Anda di halaman 1dari 13

Lingkungan & Kependudukan

Geo Fase F / Kelas XI

Lingkungan
Habitat Hidup Berkelanjutan
Lingkungan alam telah menyediakan
berbagai sumber daya yang dibutuhkan
manusia dan makhluk hidup lainnya.
Manusia merupakan agen perubahan paling
dominan di alam. Semua aktivitas manusia
mengarah pada peningkatan konsumsi
sumber daya
Lingkungan alam telah menyediakan
berbagai sumber daya yang dibutuhkan
manusia dan makhluk hidup lainnya.
Manusia merupakan agen perubahan paling
dominan di alam. Semua aktivitas manusia
mengarah pada peningkatan konsumsi
sumber daya
Karena itulah diperlukan kesadaran penuh
agar mampu menjaga kelestariannya.

Manusia harus mewujudkan ;


… Etika dan kualitas lingkungan.
… Interaksi & interelasi dgn lingkungan
… Lingkungan global berpengaruh
positip pada lingkungan local.
Lingkungan Hidup
Lingkungan hidup; kesatuan ruang dengan
segala benda, daya, keadaan & makhluk hidup
termasuk manusia dan perilakunya, yang
memengaruhi alam itu sendiri, kelangsungan
perikehidupan, dan kesejahteraan manusia serta
makhluk hidup lain (UU No. 32/2009).
Ada 2 jenis lingkungan hidup :
1. Lingkungan alami, lingkungan yg terbentuk
secara alami /tanpa campur tangan manusia.
Meliputi lingkungan daratan dan lautan.
2. Lingkungan buatan, lingkungan yang dibuat
oleh manusia secara sadar dengan
memanfaatkan teknologi, sebagai upaya
pemenuhan kebutuhan hidup manusia.
Etika Lingkungan
Etika lingkungan ; nilai-nilai keseimbangan
dalam kehidupan manusia dalam interaksi
terhadap lingkungan hidupnya yang terdiri
atas aspek abiotik, biotik, dan budaya
(Marfai, 2013).

Etika lingkungan merupakan kebijaksanaan


moral manusia dalam bergaul dengan
lingkungannya.
Diperlukan agar setiap kegiatan yang
menyangkut lingkungan dipertimbangkan
secara cermat sehingga keseimbangan
lingkungan tetap terjaga.
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
1. Lingkungan Biotik
Lingkungan yg dibentuk oleh
komponen- komponen makhluk hidup
dan berwujud makhluk hidup, meliputi
manusia, hewan, tumbuhan, bakteri
dan virus.
Berdasarkan fungsinya dibagi 3 :
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
Produsen, organisme yg mampu
1. Lingkungan Biotik membuat makanannya sendiri, dengan
Lingkungan yg dibentuk oleh mengubah zat anorganik menjadi organic
komponen- komponen makhluk hidup (autotrof), seperti tumbuhan hujau
dan berwujud makhluk hidup, meliputi
manusia, hewan, tumbuhan, bakteri
dan virus.
Berdasarkan fungsinya dibagi 3 :
a. Produsen
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
Konsumen, organisme yg tidak dapat
1. Lingkungan Biotik membuat makanannya sendiri &
Lingkungan yg dibentuk oleh bergantung kepada organisme lain
komponen- komponen makhluk hidup (heterotrof) spt manusia & hewan
dan berwujud makhluk hidup, meliputi
manusia, hewan, tumbuhan, bakteri
dan virus.
Berdasarkan fungsinya dibagi 3 :
a. Produsen
b. Konsumen
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
1. Lingkungan Biotik Decomposer, organisme yang
berfungsi sebagai pengurai/penghancur.
Lingkungan yg dibentuk oleh
Spt bakteri dan jamur.
komponen- komponen makhluk hidup
dan berwujud makhluk hidup, meliputi
manusia, hewan, tumbuhan, bakteri
dan virus.
Berdasarkan fungsinya dibagi 3 :
a. Produsen
b. Konsumen
c. Dekomposer
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
1. Lingkungan Biotik
2. Lingkungan Abiotik
Lingkungan yg dibentuk oleh
komponen-komponen benda mati,
& ikut mempengaruhi kelangsungan
kehidupan makhluk hidup.
a. Air
b. Tanah
c. Udara
d. Cahaya matahari
e. Suhu udara
f. Kelembapan
g. Iklim
Jenis-jenis Lingkungan Hidup :
1. Lingkungan Biotik
2. Lingkungan Abiotik
3. Lingkungan Sosial Budaya
Lingkungan sosial ; lingkungan antar
manusia / antar kelompok yang
memengaruhi individu, di dalamnya
terdapat norma, aturan, dan adat istiadat
yang berlaku dalam masyarakat tertentu
Lingkungan budaya ; benda-benda /
suatu hal hasil daya cipta manusia, seperti
bangunan, karya seni, sistem kepercayaan,
dan tatanan kelembagaan sosial.
Manfaat Lingkungan Hidup :
1. Sebagai tempat untuk hidup
2. Penghasil pangan
3. Penyedia sumber daya alam
4. Penyedia mikroorganisme
5. Penyedia oksigen
6. Penyedia tanah
Terima Kasih
Tugas Project Lingkungan Habitat Hidup
Berkelanjutan (pilih salah satu) :
1. Membuat poster etika lingkungan/menjaga
kelestarian lingkungan.
2. Membuat jenis lingkungan yang saling
berinterelasi satu sama lainnya.

Next Vidio Kualitas Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai