Anda di halaman 1dari 8

MEKANISME

PENGIRIMAN DATA
( TRANSMISI DATA )
TRANSMISI DATA
Media transmisi data merupakan media yang
digunakan untuk mengirimkan data, sehingga
dapat menghubungkan pengirim dengan
penerima tersebut. Media transmisi data
dibagi menjadi 2 yaitu media transmisi
berkabel (guided transmission media) dan
media transmisi nirkabel (unguided
transmission media).
MEDIA TRANSMISI
DATA
125

100

Kabel / wired yang biasa digunakan


1
75

untuk melakukan proses transmisi data


terdapat beberapa macam yang 50

diantaranya adalah Kabel Pilin, Koaksial


( Coaxial Cable ), Serat Optik 25

Tanpa kabel / Nirkabel / Wireless. Wi-fi


2
0
atau yang dikenal dengan Wireless Item 1 Item 2 Item 3 Item 4 Item 5

adalah Media Transmisi unguided, yang


mana media ini hanya bisa
mentransmisikan data dan tidak
dijadikan untuk pemandu.
METODE / MEKANISME
TRANSMISI DATA
1 Simplex ( Satu Arah)
Simplex adalah komunikasi yang tidak memungkinkan
penerima dan pengirim saling bertukar informasi. Pada
komunikasi ini sinyal-sinyal dikirim hanya satu arah saja
dalam waktu yang bersamaan. Karena melalui satu arah
saja, komunikasi ini tidak terjadi secara interaktif, informasi

2
3 hanya disampaikan melalui satu titik saja.
METODE TRANSMISI DATA
2 Half-Duplex (dua arah secara bergantian)
Metode ini memungkinkan komunikasi antara dua belah
pihak yaitu pengirim dan penerima dapat saling berbagi
informasi dan berkonukasi secara interaktif, tetapi tidak
dalam waktu yang bersamaan.
METODE TRANSMISI DATA
3 Full-Duplex (dua arah secara bersamaan)
Metode ini memungkinkan komunikasi antar kedua belah
pihak dapat saling berbagi informasi dan berkomunikasi
secara interaktif dan dalam waktu yang bersamaan. Alat
komunikasi yang menggunakan metode ini adalah
telephone, handphone, dan sebagainya. Umumnya alat
yang memanfaatkan metode komunikasi ini menggunakan
dua jalur komunikasi.
CONCLUSION
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit.
Suspendisse quis enim pretium, bibendum ante
ullamcorper, tincidunt augue. Nunc sed lorem aliquam,
malesuada lectus eu, placerat lorem. Proin at aliquet
sapien, vitae elementum mi. Nullam suscipit ante at mi
malesuada, id sodales dolor dictum.
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai