Anda di halaman 1dari 4

TO #09 PAHAMIFY – PM − Dalam setiap percobaan, Zul bisa mendapatkan

hasil menang atau kalah dengan peluang yang


1. Yoji memiliki bisnis makanan berupa ayam saus pedas sama besar.
yang bervariasi dari level 1 sampai 5. Untuk − Jika pada suatu percobaan Zul kalah, pada
membuat 50 ml saus pedas level 1, dibutuhkan dua percobaan selanjutnya dapat dipastikan Zul
cabai. Untuk takaran yang sama, setiap level menang.
selanjutnya membutuhkan cabai sebanyak dua kali
lipat dari level saat ini. Dalam kondisi apa pun, Zul akan selalu menang
setidaknya n percobaan. Nilai n terbesar adalah ....
Untuk membuat 200 ml saus pedas
level 5 dibutuhkan ... cabai. 5. Zul sedang memainkan permainan gacha sebanyak
empat percobaan. Permainan tersebut memiliki
2. Yoji memiliki bisnis makanan berupa ayam saus pedas beberapa aturan khusus.
yang bervariasi dari level 1 sampai 5. Untuk
membuat 50 ml saus pedas level 1, dibutuhkan dua − Dalam setiap percobaan, Zul bisa mendapatkan
cabai. Untuk takaran yang sama, setiap level hasil menang atau kalah dengan peluang yang
selanjutnya membutuhkan cabai sebanyak dua kali sama besar.
lipat dari level saat ini. − Jika pada suatu percobaan Zul kalah, pada
percobaan selanjutnya dapat dipastikan Zul
Yoji lupa membuat saus pedas level 3, tetapi ia telah menang.
membuat saus pedas level lain. Kombinasi berikut
yang bisa digunakan untuk membuat 250 ml saus Peluang Zul memenangkan setidaknya tiga dari
pedas level 3 adalah ... empat percobaan adalah ....

12 9
A. 50 ml saus level 4, 100 ml saus level 2, A. D.
16 16
dan 100 ml saus level 1.
B. 100 ml saus level 4, 50 ml saus level 2, 11 8
dan 100 ml saus level 1. B. E.
16 16
C. 100 ml saus level 4, 100 ml saus level 2,
dan 50 ml saus level 1. C.
10
D. 50 ml saus level 5, 100 ml saus level 2, 16

dan 100 ml saus level 1.


6. Perhatikan gambar berikut!
E. 50 ml saus level 5, 50 ml saus level 2,
dan 150 ml saus level 1.

3. Yoji memiliki bisnis makanan berupa ayam saus pedas


yang bervariasi dari level 1 sampai 5. Untuk
membuat 50 ml saus pedas level 1, dibutuhkan dua
cabai. Untuk takaran yang sama, setiap level
selanjutnya membutuhkan cabai sebanyak dua kali
lipat dari level saat ini.

Jaku meminta Yoji meracik saus pedas takaran 150 ml


Sebuah pelat tipis berbentuk segitiga sama
dengan menggunakan takaran 50 ml dari tiga saus
sisi LMN dengan panjang sisi 18 √3 cm. Pelat
yang berbeda level. Banyak cara meracik saus
tersebut akan dibentuk menjadi prisma dengan
tersebut agar Jaku mendapatkan saus pedas dengan
alas △PQR tanpa tutup dengan cara memotong
tingkat kepedasan melebihi level 3 adalah … cara.
bagian ujung-ujungnya.
A. 6
Apabila tinggi prisma yang diinginkan adalah 6 cm,
B. 7
panjang sisi alas prisma adalah ... cm.
C. 8
D. 9
A. 6 E. 18
E. 10
B. 9
4. Zul sedang memainkan permainan gacha sebanyak C. 6 √3
empat percobaan. Permainan tersebut memiliki D. 9 √3
beberapa aturan khusus.
7. Perhatikan gambar berikut! 9. Perhatikan gambar berikut!

Sebuah pelat tipis berbentuk segitiga sama Sebuah pelat tipis berbentuk segitiga sama
sisi LMN dengan panjang sisi 18√3 cm. Pelat tersebut sisi LMN dengan panjang sisi 18√3 cm. Pelat tersebut
akan dibentuk menjadi prisma dengan akan dibentuk menjadi prisma dengan
alas △PQR tanpa tutup dengan cara memotong alas △PQR tanpa tutup dengan cara memotong
bagian ujung-ujungnya. bagian ujung-ujungnya.

Apabila tinggi prisma yang diinginkan adalah 6 cm, Berdasarkan informasi di atas, tentukan apakah
luas penampang pelat yang terbuang adalah ... cm2. setiap pasangan berikut MUNGKIN atau TIDAK
MUNGKIN menjadi panjang QT dan TM.
A. 144√3
B. 126√3 I. QT adalah 3 cm dan TM adalah 3√2 cm.
C. 108√3 Mungkin Tidak Mungkin
D. 90√3
E. 72√3 II. QT adalah 4 cm dan TM adalah 4√3 cm.
Mungkin Tidak Mungkin
8. Perhatikan gambar berikut!
III. QT adalah 5√3 cm dan TM adalah 5 cm.
Mungkin Tidak Mungkin

10. Kelas Mipi terdiri atas sepuluh peserta telah


mengikuti ujian teori dan ujian praktik. Nilai ujian
masing-masing peserta adalah bilangan cacah
kurang dari atau sama dengan 10. Perolehan nilai
ujian dari masing-masing peserta disajikan pada
grafik berikut.
Sebuah pelat tipis berbentuk segitiga sama
sisi LMN dengan panjang sisi 18√3 cm. Pelat tersebut
akan dibentuk menjadi prisma dengan
alas △PQR tanpa tutup dengan cara memotong
bagian ujung-ujungnya.

Apabila tinggi prisma yang diinginkan adalah 66 cm,


tentukan apakah setiap pernyataan berikut bernilai
BENAR atau SALAH.

I. Segitiga PQR adalah segitiga sama sisi.

Benar Salah Perbandingan jumlah nilai ujian teori dan jumlah nilai
27√3 seluruh ujian adalah ....
II. Luas alas prisma yang terbentuk adalah cm2.
2
35
Benar Salah A.
71

III. Volume prisma yang terbentuk adalah 81√3 cm . 3


36
B.
71
Benar Salah
C.
37 13. Kelas Mipi terdiri atas sepuluh peserta telah mengikuti
71
ujian teori dan ujian praktik. Nilai ujian masing-masing
35
peserta adalah bilangan cacah kurang dari atau sama
D. dengan 10. Perolehan nilai ujian dari masing-masing
72
peserta disajikan pada grafik berikut.
36
E.
72

11. Kelas Mipi terdiri atas sepuluh peserta telah mengikuti


ujian teori dan ujian praktik. Nilai ujian masing-masing
peserta adalah bilangan cacah kurang dari atau sama
dengan 10. Perolehan nilai ujian dari masing-masing
peserta disajikan pada grafik berikut.

Nilai akhir ujian diperoleh dari pembobotan 40% nilai


ujian teori dan 60% nilai ujian praktik. Seseorang
dinyatakan lulus apabila memperoleh nilai akhir lebih
besar atau sama dengan 6.

Berdasarkan informasi di atas, tentukan apakah


setiap pernyataan berikut bernilai BENAR atau
SALAH!
Banyak peserta yang nilai ujian teorinya kurang dari
nilai rata-rata ujian teori kelas adalah ... orang.
I. Selisih nilai akhir peserta A dan C adalah 6,2.

A. 8 Benar Salah
B. 7
II. Nilai akhir peserta B sama dengan nilai akhir
C. 6
peserta G.
D. 5
E. 4 Benar Salah
III. Totalnya ada 6 peserta dinyatakan lulus.
12. Kelas Mipi terdiri atas sepuluh peserta telah mengikuti
ujian teori dan ujian praktik. Nilai ujian masing-masing Benar Salah
peserta adalah bilangan cacah kurang dari atau sama
dengan 10. Perolehan nilai ujian dari masing-masing
peserta disajikan pada grafik berikut.
14. Eskalator pada Stasiun Lini dan Seno selalu rusak
secara berkala. Kedua eskalator tersebut pertama kali
beroperasi pada 1 Januari 2024. Eskalator Lini
beroperasi dengan baik selama 20 hari hingga rusak
dan butuh perbaikan selama 4 hari. Eskalator Seno
beroperasi dengan baik selama 11 hari hingga rusak
dan butuh perbaikan selama 4 hari.

