Anda di halaman 1dari 4

MENGAPA MANAJEMEN

MEDIA PENYIARAN
DIPERLUKAN
Mengelola media penyiaran pada dasarnya adalah
mengelola manusia

Teknik
Keberhasilan media
penyiaran sejatinya
ditopang oleh kreativitas Program
manusia yang bekerja pada
tiga pilar utama
Pemasaran

Harus ditunjang kemampuan pimpinan media penyiaran


bersangkutan mengelola SDM yang ada.
Tantangan yang dihadapi Manajemen Media Penyiaran
antara lain disebabkan oleh:

1. Memenuhi harapan pemilik dan pemegang saham


untuk memperoleh keuntungan
2. Memenuhi kepentingan masyarakat
3. Persaingan dari berbagai media penyiaran yang
ada
Media Penyiaran melaksanakan berbagai fungsi,
antara lain:
1. Media untuk beriklan
2. Media hiburan
3. Media informasi
4. Media pelayanan

Media Penyiaran sebagai organisasi atau perusahaan


menggunakan Manajemen dalam menjalankan
kegiatannya.

Anda mungkin juga menyukai