 6
AB= 4 1 6 1 = 25 10
1 4 1 6 10 25
BA = 6 1 4 1 = 25 10
1 6 1 4 10 25
12. Matriks Idempoten, Periodik, Nilpoten

Bila berlaku AA=A2 = A, dikatakan matriks bujur


sangkar A adalah matriks yang idempoten. Bila
p bilangan asli terkecil sehingga berlaku
AA…A=Ap = A, maka dikatakan A matriks
periodik dengan periode p-1. kalau Ar=0,
dikatakan A nilpoten dengan indeks r
Matriks Idempoten, Periodik, Nilpoten

A= 1 1 3
5 2 6 adalah nilpoten dengan indeks=3
-2 -1 -3
Karena
A3= 1 1 3 1 1 3 1 1 3 0 0 0
5 2 6 . 5 2 6 5 2 6 = 0 0 0
-2 -1 -3 -2 -1 -3 -2 -1 -3 0 0 0

Anda mungkin juga menyukai