Eskalator Stasiun Lini diletakkan dengan tinggi


4,5 meter dengan sudut elevasi 30°. Eskalator Stasiun
Seno diletakkan dengan tinggi 6 meter dengan sudut
elevasi yang sama. Selisih panjang kedua eskalator
tersebut adalah ... meter.
Diketahui nilai rata-rata ujian praktik peserta laki-laki
A. 1
dan perempuan berturut-turut sebesar 5,5 dan 8.
B. 1,5
Banyak peserta laki-laki pada kelas tersebut C. 3
adalah ... orang. D. 4
E. 4,5 E. Rp14.000.000,00
15. Eskalator pada Stasiun Lini dan Seno selalu rusak
secara berkala. Kedua eskalator tersebut pertama kali 18. Penyelenggara konser Ayobiso akan mengatur alur
beroperasi pada 1 Januari 2024. Eskalator Lini kedatangan penonton konser. Penonton konser
beroperasi dengan baik selama 20 hari hingga rusak diharuskan menukarkan tiket terlebih dahulu sebelum
dan butuh perbaikan selama 4 hari. Eskalator Seno mengantre masuk ke dalam gedung konser.
beroperasi dengan baik selama 11 hari hingga rusak Diketahui t menit setelah loket penukaran tiket dibuka,
dan butuh perbaikan selama 4 hari. terdapat
25𝑡
penonton baru yang akan menukarkan
32
tiket.
Hingga tanggal 31 Maret 2024, totalnya eskalator
pada Stasiun Seno sudah tidak beroperasi selama ...
Setelah 64 menit loket penukaran tiket dibuka, banyak
hari.
penonton baru yang datang untuk menukarkan tiket
ada sebanyak ... penonton.
A. 22
B. 24
19. Penyelenggara konser Ayobiso akan mengatur alur
C. 26
kedatangan penonton konser. Penonton konser
D. 28
diharuskan menukarkan tiket terlebih dahulu sebelum
E. 30
mengantre masuk ke dalam gedung konser.
Diketahui t menit setelah loket penukaran tiket dibuka,
16. Eskalator pada Stasiun Lini dan Seno selalu rusak 25𝑡
secara berkala. Kedua eskalator tersebut pertama kali terdapat penonton baru yang akan menukarkan
32
beroperasi pada 1 Januari 2024. Eskalator Lini tiket.
beroperasi dengan baik selama 20 hari hingga rusak
dan butuh perbaikan selama 4 hari. Eskalator Seno Hakim ingin menukarkan tiket konser Ayobiso dan
beroperasi dengan baik selama 11 hari hingga rusak berencana menjadi 625 orang pertama yang
dan butuh perbaikan selama 4 hari. menukarkan tiket. Jika loket penukaran tiket dibuka
pukul 14.00, Hakim perlu menukarkan tiket paling
Terdapat rentang waktu 4 hari saat eskalator Stasiun lambat pukul ....
Lini dan Seno sedang dalam perbaikan. Tanggal
yang tidak termasuk ke dalam rentang waktu tersebut A. 14.30
adalah .... B. 14.35
C. 14.40
A. 25 April 2024 D. 14.45
B. 26 April 2024 E. 14.50
C. 27 April 2024
D. 28 April 2024 20. Penyelenggara konser Ayobiso akan mengatur alur
E. 29 April 2024 kedatangan penonton konser. Penonton konser
diharuskan menukarkan tiket terlebih dahulu
17. Eskalator pada Stasiun Lini dan Seno selalu rusak sebelum mengantre masuk ke dalam gedung konser.
secara berkala. Kedua eskalator tersebut pertama kali Diketahui t menit setelah loket penukaran tiket
25𝑡
beroperasi pada 1 Januari 2024. Eskalator Lini dibuka, terdapat penonton baru yang akan
32
beroperasi dengan baik selama 20 hari hingga rusak menukarkan tiket.
dan butuh perbaikan selama 4 hari. Eskalator Seno
beroperasi dengan baik selama 11 hari hingga rusak Banyak penonton yang hadir ada
dan butuh perbaikan selama 4 hari. sebanyak 10.000 orang. Penyelenggara memastikan
bahwa gedung konser tidak akan dibuka hingga
Biaya perbaikan eskalator pada Stasiun Lini adalah semua penonton sudah menukarkan tiket. Jika
Rp1.000.000,00 per hari, tetapi jika Stasiun Seno gedung konser dibuka pukul 17.30, loket penukaran
dalam perbaikan pada hari yang sama maka biaya tiket harus dibuka paling lambat pukul ....
perbaikan bertambah Rp500.000,00 per hari. Hingga
tanggal 31 Maret 2024, total biaya perbaikan yang A. 14.50
harus dikeluarkan pengelola Stasiun Lini adalah B. 15.00
sebesar .... C. 15.10
D. 15.20
A. Rp10.000.000,00 E. 15.30
B. Rp11.000.000,00
C. Rp12.000.000,00
D. Rp13.000.000,00

Anda mungkin juga menyukai