Anda di halaman 1dari 5

Judul lukisan : Malam Sunyi

Pelukis : RIZAL NOVIANA RAMDANI

Media : Cat Acrylic,kapas,kuas dan triplek

Narasi

Inspirasi saya dalam pembuatan karya ini yaitu indahnya menikmati saat malam hari dengan imajinasi
warna dan terukir bulan purnama. itu adalah saat saat yang sangat indah bagiku

Mengidentifikasi

1. Deskripsi

Lukisan yang berjudul 'Malam sunyi'' dibuat dengan menggunakan media cat acrilyc, kuas, air,triplek dan
kapas. Ada cat acrylic yang digunakan, diantaranya berwarna oren, hitam, kuning, putih,dan biru. Triplek
yang digunakan berukuran A3. Lukisan ini bertema 'Nusantara' maka dari itu saya melukis suasana di
malam hari.

2. Format Interprestasi

Lukisan "Malam Sunyi" bermakna bahwa di malam hari dengan adanya bulan purnama merupakan
keindahan alam di malam hari yang memberi salam perdamaian dan kesunyian di tambah dengan
bintang-bintang yang indah kala pohon yang sudah kering
3. Penilain (Evaluasi)

Lukisan ini memiliki fokus tujuannya yaitu Pohon Yang sudah kering dan suasana langit di malam hari .
Lukisan langit yang terdapat pada lukisan tersebut tidak mirip seperti langit aslinya, pemberian warna
pada lukisan kurang rapih.Malam yang belum indah, tetapi dalam suatu karya dibutuhkan kerja keras
untuk membuatnya, maka dari itu sekecil apapun nilai suatu karya kita harus menghargainya dengan
sepenuh hati bagaimana pun itu karya kita sendiri.

4. Makna Karya

Tampak pada latar belakang bintang dan langit yang menunjukan suasana sunyi subjek pendukungnya
Berupa bukit dan pohon

5. Kekurangan Karya

Lukisan kurang rapih


NAMA : RIZAL NOVIANA RAMDANI

KELAS : XII MIPA 1


Malam Sunyi

RIZAL NOVIANA RAMDANI

XII MIPA 1

Anda mungkin juga menyukai