Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

“Perbandingan sisi-sisi pada segitiga siku-siku istimewa”


Satuan Pendidikan: SMP/MTs
Kelas/Semester: VIII/ 1 (Satu)
Mata Pelajaran: Matematika
Pokok Bahasan: Teorema Pythagoras
Alokasi Waktu: 30 Menit
Nama Kelompok: ..................................................................................
..................................................................................
..................................................................................
..................................................................................

Tujuan LKPD

Peserta didik diharapkan dapat:


Menemukan perbandingan sisi-sisi segitiga siku-siku sama kaki yang memiliki sudut .
Menentukan panjang salah satu sisi segitiga siku-siku sama kaki yang belum diketahui.
Menemukan perbandingan sisi-sisi segitiga siku-siku yang memiliki sudut .
Menentukan panjang salah satu sisi segitiga siku-siku dengan sudut yang belum diketahui.

Petunjuk Pengerjaan

1. Siapkan penggaris, busur derajat, penghapus, pensil atau pulpen


2. Berdoalah sebelum mengerjakan LKPD
3. Kerjakan LKPD secara berkelompok
4. Kerjakan kegiatan pada LKPD secara sistematis
5. Hasil LKPD dipresentasikan dan dikumpulkan untuk dinilai
Kegiatan Siswa 1 1Kegiatan
Siswa I

1. Menemukan perbandingan sisi-sisi segitiga siku-siku sama kaki

a. Gambarlah segitiga ABC siku-siku sama kaki menggunakan penggaris dengan ukuran
panjang sisi tegaknya 3 cm !

b. Dapatkah kalian menentukan besar sudut-sudut nya? Coba tentukan besar sudut-sudutnya
dengan menggunakan busur derajat!
Besar ∠ BAC=…
Besar ∠ ABD=…
Besar ∠ ACB=…

Da ri la ng ka h d ia ta s ka lia n d a p a t me nyimp ulka n b a ha wa s e g itig a


…………………………………. m e miliki s ud u t is time wa ya itu 45 0 – …. 0 - .…0 .

c. Teorema Pythagoras dapat digunakan untuk melakukan penyelidikan terhadap sifat


menarik dari segitiga siku-siku sama kaki. Coba kalian perhatikan gambar segitiga siku-
siku sama kaki ABC dibawah ini.

d. Dengan menggunakan teorema Pythagoras, lengkapi tabel dibawah ini dan tentukan
panjang hipotenusa setiap segitiga siku-siku sama kaki, kemudian sederhanakan setiap
bentuk akar kuadratnya.
Ingat kembali rumus teorema Pythagoras: c= √ a 2+ b2

Penyelesaian gambar (i)


c= √ a 2+ b2
c= √ … 2+...2
c= √ …+ …
c= √ …

Penyelesaian gambar (ii)

Simpulan

Dari langkah diatas kalian dapat menyimpulkan bahawa segitiga siku-siku sama kaki ABC
memiliki perbandingan sisi-sisi sebagi berikut:

Perbandingan sisi-sisi ∆ ABC=¿sisi AB : sisi BC : sisi AC = 1 : 1 : √ 2

AB : BC : AC = 1 : 1 : √ 2

Kegiatan Siswa 2

2. Menentukan panjang salah satu sisi segitiga siku-siku sama kaki yang belum diketahui.
a. Perhatikan gambar segitiga ABC berikut!

Diketahui panjang diagonal AC = 10 cm


dan besar ∠BAC = 45°. Tentukan panjang AB !
Penyelesaian:
Panjang AB dapat dicari dengan perbandingan segitiga siku-siku sudut khusus :

Perhatikan dan lengkapi langkah penyelesaian berikut ini:


Sisi ditanya Perbandingan sisi ditanya
=
Sisi diketahui Perbandingan sisi diketahui
AB 1
=
AC √ 2


AB= × panjang A C


AB= ×…
√2
Karena penyebutnya mengandung akar, maka harus
10 dirasionalkan dengan dikalikan dengan sekawannya.
AB=
√2
10 …
AB= ×
√2 …
10 √ 2
AB=

AB=…
Jadi, panjang sisi AB dan BC adalah … cm

Kegiatan Siswa 3

1. Menemukan perbandingan sisi-sisi segitiga yang memiliki sudut 30 0 – 600 – 900.


a. Amatilah gambar segitiga PQR dibawah ini!

R
Dapatkah kalian menentukan besar sudut-sudut nya?
Coba tentukan besar sudut-sudutnya dengan
menggunakan busur derajat!
2 2 Besar ∠ RSQ=…
Besar ∠ SQR=…
Besar ∠ QRS=…

P 1 1 Q
S

Dari langkah diatas kalian dapat simpulkan bahawa segitiga …………… yang dibagi oleh garis simetris memb
b.Teorema Pythagoras dapat digunakan untuk melakukan penyelidikan terhadap sifat menarik
dari segitiga yang memiliki sudut 300 – 600 – 900. Coba kalian perhatikan tabel dibawah
ini!

Ingat kembali rumus teorema Pythagoras:


c= √ a 2+ b2
a=√ c 2−b2
b=√ c 2−a2

Penyelesaian kolom (1)

b=√ c −a
2 2

b=√ …2−…2
b=√ …−…
b=√ …

Penyelesaian kolom (2)

Simpulan

Dari langkah diatas kalian dapat menyimpulkan bahawa segitiga yang memiliki sudut 300 –
600 – 900, memiliki perbandingan sisi-sisi sebagai berikut:
Kegiatan Siswa 4

1. Menentukan panjang salah satu sisi segitiga siku-siku dengan sudut 30 °−60 °−90 yang
belum diketahui.
a. Perhatikan gambar persegi panjang KLMN berikut!
N M
Diketahui panjang diagonal KM = 10 cm
dan besar ∠MKL = 30°. Tentukan:
a. Panjang KL
b. Panjang ML

K L

Penyelesaian:
Panjang KL dan ML dapat dicari dengan perbandingan segitiga memiliki sudut 300 – 600 – 900

Perhatikan dan lengkapi langkah penyelesaian berikut ini:


1) Panjang KL dapat dicari dengan cara:
Sisi ditanya Perbandingan sisi ditanya
=
Sisi diketahui Perbandingan sisi diketahui
KL √3
=
KM 2

KL = x panjang KM


KL = x … cm

KL = … cm

2) Panjang ML dapat dicari dengan cara:


Sisi ditanya Perbandingan sisi ditanya
=
Sisi diketahui Perbandingan sisi diketahui
ML 1
=
KM 2

ML = x panjang KM


ML = x … cm

ML = … cm

“Selamat Mengerjakan”
Soal Pengayaan !
Kerjakan soal berikut dengan mengidentifikasi yang diketahui, ditanya, dan dijawab !

1. Suatu taman berbentuk segitiga siku-siku dengan salah satu sudutnya 45 0. Di setiap
tepinya akan dipasang pagar. Sisi terpanjang taman tersebut sudah dipasang pagar
sepanjang 12 meter. Kekurangan panjang pagar untuk memasang kedua sisi yang
lainya adalah …

2. Seekor kelinci yang berada di lubang tanah tempat persembunyiannya melihat seekor
elang yang sedang terbang dengan sudut 60 ° (lihat gambar). Jika jarak antara kelinci
dan elang adalah 18 meter, maka tinggi elang dari atas tanah adalah ⋯⋅ meter.

Anda mungkin juga menyukai