Anda di halaman 1dari 14

MODUL 2

BEKERJA DENGAN MICROSOFT


EXCEL
KELAS 5 SDILH SUMENEP
PENGERTIAN WORKBOOK &
WORKSHEET
• Workbook adalah tempat atau area dimana kita
melakukan aktifitas utama pada microsoft excel.

• Worksheet adalah bagian dari workbook, tempat


dimana kita memasukkan data.
PERBEDAAN KOLOM & BARIS

• Kolom adalah bagian yang melintang vertikal yang


ditandai dengan Huruf A, B, C dan seterusnya
sampai XFD.

• Baris adalah bagian yang melintang horizontal dan


ditandai dengan Angka 1, 2, 3 dan seterusnya
sampai 1.048.576
PERBEDAAN CELL & RANGE

• Cell adalah sebuah kotak kecil pada worksheet


yang merupakan titik pertemuan antara baris dan
kolom.
PERBEDAAN CELL & RANGE

• Range adalah gabungan dari beberapa sel, baik


dalam satu atau beberapa baris dan kolom.
MENGENAL WORKBOOK &
WORKSHEET

Membuat Worksheet Baru

Mengubah Nama Worksheet

Menghapus Worksheet
MEMBUAT WORKSHEET BARU

• Klik tombol Insert Worksheet pada tab Worksheet


MENGUBAH NAMA WORKSHEET

• Klik kanan pada


worksheet yang akan
diubah namanya
• Pilih Rename
• Ketik nama worksheet
yang baru
• Tekan Enter
MENGHAPUS WORKSHEET

• Klik kanan pada


worksheet yang mau
dihapus
• Pilih Delete
FASILITAS AUTOFILL

• Fasilitas Autofill digunakan untuk membuat data


berurutan secara otomatis
PENGENALAN KURSOR EXCEL

Kursor Seleksi Kursor Untuk Memindahkan

Kursor Untuk Menggandakan (Copy)


MENGATUR LEBAR KOLOM

• Cara 1 : Tempatkan mouse di bagian tepi kanan


kolom.
• Klik kiri mouse, tetap tekan sambil gerakkan mouse
ke arah kanan untuk memperlebar kolom.

• Cara 2 : Double klik pada


tepi kanan header kolom.

Kursor Untuk Mengatur Lebar Kolom


MENGATUR TINGGI BARIS

• Cara 1 : Tempatkan mouse di bagian tepi bawah


baris.
• Klik kiri mouse, tetap tekan sambil gerakkan mouse
ke arah bawah untuk memperlebar baris.

• Cara 2 : Double klik pada


tepi bawah header baris.

Kursor Untuk Mengatur Tinggi Baris


SEKIAN & TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai