Anda di halaman 1dari 11

Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.

Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

MODUL AJAR BAHASA JERMAN


A. IDENTITAS MODUL AJAR

Nama : Ika Mahardika, S.Pd


Nama Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Tanjungbalai
Fase :F
Kelas : XI
Mata Pelajaran : Bahasa Jerman
Topik : Haustier (Hewan Peliharaan)
Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan (2 JP)

B. KOMPETENSI AWAL

Capaian Pembelajaran Bahasa Jerman Fase F


Pada akhir fase F peserta didik memiliki kemampuan berbahasa Jerman setara tingkat
A2 standar Gemeinsame Europӓische Referenzrahmen fϋr Sprachen (GER, eng.
CEFR) yaitu dapat berkomunikasi secara lisan dan tulis dalam situasi rutinitas sehari-
hari, ditandai dengan adanya kemampuan bertukar informasi secara langsung
mengenai hal-hal yang biasa dijumpai sehari-hari dan mengungkapkan asal usul,
pendidikan, lingkungan terdekat, serta hal-hal yang berhubungan dengan kebutuhan
primer dengan menggunakan kalimat-kalimat yang sederhana.
Peserta didik memiliki kemampuan berpikir kritis dengan menggunakan kemampuan
kognitif dan kemampuan linguistik melalui aktivitas mengamati, menganalisis,
menginterpretasi, mengelaborasi, menerapkan pengetahuan budaya, memecahkan
masalah tentang topik yang dibicarakan, serta menyimpulkan dan mempresentasikan
topik secara lisan dan tulis. Peserta didik memiliki pemahaman terhadap budaya lain
dan interaksinya dengan budaya Indonesia yang dapat mengembangkan pemahaman
yang mendalam tentang budaya Indonesia, memperkuat identitas dirinya sebagai
manusia Indonesia, dan dapat menghargai perbedaan dalam rangka menyiapkan diri
sebagai warga global (global citizenship).
Peserta didik juga mempunyai karakteristik individu yang beriman dan bertakwa
kepada Tuhan YME, memiliki semangat gotong royong, kreativitas, dan kemandirian.
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

Fase F berdasarkan elemen.

Elemen Capaian Pembelajaran

1. Hören Pada akhir fase F peserta didik dapat memahami informasi


(Menyimak) umum, selektif, dan atau rinci dari teks lisan sederhana,
terkait kehidupan sehari-hari dan lingkungan sekitar.
2. Sprechen Pada akhir fase F peserta didik dapat memproduksi teks
(Berbicara) lisan sederhana dalam bentuk dialog atau monolog tentang
kehidupan sehari-hari dan lingkungan sekitar.
3. Lesen (Membaca) Pada akhir fase F peserta didik dapat memahami informasi
umum, selektif, dan atau rinci dari berbagai jenis teks tulis
sederhana terkait kehidupan sehari-hari dan lingkungan
4. Schreiben
(Menulis) sekitar
Pada akhir fase F eserta didik dapat menyusun teks tulis
sederhana dalam bentuk dialog, formulir isian, email, dan
atau teks sederhana lainnya tentang kehidupan sehari-hari
dan lingkungan sekitar.

C. PROFIL PELAJAR PANCASILA

 Berkebhinekaan global, bernalar kritis, dan kreatif.

D. SARANA DAN PRASARANA

Hal yang Perlu Dipersiapkan


 Spidol/kapur tulis
 Laptop
 Proyektor
 Loudspeaker untuk hören

Sumber Utama
 Modul Ajar Guru.
 Buku Siswa
 YouTube

E. TARGET PESERTA DIDIK

 Peserta Didik Kelas XI-7 dan XI-8 (tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam
mencerna dan memahami materi ajar.)

F. MODEL PEMBELAJARAN
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

 Pembelajaran Discovery Learning


 Holistik-Integratif
 Pembelajaran Berpusat kepada Peserta Didik (Student Center)

G. METODE PEMBELAJARAN

Metode Pembelajaran
 Einzelarbeit
 Partnerarbeit
 Gruppenarbaeit
 Refleksi

H. KATA KUNCI

 Haustier
 Hast du Haustier?
 Die Katze
 Der Hund
 Was für ein Tier hast du?
 Die Fische
 Der Zoo

KOMPONEN INTI

A. TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN

Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat:
Memproduksi teks lisan atau tulis sederhana dalam bentuk dialog atau monolog tentang
kehidupan sehari-hari terkait tema Haustier dalam Bahasa Jerman secara individu.

B. PEMAHAMAN BERMAKNA

Pada bagian tema Famile, sub tema Haustier peserta didik akan mengkaji
tentang mengidentifikasi nama-nama hewan dalam Bahasa Jerman. Peserta
didik mempelajari bagaimana menceritakan hewan peliharan mereka dengan
Redemittel:
Hallo! Ich bin … und habe ein/eine … Mein/e … heiβt

Kemampuan peserta didik dalam memahami lintas budaya antara Jerman dan
Indonesia (mengapa orang Jerman suka memelihara binatang dan
menganggap hewan peliharaan seperti anjing dan kucing bagian dari
keluarga) sebagaimana yang dirumuskan dalam Profil Pelajar Pancasila yaitu
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

Berkebhinekaan Global.

C. PERTANYAAN PEMANTIK

 Mengapa kita binatang peliharaan dianggap penting oleh sebahagian keluarga?


 Jenis hewan apa yang termasuk Haustier?

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENDAHULUAN
- Guru menyiapkan kelas dan memperhatikan keadaan kelas apakah sudah rapi/bersih
sebelum memulai pelajaran.
- Guru menyapa peserta didik, melakukan presensi dan menanyakan kabar serta berdoa
bersama.
- Guru meminta siswa mengerjakan kuis Possesivpronomen di aplikasi Learningapps
(https://learningapps.org/watch?v=pj8gj6iqa21) untuk mengingat kembali pelajaran pada
pertemuan sebelumnya.
- Siswa mendengar sebuah rekaman audio Tiergeräusche (suara binatang) sebagai stimulus.
- Guru memberi pertanyaan terkait audio yang didengarkan oleh siswa pada aplikasi Google
Jamboard, yaitu:
1. Welche Stimme hört ihr? (Suara apa yang kalian dengar?)
2. Was für Tiere hört ihr? (Binatang apa saja yang kalian dengar?)
3. Was ist unser Thema heute? (Apa kira-kiratema yang akan kita pelajari hari ini?)
- Guru menyebutkan tujuan pembelajaran pada hari itu secara ringkas.

KEGIATAN INTI
- Siswa menyimak sebuah video yang disajikan guru dari YouTube (Hallo aus Berlin, Episode
2) tentang Haustiere dengan baik.
- Setelah selesai menonton video, siswa mengidentifikasi nama-nama binatang dalam bahasa
Jerman dari video dan menuliskannya pada aplikasi Google Jamboard.
- Siswa mencatat Redemittel secara mandiri terkait cara menceritakan hewan peliharaan dari
video yang sedang berlangsung.
- Guru bertanya kepada siswa dengan menggunakan Redemittel “Hast du Haustiere?/was für
Tiere magst du?/ was für Tiere hast du gern?
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

- Siswa menjawab dan menyebutkan binatang peliharaannya atau binatang yang disukainya.
- Siswa membaca nyaring teks tentang Haustiere “Struppi” und “Meine Katze”
- Siswa mengerjakan kuis pilihan ganda tentang teks “Struppi” pada aplikasi Learningapps
https://learningapps.org/watch?v=p7gshqk5k21
- Siswa mengisi Steckbrief tentang teks “Meine Katze” di buku latihan Bahasa Jerman
masing-masing.
- Siswa diberikan tugas untuk memproduksi teks deskriptif lisan sederhana tentang
Haustiere (Lieblingstiere) boleh berupa video atau pun karangan dengan menggunakan
aplikasi/platform yang mereka inginkan sesuai kemampuan mereka (Differensiasi Produk).
- Siswa mempresentasikan/menceritakan hasil tugasnya di depan kelas dan teman-teman
yang lain mengkoreksi secara bersama tugas siswa yang tampil.

PENUTUP
- Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari pada hari ini.
- Siswa mengisi plattform refleksi diri melalui Google Jamboard.
- Guru menyebutkan sekilas tentang kegiatan pada pertemuan berikutnya.
- Guru menutup pembelajaran dengan mengucap salam.

