Anda di halaman 1dari 1

Pada bulan mei 2020 bagian akuntansi banksyariah Indonesia melaporkan transaksi penghimpunan dana

dengan akad wadiah , mudharabah dan musyarakah sebgai berikut :

1 Diterima kas tabungan wadiah atas nama tuan ahmad Rp 20.000.000


2 Diterima kas tabungan wadiah atas nama tuan anwar Rp 30.000.000
3 Diterima kas tabungan mudharabah atas namatuan bahrudin Rp 50.000.000
5 Diterima kas tabungan mudharabah atas nama tuan budi Rp 70.000.000
7 Diterima kas tabungan deposito mudharabah 3 bulan atas tuan hairi Rp 100.000.000
9 Diterima kas setoran tuan donnydengan akad musyarakah Rp 200.000.000
11 Diterima kas tabungan wadiah atas nama tuan erwansyah Rp 100.000.000
13 Diterima kas tabungan mudharabah atas nama tuan firmansyah Rp 200.000.000
15 Diterima kas depositomudharabah atas nama tuan adhan Rp Rp 300.000.000
17 Diterima kas tabungan mudharabah atas nama tuan Rafi Rp 2.000.000
19 Diterima kas tabungan wadiah atas nama tuan Ramadhan Rp 200.000.000
21 Diterima kas tabungan mudharabah atas nama tuan Iqbal Rp 3.000.000
27 Diterima kas tabungan wadiah atas nama ibu tuty Rp 50.000.000
29 Diterima kas tabungan wadiah atas namatuan anwar Rp 5.000.000
31 Diterima kas deposito mudharabah atas nama ibu susi Rp 60.000.000

Anda mungkin juga menyukai