Mengetahui Tanjungbalai, Februari 2024


Kepala SMA, Guru Mapel,

Deddi Anshari , S.Pd, M.Si Ika Mahardika, S.Pd


NIP. 19730519 199903 1 004 NIP. -
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

LAMPIRAN MATERI

1. Wiederholung Einstieg (Quiz machen in Learningapps)


https://learningapps.org/watch?v=pj8gj6iqa21

2. Das Bildsschirmfoto von Tier-Audio als Stimulus (Quelle: https://simomot.com/)


Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

3. Video anschauen
Hallo aus Berlin Folge 2 “Haustiere”
(Quelle:https://youtu.be/xb9qNreIc5k?list=PLfj7U4oitj0IKvWotwPvdOFu8Z3cUGl5z)
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

4. FORMATIF 1
Text lesen und Quiz in Learningapps machen (Quelle: Deutsch Hören und Lesen Playstore Anwendung)

https://learningapps.org/watch?v=p7gshqk5k21
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

5. FORMATIF 2 (Quelle: https://de.islcollective.com/download/deutsch-daf)

Ergänz im Steckbrief die fehlenden Informationen!

Meine Katze

Ich heiße Anna und habe eine Katze. Meine Katze ist 5 Monate alt und
heißt Bibi. Es hat keinen Käfig, es wohnt in meinem Zimmer und schläft
in meinem Bett. Im Badezimmer hat es sein Katzenklo. Das Katzenklo
ist 70 cm lang und 50 cm breit. Am liebsten mag Bibi mit seinem
Wollknäuel spielen. Ich streichle und füttere es zwei Mal im Tag. Bibi
trinkt am liebsten Milch, isst nur ein Trockenfutter, aber nicht viel,
denn es ist noch sehr klein. Es ist 40 cm lang und wiegt 500 Gramm. Ich liebe meine Katze. Es ist treu, lebendig und
komisch.

Steckbrief: Tier Identifizieren

Name
Tierart
Lebensraum
Fellfarbe
Größe
Gewicht
Alter
Essen/Trinken

6. SUMATIF
7. Beschreib deine Haustiere und erzähl mal vor der Klasse!

Name? Alter?

Essen/Trinken? Lebensraum ? Fellfarbe?

Der Name des Tieres Das Foto des


Tieres

Hallo! Ich bin … und habe ein/eine … Mein/e …

heiβt………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

KUNCI JAWABAN FORMATIF 1 DAN 2

Name Bibi
Text über Struppi:
Tierart Tierhaus
Lebensraum In dem Zimmer
Fellfarbe Gelb/golden
Größe 400 cm 1. Ein Hund
Gewicht 50 Gramm 2. Hundekuchen
Alter 5 Monate 3. Spazierengehen und spielen
Eigenschaften Katzenklo 4. In seinem Korb
Nahrung Trockenfutter 5. Wenn Jan in die Schule geht
Verhalten Treu, lebendig und
komisch

FORMAT PENILAIAN

1. JUDUL MATERI POKOK : FAMILIE


2. SUB MATERI : HAUSTIERE
3. KELAS/SEMESTER : XI/GANJIL
4. PELAJARAN : BAHASA JERMAN
5. INSTRUMEN PENILAIAN :

A. PENILAIAN SIKAP

No. Nama Peserta Didik Aktif dan Tutur Ketepatan Tindak


Tanggap Kata/Sopan Mengumpulkan Lanjut
Santun Tugas
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Dst.
Modul Ajar Bahasa Jerman/Ika Mahardika, S.Pd/SMAN 1 Tanjungbalai Fase F

B. PENILAIAN PENGETAHUAN (FORMATIF)


Latihan Formatif 1 dan 2

No. Tehnik Bentuk Butir Waktu Keterangan


Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1. Pilihan Ganda Tes tertulis di Lihat Synchronous
Learningapps Lampiran
Modul Ajar
2. Mengisi Steckbrief Tes tertulis di Lihat Synchronous
buku latihan Lampiran
Modul Ajar

C. PENILAIAN SUMATIF
Jenis : Praktik
Bentuk : Lisan/Mundliche Aufgabe
Instrumen : Haustiere erzählen
Ketepatan isi dengan tema : (Skor 0-25)
Tata Bahasa : (Skor 0-25)
Kosa Kata : (Skor 0-25)
Tampilan video : (Skor 0-25)
Skor total : 100

No Nama Peserta Nilai Jumlah


Didik Ketepatan Tampilan Tata Kosa Kata
Isi Tema Video Bahasa
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
dst

Ket:
1. Skor 100-90: sehr gut
2. Skor 89-80: gut
3. Skor 79-60: befriedigend

Anda mungkin juga menyukai